You are on page 1of 26

Dalam bab ini kamu akan

mempelajari:
1. menghitung luas bangun
datar;
2. menghitung luas segi
banyak;
3. menghitung luas gabung-
an dua bangun datar;
dan
4. menghitung volume
prisma dan tabung.

Sumber: Dokumen Penerbit

Perhatikan gambar di atas.


Alfa sedang mengukur panjang dan lebar selembar
kertas. Alfa juga mengukur panjang, lebar, dan tinggi
sebuah kardus.
1. Apa bentuk bidang kertas yang sedang diukur Alfa?
2. Apa bentuk kardus yang sedang diukur Alfa?
3. Sebutkan bentuk bangun-bangun ruang yang ada
pada gambar di atas.

Gemar Matematika VI SD/MI 43


A. Menghitung Luas Berbagai Bangun Datar
Ini gambar
beberapa bangun datar.
Dana, tahukah kamu
rumus luas segitiga?
Di kelas IV dan V kamu telah
1 3 mempelajari rumus keliling (K)
2 bangun-bangun berikut.
Persegi panjang
4
5
A K = 2 × (p + A)

Persegi

s K=4×s
Bagas
s
Dana Sera Segitiga
c

Rumus luas a K=a+b+c


segitiga yaitu b
1
2
× alas × tinggi. Bagaimana cara
menurunkan rumus-rumus Jajargenjang
tersebut?
b
K = 2 × (a + b)
a

Layang-layang
a

K = 2 × (a + b)
b

Diskusikan dengan teman sebangkumu. Trapesium


c
Perhatikan gambar di atas.
d b
1. Sebutkan nama-nama bangun datar yang di-
gambarkan pada papan tulis. a
2. Tuliskan rumus luas bangun nomor 1. c

3. Tuliskan rumus luas bangun nomor 2. d


b
4. Tuliskan rumus luas bangun nomor 3.
a
5. Tuliskan rumus luas bangun nomor 4.
K=a+b+c+d
6. Tuliskan rumus luas bangun nomor 5. Lingkaran

Bagaimana hasil diskusimu? Samakah dengan hasil


K = 2πr = πd
diskusi temanmu yang lain? Dapatkah kamu menjawab r

semua pertanyaan di atas? Jika belum bisa, ayo belajar


menemukan rumus luas bangun tersebut!

44 Luas dan Volume


1. Persegi Panjang
Persegi panjang adalah segi empat yang sisi-sisi ber-

^
hadapannya sejajar dan sama panjang serta keempat
sudutnya siku-siku. Adapun daerah persegi panjang ^ ^
^ ^
adalah daerah yang dibatasi oleh persegi panjang. Daerah

^
inilah yang mempunyai luas. Persegi panjang
D C

^
AB sejajar DC
^

Panjang AB = panjang DC = p ^ ^
AD sejajar BC ^ ^
^ ^A
^ ^
Panjang AD = panjang BC = A

^
Daerah persegi panjang
Luas persegi panjang = p × A
^

A p B

2. Persegi
Persegi adalah persegi panjang yang sisi-sisinya sama Di kelas V kamu telah mem-
panjang. Daerah persegi adalah daerah yang dibatasi oleh pelajari bilangan berpangkat
persegi. dua dan bilangan akar dua.
Contoh:
Persegi panjang Persegi 72 = 7 × 7 = 49
^

25 = 5× 5 = 5
Bilangan berpangkat dua
^ A ^ digunakan untuk menghitung
^ ^ s
luas persegi.
p s Contoh:
^

s = panjang sisi persegi


= 4 cm
Persegi panjang Persegi L = s2 = 42 = 16 cm2
Luas = p × A Luas = s × s Bilangan akar dua digunakan
untuk menghitung panjang
3. Segitiga sisi persegi.
Contoh:
L = 36 cm2
s= L = 36 = 6 cm

Menemukan Luas Segitiga


Praktikkan dan lengkapilah rumusnya.
1. Buatlah persegi panjang pada kertas karton.
2. Buatlah segitiga dengan menggunting salah satu diagonal persegi panjang
seperti gambar berikut.
D C D-- C
---


---
---
Luas persegi panjang ABCD = p × A. A --- t
---
---
-
B

A p B A a

Gemar Matematika VI SD/MI 45


3. Coba bandingkan segitiga ABD dengan segitiga
CBD. Impitkanlah keduanya. Sama, bukan? Ini D C
berarti luas segitiga ABD = luas segitiga CBD.
1
Luas segitiga ABD = 2 dari luas persegi panjang ABCD. t
1
Luas segitiga = 2 × ___ × A
A a B
Pada bangun segitiga tidak mengenal p dan A.
Pada segitiga, p = alas = a dan A = tinggi = t.
1
Jadi, Luas segitiga = 2 × a × t

4. Jajargenjang

^
Jajargenjang adalah segi empat yang sisi-sisi berhadap-
annya sejajar dan sama panjang serta sudut-sudut yang ^^ ^^
berhadapan sama besar.

