You are on page 1of 29

   Random Post: Sore hari di sebuah cafe...

RSS .92| RSS 2.0| ATOM 0.3

Khalid Mustafa's Weblog


Sebuah Catatan Kecil
Home
Album Foto
Jadwal Diklat PBJ
Jadwal Saya
Tentang Saya (1)
Tentang Saya (2)
 

Matriks Perpres No. 70 Tahun 2012 dan Perpres No. 54


Tahun 2010

Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 70 Tahun 2012 tentang Perubahan


Kedua atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 bertujuan untuk mempercepat daya
serap anggaran serta menghilangkan multi tafsir yang masih ada pada Perpres Nomor 54
Tahun 2010.

Karena sifatnya yang strategis, maka banyak perubahan yang ada dalam Perpres ini, baik
yang bersifat perubahan, integrasi dari aturan lain, maupun penambahan aturan baru
yang sebelumnya belum ada dalam Perpres 54 Tahun 2010.

Perpres 70 Tahun 2012 langsung dinyatakan berlaku sejak diundangkan, yang berarti
sudah berlaku sejak tanggal 1 Agustus 2012.

Untuk lebih memahami perbedaan antara Perpres 70 Tahun 2012 dengan Perpres 54 Tahun
2010, maka saya telah menyusun matriks perbedaan antara Perpres No. 70 Tahun 2012,
Perpres No. 54 Tahun 2010 serta Keppres No. 80 Tahun 2003.

 
Untuk memperoleh matriks ini dalam bentuk file PDF, silakan klik pada Matriks Perbedaan
Perpres 54 tahun 2010 dan Perpres 70 Tahun 2012

Like 890 people like this. Be the first of your friends. Send
Follow Hanafi Ali and 7.7K others are following Khalid Mustafa.

Tulisan terkait:

1. Presentasi Sosialisasi Perpres Nomor 70 Tahun 2012


2. Petunjuk Teknis Pelaksanaan Perpres Nomor 70 Tahun 2012
3. Video Sosialisasi Perpres Nomor 70 Tahun 2012
4. Perpres No. 70 Tahun 2012 – Perubahan Kedua atas Perpres No. 54 Tahun 2010
5. Matriks Perpres No. 54 Tahun 2010 dan Keppres No. 80 Tahun 2003
This entry was posted on Wednesday, August 8th, 2012 at 20:28 and is filed under Pengadaan Barang/Jasa. You
can follow any responses to this entry through the RSS 2.0 feed. You can leave a response, or trackback from
your own site.
13 responses to “Matriks Perpres No. 70 Tahun 2012 dan Perpres No. 54
Tahun 2010”

1. krisna says:
12 February 2013 at 08:57

sangat bermanfaat bagi saya, terima kasih banyak.


saya mau tanya, untuk penghitungan HPS bgmn?
terima kasih sebelumnya.

2. mustafa says:
18 March 2013 at 13:47

saya minta copy file2nya pak khalid terima kasih sekali sangat membantu.

3. ira says:
4 June 2013 at 09:58

pak boleh minta filenya terima kasih, dan tolong ajarkan hitung HPS
wwebnya sangat memnbantu makasih..

4. Deni Subari says:


15 August 2013 at 10:43

Terima kasih pak, untuk infonya…

5. sukisno says:
5 December 2013 at 11:04

Assalamualaikum..

Mohon pencerahan lagi pak..


