You are on page 1of 3

ASUHAN KEPERAWATAN

I. Pengkajian
Tanggal pengkajian : 25 Agustus 2018
Jam : 7.30
Ruang/Kelas : Reflesia
No. RM : 887193

I. Identitas
1) Nama : TN.A
2) Umur : 25 tahun
3) Jenis Kelamin : Laki-laki
4) Status Perkawinan : belum menikah
5) Agama : Islam
6) Pendidikan : Sarjana
7) Pekerjaan : PNS
8) Alamat : Telanaipura, Jambi.

2. Riwayat Sakit dan Kesehatan


1) Keluhan Utama : Sesak Nafas
2) Riwayat penyakit sekarang : Ssesak nafas, batuk tapi tidak berdahak, ada cairan
hidung, letih, muntah.
3) Riwayat penyakit terdahulu : Asma bronkhial
4) Penyakit yang pernah diderita keluarga :-

3. Pemeriksaan Penunjang (Lab, Foto, USG, dan Lain-lain)


 RBC : 4.28
 HCT: 0.36
 HGB : 11
 WBC : 11.3
 LIMPOSIT : 250
 NEUTROFIL : 0.74

II. Analisa Data

NO Tanggal Etiologi Sintom Masalah

1. 25 Agustus 2018 Asma bronkhial DS: pasien mengatakan Sesak Nafas


sesak nafas

DO: Batuk, Muntah, letih,


sputum.

III. Diagnosa Keperawatan


Ketidakefektifan bersihan jalan nafas berhubungan dengan Asma ditandai dengan pasien
mengeluhkan sesak nafas, batuk, adanya sputum.

IV. Intervensi

No Dx Tujuan Intervensi

1. Ketidakefektifan bersihan Setelah dilakukan tindakan  Memberikan


jalan nafas b/d Asma keperawatan selama 1x24 jam, oksigen
ditandai dengan pasien pasien menunjukan keefektifan  Menganjurkan
mengeluhkan sesak nafas, jalan nafas dibuktikan dengan pasien untuk
batuk, adanya sputum. KH: istirahat dan nafas
dalam
 Memperlihatkan jalan
 memposisikan
nafas yang normal
pasien untuk
 Mendemontrasi batuk memaksimalkan
efektif ventilasi
 Auskultasi suara
 Mampu mengidentifikasi nafas, catat
dan mencegah faktor adanya suara
penyebab
tambahan
 mempertahankan
hidrasi yang
adekuat untuk
mencegah secret
 menjelaskan pada
pasien dan
keluarga tentang
pengguanaan
peralatan

V. implementasi

No dx Implementasi

1. Ketidakefektifan bersihan jalan nafas b/d Asma  Memberikan


ditandai dengan pasien mengeluhkan sesak oksigen
nafas, batuk, adanya sputum  Menganjurkan
pasien untuk
istirahat dan nafas
dalam
 memposisikan
pasien untuk
memaksimalkan
ventilasi
 Auskultasi suara
nafas, catat adanya
suara tambahan
 mempertahankan
hidrasi yang adekuat
untuk mencegah
secret
 menjelaskan pada
pasien dan keluarga
tentang
pengguanaan
peralatan

VI. Evaluasi

no dx SOAP

1. Ketidakefektifan bersihan jalan nafas b/d Asma S:


ditandai dengan pasien mengeluhkan sesak
nafas, batuk, adanya sputum  pasien mengatakan
tidak sesak nafas lagi

O:

 Pernafasan normal
 Tidak ada batuk
 Tidak ada sputum

 Hasil pemeriksaan lab


normal
A: masalah teratasi
P: intervensi dihentikan

You might also like