^
Menemukan Luas Jajargenjang
D C
Praktikkan dan lengkapilah rumusnya.
1. Buatlah jajargenjang seperti berikut pada kertas
karton.

A O B
2. Potonglah jajargenjang

D C D C
tersebut sepanjang garis


putus-putus.
t t

O B A
A a B O a O′

Susunlah potongan tersebut sehingga membentuk persegi panjang seperti


gambar. Persegi panjang itu mempunyai ukuran panjang = a dan lebar = t.
Dengan demikian, luas jajargenjang ABCD sama dengan luas persegi panjang
OO′CD. Dengan demikian luas jajargenjang = luas ____________ = p × A.
Pada bangun jajargenjang juga tidak mengenal p dan A.
Pada jajargenjang p = alas = a dan A = tinggi = ___.

Jadi, Luas jajargenjang = a × t

46 Luas dan Volume


5. Belah Ketupat
D C
Belah ketupat adalah jajargenjang yang sisi-sisinya
sama panjang. Daerah belah ketupat juga
mempunyai luas.
Perhatikan gambar di samping.
d2
AC disebut diagonal 1 (d1) d1
BD disebut diagonal 2 (d2)
A B

Menemukan Luas Belah Ketupat


Praktikkan dan lengkapilah rumusnya. D
1. Buatlah belah ketupat pada kertas karton.
d2
AC disebut diagonal 1 = d1 A
d1 C
BD disebut diagonal 2 = d2

2. Potonglah belah ketupat tersebut pada salah


satu diagonalnya kemudian susun seperti
gambar berikut.

D T D
T


A
T
C
➧ A
II

d1
I

C
1
d
2 2

I II

persegi panjang
B

Belah ketupat yang telah dipotong kemudian disusun menjadi bangun persegi
panjang. Persegi panjang yang terbentuk mempunyai ukuran panjang = d1 dan
1
lebar = 2 d2.
1
Luas belah ketupat = luas persegi panjang = p × A = d1 × ___ = 2 × d1 × ___
1
Luas belah ketupat = 2 × d1 × d2

Gemar Matematika VI SD/MI 47


6. Layang-Layang
Layang-layang adalah segi empat yang mempunyai D
dua pasang sisi sama panjang dan kedua diagonal-
nya saling berpotongan tegak lurus. d2
Perhatikan gambar layang-layang di samping. A C
AC disebut diagonal 1 = d1 O d1
BD disebut diagonal 2 = d2

Temukan luas layang-layang yang diturunkan dari rumus luas persegi panjang.
Gunakan cara yang sama seperti menemukan rumus luas belah ketupat.
Petunjuk: Misalkan menggunakan layang-layang ABCD di atas.
Potonglah sepanjang diagonal AC dan sepanjang garis OB atau OD.
Layang-layang yang telah dipotong kemudian disusun menjadi bangun
persegi panjang.
1
Tunjukkan luas layang-layang = × d1 × d2.
2
Samakah rumus luas layang-layang dan belah ketupat?

7. Trapesium
Trapesium adalah segi empat yang hanya mempunyai
sepasang sisi sejajar. Terdapat tiga jenis trapesium.
Perhatikan gambar-gambar berikut.
D C D C
^

t t
^

A B A B
trapesium siku-siku trapesium sama kaki

D C
^

Perhatikan ketiga jenis


trapesium di samping. Apa
t yang membedakan ketiga
trapesium tersebut? Mengapa
disebut trapesium siku-siku,
^

A B
trapesium sembarang sama kaki, atau sembarang?

48 Luas dan Volume


Menemukan Luas Trapesium
Praktikkan dan lengkapilah rumusnya.
1. Buatlah trapesium siku-siku seperti berikut pada kertas karton.
D C
^

t
^

A B D C

2. Potonglah trapesium itu sepanjang 1


2
t
1 1
garis EF. Hati-hati, CF = 2 BC = 2 t. E ✁

^
F

^
A B
trapesium
B AD C
Kemudian susunlah kedua potong-
an itu menjadi bentuk persegi 1
2
t
panjang seperti gambar berikut.
F′ E F
persegi panjang
Terbentuklah persegi panjang dengan ukuran panjang = BA + DC dan ukuran
1
lebar = CF = 2 t.

