You are on page 1of 15

Pt.

Meta dentech
Lantai 1 ada ruangan penyeleksian kasus lalu di berikan ke bagian dapur tempat pencetakan dan
pengecoran.

Lantai 2, ruangan pertama adalah ruangan CadCam dari Zirconia. Tempat pembuatan crown
zirconia, crown dibuat dari balok zirconia dan ada uji coba alat pencetak dengan menggunakan
kiriman email. Ada tempat untuk pembuatan metal, waxing, pemolesan dan finisihing metal.
Bagian kedua ada ruang untuk pembuatan kompomer, menggunakan quickcure. Lalu tempat
pembuatan porcelein dan pewarnaan porcelein. Kemudia tempat administrasi dan quality control.

Indo dental center


Lantai 1, untuk pendaftaran, resepsionis, pembayaran, dan laboratorium dental. Laboratorium
dental, terdapat tempat pembuatan gigi tiruan, mockup, coba pasang gigi, pembuatan bahan
metal, dan CadCam. Setiap tempat memiliki tugas masing masing dan saling melengkapi. Serta
tempat untuk pasien menunggu dan beristirahat.

Lantai 2

Ruang strerilisasi. Ruang yg memang khusus didesain untuk sterilisasi. Nama lain ruangan ini
Hygiene Center. Vip room, ruang diperuntukkan untuk meeting. Kemudian Room 1, ruang
praktek khusus untuk pasien Anak. Room 2, ruang praktek khusus untuk bidang Orthodontic,
ruangan dilengkapi lcd untuk koreksi radiologi dan perawatan orthodontic. Setiap room memiliki
komputer masing masing untuk menginput data dan estimasi biaya ke kasir/resepsionis di bawah.
Room 3, ruang praktek khusus filling (konservasi). Room 4, ruang yang dikhususkan untuk
oprasi area rongga mulut/dentofasial. Ruang studio, ruangan khusus untuk Drg. Leo. Office,
ruang untuk berkumpul dokter gigi dan beristirahat. Storage, tempat penyimpanan di klinik ini.
Room 5, ruang khusus saraf/endodontik. Room 6, ruang khusus Prostodontic, tempat pembuatan
gigi palsu dll. Room 7, ruangan untuk foto dan smile design.

You might also like