You are on page 1of 3

PENGUKURAN TINGGI

BADAN
No. Dokumen : SOP/C/ 7.2./ 03

S / 066.6

No. Revisi :
O
P Tanggal Terbit : Februari 2018

Halaman :1/3

PUSKESMAS
dr.H.Himawan Indaryanto
BANUA
Nip.19790307 201001 1 019
LAWAS
1. Pengertian Cara untuk mengetahui tinggi badan

2. Tujuan Sebagai pedoman petugas dalam mengukur tinggi badan


dengan benar

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Banua Lawas


Nomor 116 /SK.KES-PKM-BL/445/I/2018 tentang
Kebijakan Pelayanan Medis di Puskesmas Banua Lawas

4. Referensi PERMENKES RI Nomor 514 Tahun 2015, tentang


Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter di Fasilitas Pelayanan
Kesehatan Tingkat Pertama

5. Prosedur / A. Alat
Langkah - Alat pengukur tinggi badan
langkah B. Prosedur
1. Memberitahu pasien tentang tindakan yang
akan dilakukan
2. Menganjurkan pasien melepas alas kaki
3. Mempersilahkan pasien berdiri tegak di tempat
pengukuran.
4. Menarik alat pengukur TB tepat pada kepala
pasien.
5. Melihat skala yang ada pada pengukur TB.
6. Pengukuran selesai, pasien dipersilahkan
memakai alas kaki kembali.
7. Mencatat hasil pengukuran pada rekam medis

6. Bagan Alir

Memberi tahu pasien


tentang tidakan yang
akan dilakukan

Mempersilahkan
Menganjurkan pasien
melapas alas kaki pasien berdiri tegak

di tempat pengukuran

Menarik alat pengukur


Melihat skala yang
TB tepat pada kepala
ada pengukur TB
pasien

Pengukuran
selesai, pasien Mencatat hasil
dipersilahkan pengukuran pada
memakai alas kaki rekam medis
kembali.

7. Hal- hal
yang perlu
diperhati
kan
8. Unit Terkait 1. Ruang pemeriksaan umum
2. Ruang pemeriksaan gigi & mulut
3. Ruang KIA
9. Dokumen Rekam medis
terkait
10. Rekaman No. Yang Isi Perubahan Tanggal Mulai
Historis Diubah diberlakukan
perubahan

You might also like