Dari gambar diperoleh bahwa:


Luas trapesium ABCD = luas persegi panjang F′FCB
= panjang × lebar
= ( ____ + ____ ) × ____
1
Luas trapesium = jumlah sisi sejajar × 2 tinggi

atau

☞ BA + DC = jumlah sisi sejajar


1
Luas trapesium = 2 (BA + DC) × t

Gemar Matematika VI SD/MI 49


8. Lingkaran

Salin dan lengkapilah.


Suatu lingkaran dengan titik pusat P mempunyai
bagian-bagian sebagai berikut.
1. P merupakan pusat lingkaran.
2. AP = PB = r = jari-jari lingkaran.
r
3. AB = diameter lingkaran = garis tengah lingkaran A B
P
AB = AP + PB = ___ + ___ = 2 × ___ = 2r
= 2 × jari-jari lingkaran
Jika jari-jari lingkaran = r dan diameter = d maka
1
diperoleh hubungan d = 2 × r atau r = 2 × d
4. Jika kamu membuat lingkaran yang terbuat dari
kawat maka panjang kawat yang digunakan untuk
membuat lingkaran disebut keliling lingkaran.
Keliling lingkaran = πd = ___ πr

5. Daerah lingkaran adalah daerah yang dibatasi


lingkaran. Daerah inilah yang merupakan luas
lingkaran.

Kerjakan bersama kelompokmu. 4. Isikan tabel berikut berdasarkan


hasil pengukuranmu.
1. Ambillah sebuah tutup gelas.
2. Gunakan tali atau benang untuk Nama keliling
Diameter Keliling diameter
Benda
mengukur keliling lingkaran tutup
gelas tersebut. Ukur tali yang kamu
gunakan dengan penggaris.
3. Lakukan hal yang sama untuk
benda lainnya yang berbentuk
lingkaran. Misal tutup panci, tutup 5. Tulislah kesimpulan yang kamu
kaleng, dan uang logam. keliling
peroleh dari kolom diameter tabel di
atas.

50 Luas dan Volume


Menemukan Luas Lingkaran
Praktikkan dan lengkapilah rumusnya.
1. Buatlah dua buah lingkaran yang berjari-jari r dari
kertas karton seperti gambar di samping.
r

2. Potonglah satu lingkaran itu menjadi 8 bagian


sama besar seperti gambar di bawah ini. Ambil
satu bagian, lalu potong menjadi 2 sama besar
(I dan II). Susunlah potongan lingkaran tersebut
seperti gambar berikut.
1
p= 2 K

2 1


I I 2 4 6 II
3 A=r
II
1 3 5 7
4 7

5 6
Menyerupai bangun apakah bangun yang
terbentuk ini?
3. Potonglah satu lingkaran lagi menjadi 16 bagian sama besar.
Ambil satu bagian, lalu potong menjadi dua sama besar.
Susunlah potongan lingkaran tersebut seperti nomor 2.
Menyerupai bangun apakah susunan potongan itu?
1
Bangun yang terbentuk seperti persegi panjang yang panjangnya keliling
2
lingkaran dan lebarnya = r.
Sehingga: Ingat!
1
luas lingkaran = luas persegi panjang = p × A = 2 K × r πr
K = 2π
22
1
= 2 ×2×π×r×r=π×r×r π = 7 = 3,14
1 r2 = r × r
Dari hubungan d = 2r atau r = 2 d diperoleh:
1
d × ___ = ___ × π × ___
Luas lingkaran = π × r × r = π × ___
2
1
Diperoleh rumus luas sebagai berikut: L = πr2 atau L = 4 πd2

Gemar Matematika VI SD/MI 51


Ayo, mencari unsur yang ditanyakan pada bangun-bangun berikut! Periksa jawabanmu
menggunakan kalkulator.
1. A D 6. R
m c
10 6 cm
S 8 cm Q
8 cm
60 cm

15 cm
17
L = . . . cm2

cm
80 cm
B C
2 P
L = . . . cm
2. A D 7. D

10 cm
A
10 cm C

B C
B
L = 2.500 cm2 L = 250 m2
AB = . . . cm AC = . . . cm
3. R 8. 70 m
39 m
50

t
cm

40 cm

cm
50

S 100 m
P 60 cm Q
L = 3.060 m2
L = . . . cm2 t=...m
4. H 10 m G 9.

