You are on page 1of 2

ANALISIS BIAYA BIOCHAR

(VARIABLE CONTINUOUS THERMOLYSIS FLUID SA – POLANDIA)

I. DATA DASAR
1. Kapasitas Pabrik : Biochar : 88.800 ton/year output = 11,1 ton/hour
: Electricity : 40.000 MWH/th
2. Harga Mesin (Turn key) : US$ 56.700.000,-
3. Utilitas + Bangunan (lokal) : 10% x harga mesin
4. Penyusutan : 10 Tahun
5. Biaya Operasional 3) : 28% x (2+3)/th
6. Konsumsi Kayu (M.C. 45%) : 480.000 ton/th
7. Jam Kerja Pabrik : 8.000 jam.th
8. Bahan Baku Kayu : Acacia auriculiformis (F2)
9. Biaya Pembangunan HTI : Rp. 30.000.000,-/ha
10. Daur : 5 Tahun
11. Produksi Kayu HTI-E 5) : 30 ton/ha/th
12. Berat Jenis Kayu : KD = 0,65 ton/m3
13. MC in-put (pengeringan dalam sistem) : Mak 30%
14. Nilai Tukar US$ 1,- : Rp. 13.400,- (APBN-2018)

II. BIAYA FABRIKASI


1. Harga Mesin (Turn key) : US$ 56.700.000,-
2. Utilitas dan Bangunan (lokal) : 10%
3. Total Investasi (1+2) : US$ 62.3770.000,-
4. Biaya Operasional 28% x 3 : US$ 17.463.600,-/th
5. Biaya Fabrikasi : US$ 17.463.600,- : 8.800/ton
: US$ 197,-/ton (dibulatkan)

III. BIAYA BAHAN BAKU KAYU


1. Biaya Pembangunan HTI-E : Rp. 30.000.000,-/ha
2. Produksi Kayu : 5 x 30 ton/ha = 150 ton/ha
3. Nilai Tegakan (1:2) : Rp. 200.000,-/ ton
4. Biaya Panen + Angkut : Rp. 200.000,-/ ton
5. Total Biaya Bahan Baku (3+4) : Rp. 400.000,-
6. Susut chipping 5% : Rp. 20.000,-/ton
7. Biaya Bahan Baku (5+6) : Rp. 420.000,-/ton
8. Biaya Umum + Pajak/PSDH (20%) : Rp. 84.000,-/ton
9. Total Biaya Bahan Baku (7+8) : Rp. 504.000,-/ton = US$ 37,60,-/ton
10. Biaya Bahan Baku : (US$ 37,60 x 480.000 ton/th)
: 88.800 ton/th = US$ 203,24,-/ton biochar
IV. BIAYA PRODUKSI BIOCHAR
1. Biaya Fabrikasi : US$ 197,-/ton
2. Biaya Bahan Baku : US$ 203,24,-/ton
3. Total Biaya (1+2) : US$ 400,-/ton (dibulatkan)
4. Profit Margin 25% : US$ 100,-/ton
5. Harga Pokok Jual loko pabrik (3+4) : US$ 500,-/ton

CATATAN :
1. Ada produk sampingan berupa “green electric” yang dapat dimanfaatkan untuk sumber
energi ketenagalistrikan industri sendiri + 2 MW = 40.000 MWH/th
2. Biaya packaging dan shipping belum diperhitungkan tergantung permintaan pasar.
3. Biaya Operasional :
- Penyusutan : 10%
- Pemeliharaan : 2,5%
- Asuransi : 0,5%
- Bunga Bank : 12%
- Tenaga Kerja : 3%
- Energi (BBM/Listrik) : ...... (memanfaatkan energi listrik by product)
Total : 28%

4. Produksi Kayu HTI-E


a. MAI : 75 m3/ha/th
b. Faktor Koreksi 30% : 75 m3 x 0,70 = 52,5 m3/ha/th
c. Faktor Eksploitasi 90% : 0,9 x 52,5 m3/ha/th = 47 m3/ha/th (dibulatkan)
d. Berat Jenis Kayu (KD) : 0,65
e. Produksi Kayu : 47 x 0,65/ton/ha/th = 30 ton/th/ha/th (dibulatkan)

5. Biaya Pokok Produksi (BPP)


BPP tinggi karena rendemen rendah 18,5%

Jakarta, 6 Februari 2018

MAPEBHI

Ir. Nanang Roffandi Ahmad

You might also like