You are on page 1of 2

Prosentase hasil pengkajian dan Pendataan di Dusun Ngrangin RT 13 RW 04

Dari hasil pendataan di Dusun Ngrangin RT 13 RW 04 selama 3 hari dari tanggal 3-5 April
2018 secara dor to door ke rumah warga di dapatkan data hasil total Kepala Keluarga di RT 13 yang
terdata adalah 51 Kepala Keluarga, namun 48 Kepala Keluarga yang bisa terdata dan 3 diantara tidak bisa terdata
total jumlah keseluruhan penduduk di RT 13 Sebanyak 161 Penduduk dengan prosentase (100%) dan
usia terbanyak yaitu pada usia 21-30 tahun dengan jumlah 38 dengan prosentase (23,60).

Untuk jenis kelamin terdapat jumlah laki-laki 80 prosentase prosentase (49,69) dan perempuan
dengan jumlah 81 dengan prosentase (50,31).
Untuk distribusi penduduk berdasarkan pendidikan di RT 13 terdapat jumlah prosentase yang paling
besar yaitu pendidikan SD dengan jumlah 45 dengan prosentase (27,95), pendidikan SMP jumlah 33
dengan prosentase (20,50), pendidikan SMA dengan jumlah 29 dengan prosentase (18,01), Perguruan
tinggi jumlah 16 dengan prosentase (9,94),

Untuk distribusi penduduk berdasarkan pekerjaan di RT 13 terdapat prosentase tertinggi pada pekerjaan
Swasta jumlah 64 dengan prosentase (39,75), Pelajar/tidak bekerja jumlah 50 dengan prosentase 31,06,
tidak bekerja jumlah 41 dengan prosentase (25,47), PNS jumlah 4 dengan prosentase (2,48, dan
pensiunan jumlah 2 dengan prosentase 1,24.

You might also like