21 m
m

8m
10

m
10

E 10 m F
2
L=...m L = . . . m2
5. R 10.
12
cm U
cm

L = 1,54 dm2
5

12
cm

cm 13 cm
5

S
L = . . . cm2 T d = . . . cm

52 Luas dan Volume


Selesaikan soal-soal berikut.
1. Kelompok Rudi yang berjumlah 4.
8 orang mendapat tugas membuat
layang-layang dari kertas. Kelompok
Rudi mendapat bagian kertas dengan
ukuran 120 cm × 80 cm. Jika tiap
kelompok harus mengumpulkan 8 20 m
layang-layang dengan ukuran panjang
diagonal 45 cm dan 30 cm, berapa
cm2 kertas yang tidak terpakai?
Sumber: www.flickr.com
2. Pak Wawan mempunyai sebidang
kebun berbentuk persegi panjang Untuk mengatasi kemacetan lalu
dengan ukuran 8 m × 6 m. Sebagian lintas, dibuat sebuah bundaran yang
kebun tersebut akan dibuat kolam berdiameter 28 m. Di tengah bundar-
ikan berbentuk persegi dengan an dibuat kolam air mancur dengan
ukuran 4 m. Berapa m2 kebun Pak jari-jari 20 m. Berapa luas bundaran
Wawan yang tidak dibuat kolam ikan? yang tidak dibuat kolam?
3. Rina mempunyai karton berukuran 5. Sebuah waduk berbentuk lingkaran
75 cm × 75 cm. Rina akan membuat dengan luas 70.650 m2 akan ditanami
sebuah lampion kertas. Rina mem- pohon di tepinya. Hitunglah:
butuhkan 24 lingkaran berukuran a. diameter waduk,
sama. Jika diameter lingkaran 8 cm, b. keliling waduk,
berapa cm 2 kar ton yang tidak c. banyak pohon yang ditanam, jika
terpakai? jarak antarpohon 6 m.

B. Menghitung Luas Segi Banyak dan Luas Gabungan


Bangun Datar
1. Menghitung Luas Segi Banyak

Bagaimana cara
menghitung luas bangun-
bangun ini?

Gemar Matematika VI SD/MI 53


Perhatikan gambar bangun di papan tulis yang ditunjuk
Raka di depan.
Suatu bangun disebut segitiga karena mempunyai
Di subbab A kamu telah mem-
tiga sisi. Disebut segi empat karena mempunyai empat pelajari bermacam-macam
sisi. bangun datar dan cara
Bangun datar yang ada di papan tulis di depan mencari luasnya.
1
disebut bangun segi banyak. Tahukah kamu kenapa L= 2 ×a×t t
disebut segi banyak? Bangun-bangun tersebut disebut a

segi banyak karena mempunyai sisi sebanyak lima atau s


L=s×s
lebih. Bagaimana cara menghitung luas segi banyak? s
Cara menghitungnya dengan menjumlahkan luas
bangun-bangun sederhana yang membentuknya. Coba L=p×A A
p
lakukan kegiatan berikut.
L=a×t t
a
1 a
L = 2 (a + b) × t t
b
1 d1
L = 2 × d1 × d2 d2
Menghitung Luas Segi Banyak
Carilah luas bangun di samping.
Langkah 1: L = πr2
8
Membagi segi banyak.
Segi banyak di atas dapat dibagi 15
segitiga
menjadi bangun __________ dan
_____.
Langkah 2:
Menghitung luas tiap bagian.
1 Mencari luas bangun
Luas segitiga = 2 × a × t segi banyak ternyata
8
1 mudah, ya? Kamu harus
= × 15 × ____
2 bisa mencari luas bangun
15
= _____ datar sederhana.
Luas persegi = s × s 15
= 15 × ____
= ____
Langkah 3:
Menjumlahkan luasnya.
Luas segi banyak = luas segitiga + luas persegi
= 60 cm2 + ____
= ____

54 Luas dan Volume


2. Menghitung Luas Bangun Gabungan Bangun Datar

Bagian yang diarsir pada


bangun di samping disebut
tembereng.
Perhatikan gambar bangun-bangun di atas. Luas arsiran
Bangun-bangun itu merupakan gabungan dari beberapa 1
= luas 4 lingkaran – luas segitiga
bangun datar sederhana.
Cara mencari luas bangun gabungan sama dengan
mencari luas segi banyak. Caranya membagi menjadi
beberapa bangun datar sederhana kemudian menghitung
luas masing-masing bangun datar tersebut.