1. Pak apakah diperbolehkan Komite Sekolah ditetapkan sebagai PPK dan
menandatangani kontrak setehah ditetapkan pemenang lelang jasa konstruksi..?
2. Dikarenakan adanya review perencanaan pelaksanaan lelang maupun pelaksanaan
pekerjaan mundur dan akan melewati tahun 2013, sedangkan seluruh dana bansos
100% sudah ada di rekening komite sekolah, apakah pelaksanaan boleh melewati
tahun 2013 pak..? Terimakasih

6. Petunjuk Teknis Pelaksanaan Perpres Nomor 70 Tahun 2012 | Khalid Mustafa's Weblog
says:
14 January 2014 at 06:45

[…] yang telah disebutkan pada Matriks Perbedaan antara Perpres Nomor 54 Tahun
2010 dengan Perpres Nomor 70 Tahun 2012, salah satu perbedaan utama adalah
dicabutnya lampiran Perpres Nomor 54 Tahun 2010 dan selanjutnya […]

7. Petunjuk Teknis Pelaksanaan Perpres Nomor 70 Tahun 2012 | P3I says:


12 May 2014 at 17:17

[…] yang telah disebutkan pada Matriks Perbedaan antara Perpres Nomor 54 Tahun
2010 dengan Perpres Nomor 70 Tahun 2012, salah satu perbedaan utama adalah
dicabutnya lampiran Perpres Nomor 54 Tahun 2010 dan selanjutnya […]

8. abd latif says:


6 February 2015 at 08:06

Ass…Pak
sy sementara mau ikut ujian sertifikasi baranga dan jasa Pemerintah, menurut
pandangan bapak materi apa saja yang harus saya pelajari pak…mohon bantuannya…

9. pak Lis says:


14 February 2015 at 11:09

yth pak Khalid, mohon ijin download matriksnya pak, tks sangat bermanfaat untuk
mempercepat pemahaman.

10. tris says:


28 August 2015 at 08:51

terima kasih bapak…sudah amat sangat membantu kami…

11. ASHAR says:


6 October 2015 at 11:03

Pak mohon petunjuk urut-urutan pembuatan dokumen SPJ penunjukan langsung,


beserta tanggal pelaksanaannya. terima kasih

12. Agus Haris says:


31 October 2017 at 05:06

Apakah masyarakat yg tidak memiliki sertifat pengadaan barang dan jasa ditunjuk
oleh kepala Desa menjadi PPKM pelaksanaan proyek di Desa

13. Agus Haris says:


31 October 2017 at 05:09

Ada anggaran di Desa saya ada anggaran Desa membangun gedung pertemuan dgn
anggaran diatas 1 milyar yang saya tanyakan apakah boleh pelaksanaan proyek ini
dilaksanakan dgn sistem SWAKELOLA mohon penjelasan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Comment
Name *

Email *

Website

Post Comment

Archives
October 2017
August 2017
April 2017
December 2016
November 2016
October 2016
June 2016
December 2015
November 2015
September 2015
August 2015
June 2015
March 2015
February 2015
January 2015
December 2014
November 2014
October 2014
September 2014
August 2014
July 2014
June 2014
May 2014
April 2014
March 2014
February 2014
January 2014
December 2013
November 2013
October 2013
September 2013
August 2013
July 2013
May 2013
April 2013
March 2013
February 2013
January 2013
December 2012
November 2012
October 2012
September 2012
August 2012
July 2012
June 2012
May 2012
April 2012
March 2012
February 2012
January 2012
December 2011
November 2011
August 2011
July 2011
June 2011
May 2011
March 2011
February 2011
January 2011
December 2010
November 2010
October 2010
September 2010
August 2010
July 2010
June 2010
May 2010
April 2010
March 2010
January 2010
December 2009
November 2009
October 2009
September 2009
June 2009
April 2009
March 2009
February 2009
January 2009
December 2008
November 2008
October 2008
September 2008
August 2008
July 2008
June 2008
May 2008
April 2008
March 2008
February 2008
January 2008

Categories
Curhat (81)
Pendidikan (57)
Pengadaan Barang/Jasa (148)
resensi (12)
Selular (11)
Supply Chain Management (1)
Teknologi Informasi (32)
Umum (37)
Video PBJ (17)

This theme, Khalid Mustafa's Weblog, was designed by Vault9 and makes use of code/images
by: Michael Heilemann, Kevin Potts
WordPress generated this page with 52 queries, in 1.233 seconds.

You might also like