=
L = . . . cm2
=

14 dm
5 cm
14 cm
Luas bangun di atas: 14 dm
1 Bangun di atas sebuah desain
= luas persegi panjang + luas 2 lingkaran kain batik. Bagian yang diarsir
1 1 akan diberi warna merah.
= p × A + 2 × ( 4 πd2) Berapa luas bagian yang
1 1 22 diarsir?
= ____ × 5 + 2 × ( 4 × 7 × ____ × ____)
1
= ____ + 2 × ____
= ____ + ____ = ____
Jadi, luas bangun tersebut 147 cm2.

Gemar Matematika VI SD/MI 55


Ayo, mencari luas daerah berbayang! Kamu dapat mengerjakannya dengan teman
sebangkumu.
1. 6.
3m
3m

3 cm
10 m
6 cm
10 m 10 m

2. 7 cm 7.
7 cm

7 cm
4 dm
30 cm
14 dm

3. 8.
4 cm

3 cm 3 cm 21 dm
8 cm

8 cm
21 dm

4. 9.
15 cm

6 cm
5,5 cm 5,5 cm
8 cm 6 cm 10 cm

5. 10. 17 cm
14 dm

10 cm

56 Luas dan Volume


11. 14.
14 cm
=

=
7 cm
14 cm

12. 20 m 15.

7 cm
28 cm
8m 20 m
7 cm

13.
10 dm
Ingat.
Kerjakan di buku
8 dm tugasmu!
6 dm 15 dm

Selesaikan permasalahan berikut. Kamu boleh mengerjakan bersama teman sebangkumu.


Taman Bu Titis
Taman Bu Titis berbentuk persegi panjang. Panjang
taman 8 meter dan lebarnya 6 meter. Pada setiap sudut
ditanami rumput yang dibentuk segitiga siku-siku.
Panjang sisi siku-sikunya 1 meter dan 60 sentimeter,
sedangkan tanah yang lain ditanami bunga. Di bagian
tengah taman tersebut dibuat kolam berbentuk
lingkaran dengan garis tengah 280 sentimeter. Di
tengah kolam terdapat taman berbatu berbentuk
lingkaran dengan jari-jari 0,7 meter.
1. Berapa luas taman yang ditanami bunga?
2. Berapa luas kolam tersebut tanpa taman berbatu di tengahnya?
3. Bandingkan luas kolam dengan luas taman yang ditanami rumput. Manakah yang
lebih luas?

Gemar Matematika VI SD/MI 57


C. Menggunakan Rumus dan Menghitung Volume Bangun
Ruang

Benda-benda di atas meja


Kaleng susu ini
ini merupakan bangun
berbentuk apa, ya?
ruang.

Tono Tini
Di kelas V kamu telah mem-
pelajari beberapa jenis
bangun ruang.
– Balok
– Kubus
– Prisma
– Limas
– Tabung
– Kerucut

Em . . . apa, ya?
Tina

Nama prisma ditentukan oleh


kedudukan rusuk tegak dan
Perhatikan gambar di atas. bentuk bidang alasnya.
Jika rusuk tegaknya tegak
1. Bangun apa saja yang ada di atas meja? lurus pada bidang alas maka
2. Termasuk bangun apa benda yang dibawa Tini? disebut prisma tegak.
Jika rusuk tegaknya tidak
tegak lurus pada bidang alas
Pernahkah kamu mendengar kata prisma? Prisma adalah maka disebut prisma miring.
bangun ruang yang bentuk sisi alas dan bentuk sisi Balok dan kubus merupakan
atasnya sama. prisma tegak dengan alas
segi empat. Balok adalah
Balok, kubus, dan tabung merupakan berbagai bentuk prisma dengan alas persegi
prisma khusus. panjang. Kubus adalah
prisma dengan alas persegi.
1. Balok Volume prisma:
Balok adalah bangun ruang yang pasang dibentuk V = luas alas × tinggi
oleh tiga pasang persegi panjang dan tiap persegi panjang
mempunyai bentuk dan ukuran yang sama. Tiga pasang
persegi panjang itu merupakan sisi-sisi balok itu.

58 Luas dan Volume


H G

F t
E
C Di kelas IV kamu telah mem-
D
☞ Alas
A pelajari ciri-ciri balok, yaitu:
balok berbentuk
A a. mempunyai 6 bidang sisi
p B persegi panjang.
yang berbentuk persegi
Volume balok = luas alas × tinggi panjang;
= luas persegi panjang × tinggi b. mempunyai 8 titik sudut;
dan
atau ditulis c. mempunyai 12 rusuk.
Volume balok = V = p × A × t

1. Buatlah kelompok yang terdiri atas 4 sampai Sebutkan paling sedikit lima
dengan 5 orang. macam benda di sekitarmu
yang berbentuk balok.
2. Amati gambar balok ABCD.EFGH di atas.
3. Diskusikan pertanyaan-pertanyaan berikut.
a. Tuliskan tiga pasang sisi balok.
b. Tuliskan rusuk-rusuk balok.
c. Tuliskan titik-titik sudut balok.
4. Tuliskan hasil diskusimu pada selembar kertas
kemudian kumpulkan kepada bapak atau ibu
gurumu.

2. Kubus H G

Kubus merupakan bangun ruang


yang dibentuk oleh enam persegi E F s
berukuran sama yang merupa- Pada Bab II telah dipelajari
kan sisi-sisi kubus tersebut. Pada C bilangan pangkat tiga dan
D akar pangkat tiga.
kubus, semua rusuknya sama s 33 = 3 × 3 × 3 = 27
panjang. A s B 53 = 5 × 5 × 5 = 125
Menghitung volume kubus sama dengan menghitung 3
8 = 3 2× 2× 2 = 2
volume balok, yaitu luas alas kali tinggi. Alas kubus 3
343 = 3 7× 7× 7 = 7
berbentuk persegi. Volume kubus adalah pangkat
Luas alas kubus = luas persegi = s × s tiga dari panjang rusuknya.
Tinggi kubus = s V = s3
Jadi, volume kubus = luas alas × tinggi Rusuk kubus adalah akar
= luas persegi × tinggi pangkat tiga dari volume
kubus.
3
Volume kubus = s × s × s = s3 s= V

Gemar Matematika VI SD/MI 59


3. Prisma Segitiga D F

Prisma segitiga adalah prisma dengan alas berbentuk E


segitiga. t
Prisma segitiga dibedakan menjadi empat jenis.
a. Prisma segitiga dengan alas segitiga siku-siku.
b. Prisma segitiga dengan alas segitiga sama kaki. A C
c. Prisma segitiga dengan alas segitiga sama sisi. a b
d. Prisma segitiga dengan alas segitiga sembarang. B
Perhatikan prisma segitiga siku-siku di atas.
Bidang alasnya adalah segitiga ABC.
Tenda untuk berkemah biasa-
Volume prisma segitiga = luas alas × tinggi
nya berbentuk prisma segitiga.
= luas segitiga × tinggi
Jika alas segitiga ABC = a, tinggi segitiga ABC = b, dan
tinggi prisma = t, maka rumus volume prisma segitiga
sebagai berikut.
Volume prisma segitiga = luas alas × tinggi
1
= ×a×b×t
2

4. Tabung
Tabung merupakan prisma tegak yang alasnya berbentuk t
lingkaran. Contoh benda yang berbentuk tabung antara
lain drum, kaleng susu, dan pipa air. r
Volume tabung = luas alas × tinggi
= luas lingkaran × tinggi Ingat!
Volume tabung = π × r × r × t
Luas lingkaran = πr2 !
22
= π × r2 × t π= 7
= 3,14

1. G 5 cm C Luas alas: L = AB × BC
2 cm = ___ × ___ = ___ cm2
B
F t = CG = ___ cm
V = luas alas × tinggi
3 cm

D
H = ___ × ___ = ___ cm3
E A

60 Luas dan Volume


2. 4. N M

10 cm
4 dm
V = ___ × ___ × ___ = ___ dm3 K O 7 cm L
3. U Luas alas: L = π × r2
R
m 22
S = 7 × OL × OL
4c
5
cm

P T 22
= 7 × ___ × ___
Q
Luas alas: = ___ cm2
1 1 t = LM = ___ cm
L = 2 × PR × RQ = 2 × ___ × ___ V = L × t = ___ × ___ = ___ cm3
= ___ cm2
t = QT = 7 cm
V = L × t = ___ × ___ = ___ cm3

Hitunglah volume bangun-bangun berikut. Jika perlu gunakan kalkulator.


1. 5.
50 cm
8 dm

80 cm 40 cm dm
18
6 dm
2.
6.
50 cm
cm
3 cm

50 cm 50 cm
5 cm
3.
3 cm

7.
20 cm
4 cm
30

cm 5 cm
40 6 cm
cm

4. 8. 4 cm
60 cm

10 cm

cm
80
m

40 cm
3c

5 cm
Gemar Matematika VI SD/MI 61
9. 13.
20 cm
20 cm

20 cm
14 cm
28 cm
28 cm
10.

7 dm
14.
7 cm
16 dm
10 cm
11. 14 dm

5 cm

5 cm
10 dm

14 cm

12.
15.

3,5 dm
5 dm

3 dm
cm
10

m
50 6d
cm

7 dm

Kerjakan soal-soal berikut. Kamu boleh menggunakan kalkulator.


1. 2. Dido akan membuat mainan
berbentuk prisma segitiga siku-siku
dari bahan kayu. Segitiga alas prisma
mempunyai ukuran panjang rusuk
70
m 20 m tegak 5 cm dan 12 cm serta panjang
100 m sisi miring 13 cm. Tinggi prisma
Seorang arsitek akan membangun segitiga 20 cm. Bila kamu menjadi
sebuah hanggar pesawat seperti Dido, berapa volume prisma segitiga
gambar di atas. Hanggar itu berukur- tersebut?
an panjang 100 m, lebar 70 m, dan 3. Seorang astronot pesawat ruang
tinggi dindingnya 20 m. Atapnya angkasa melihat benda ruang angkasa
berbentuk setengah tabung dengan berbentuk tabung. Diameter benda itu
garis tengahnya sama dengan lebar kira-kira 7 km dan panjangnya kira-
dinding. Jika kamu menjadi arsitek, kira 10 km. Jika kamu menjadi astronot
berapa volume udara dalam hanggar pesawat ruang angkasa, hitunglah
tersebut? volume benda ruang angkasa itu.

62 Luas dan Volume


4. 5. Seorang pemborong bangunan akan
membangun sebuah monumen
berbentuk prisma yang alasnya
berbentuk persegi dengan panjang
sisi 24 meter dan tinggi monumen
Anak-anak kelas VI SD Harapan 20 meter. Jika kamu menjadi pem-
Bangsa mengadakan acara ber- borong bangunan, berapa volume
kemah. Tenda yang digunakan untuk monumen tersebut?
berkemah berukuran lebar 3 m,
panjang 6 m, dan tinggi 2 m. Jika
kamu menjadi siswa kelas VI SD
Harapan Bangsa, berapa volume
udara dalam tenda?

D. Menggunakan Luas Segi Banyak untuk Menghitung


Luas Bangun Ruang

Dalam bab ini kamu akan


menentukan luas permukaan
bangun ruang atau luas
bangun ruang. Menentukan
luas bangun ruang pada
dasarnya menentukan luas
Kubus Jaring-jaring kubus
segi banyak.
Luas tabung diperoleh dari
luas gabungan persegi
Gambar di atas merupakan kubus dan salah satu jaring- panjang dan lingkaran.
jaringnya. Luas permukaan kubus sering disebut dengan
luas kubus. Mencari luas kubus sama artinya dengan
mencari luas jaring-jaring kubus. Jaring-jaring kubus terdiri
atas 6 bidang persegi.
Luas kubus = luas jaring-jaring kubus
= 6 × luas persegi
=6×s×s
= 6s2
Dalam tabel berikut ini disajikan rumus mencari luas
berbagai bangun ruang.

Gemar Matematika VI SD/MI 63


Tabel: Rumus Luas Berbagai Bangun Ruang

Bangun Ruang Jaring-Jaring Rumus Luas


Bangun Ruang Bangun Ruang

L = 6s2

s
s s
s
Kubus

A
t t
t
t L = 2(pAA + pt + At)
A
p A
t
Balok p

t L = 2πr2 + 2πr × t
t
r 2πr = 2πr(r + t)
r
Tabung

s
s = apotema
s L = πr(r + s)
r
r
Kerucut

t1
a c t2
t
b 1 1 1
c b L = 2 at 1 + 2 bt 2 + 2 ct 3
t3
a 1
Limas segitiga + 2 bt

64 Luas dan Volume


Bangun Ruang Jaring-Jaring Rumus Luas
Bangun Ruang Bangun Ruang

t3

t4 A t2 L = pAA + 2 × (pt1 + At2)


p
A
p t1
Limas segi empat

a b
t1
a b
c

t
L = at + bt + ct + 2 × ct1

t1
Prisma segitiga

Menghitung Luas Bangun Ruang


Salin dan lengkapilah.
Gambar di samping merupakan jaring-jaring limas dengan
alas persegi.
Misal: panjang sisi persegi = 10 m
tinggi segitiga = 12 m
10 m

12 m
Luas limas = luas persegi + 4 × luas segitiga
1
= ___ × ___ + 4 × 2 × 10 × ___
= ___ + ___ = ___ m2
Gambar di samping merupakan jaring-jaring prisma segitiga.
Luas prisma
3 cm

3 cm

15 cm I
= luas persegi panjang I + luas persegi 3c
panjang II + luas persegi panjang III m
15 cm
+ 2 × luas segitiga 5 cm II
m
4c

= 15 × 3 + ___ × ___ + ___ × ___ 15 cm


4c
m

1
+ 2 × 2 × 3 × ___ III
= ___ + ___ + ___ + ___ = ___ 15 cm

Gemar Matematika VI SD/MI 65


Tentukan luas bangun ruang di bawah ini.
1. 4.
10 cm
4 cm

10 cm 14 cm
3 cm
Luas prisma = . . . cm2 Luas kerucut = . . . cm2
2. 5. 4 cm

30 cm

4 cm
Luas tabung = . . . cm2 Luas kubus = . . . cm2
3. 6.
6 cm

9c
8 cm

m
5 cm m
10 cm 10 cm 5c
Luas balok = . . . cm2 Luas limas = . . . cm2

Mencari Benda Bangun Ruang


1. Buatlah kelompok yang terdiri atas 4 sampai
dengan 5 orang.
2. Carilah lima benda atau peralatan di sekitarmu
yang berbentuk balok, kubus, prisma, atau
tabung.
3. Catatlah ukuran unsur-unsur pada benda-
benda tersebut. Setelah itu, hitung volume
masing-masing benda.
4. Kumpulkan hasil tugas kelompokmu kepada
bapak atau ibu gurumu.

66 Luas dan Volume


Bangun Datar 7. Trapesium
a
1. Persegi panjang
t 1
L= (a + b) × t
A L=p×A 2
b
p
8. Lingkaran
2. Persegi
r L = πr2
s
L=s×s

s
Bangun Ruang
3. Segitiga 1. Balok

t t t

a a A
p
1
L= ×a×t Volume Balok = p × A × t
2
Luas Balok = 2(pAA + pt + At)
4. Jajargenjang 2. Kubus
L=a×t Volume = s × s × s
t s
= s3
a
s
s Luas Kubus = 6s2
5. Belah ketupat
3. Prisma
d2 1
d1 L= × d1 × d2 Volume = Luas alas × tinggi
t
2
= LA × t
Luas Prisma
LA
6. Layang-layang = 2 × LA + Lsisi tegak
4. Tabung
d2
1
L = × d1 × d2
d1 2 Volume = π × r2 × t
t Luas tabung = 2πr(r + t)

Gemar Matematika VI SD/MI 67


1. Bagaimana cara menentukan luas persegi panjang yang diketahui ukuran
panjang dan lebarnya?
2. Bagaimana cara menentukan luas setengah lingkaran jika diketahui ukuran
diameternya?
3. Jelaskan langkah-langkah mencari luas bangun berikut.
a. b. c.

7 cm
t cm

14 cm
a cm

4. Bagaimana cara menghitung volume tabung dan volume prisma segitiga?

Selesaikan soal-soal berikut.


1. Berapakah luas persegi panjang yang 7. Perhatikan gambar di samping. 10

6 cm
cm
mempunyai panjang 45 dm dan lebar Jika volume prisma 600 cm3,
36 dm? 12 cm
berapa tingginya? 8 cm
2. Berapakah luas
17 cm

bangun datar di
samping?
3. Sebuah jajargenjang luasnya 240 cm2.
Hitunglah tinggi jajargenjang jika 8. Diketahui sebuah prisma mempunyai
alasnya 16 cm. alas berbentuk segitiga dengan
4. Hitunglah luas daerah 18 cm panjang alas 10 cm dan tinggi alas
berbayang pada gambar 15 cm. Jika diketahui volume 3.000 cm2,
25 cm

di samping. tentukan tinggi prisma tersebut.


9. Di samping ini gambar
tabung yang berdiameter
5. Berapakah luas daerah 28 dm
14 m dan tinggi 24 m.
berbayang pada gambar
28 dm

Hitunglah volume tabung


di samping?
tersebut. 14 m
10. Hitunglah volume bangun
6. Hitunglah volume tabung yang mem-
8 dm

ruang di samping.
punyai jari-jari alas 20 cm dan tinggi
50 cm.
7 dm

7 dm

68 Luas dan Volume

You might also like