You are on page 1of 2

Puji dan syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Kuasa, karena berkat

karunia-Nyalah, makalah yang berjudul “Resusitasi” ini bisa


diselesaikan. Tujuan dari penulisan makalah ini ialah untuk menambah
pengetahuan tentang pengertian,tujuan, faktor-faktor dan tindakan yang
dilakukan tentang resusitasi. Sehingga dengan mengetahui
penanganannya yang benar, seorang tenaga kesehatan dapat segera
mengambil tindakan sehingga dapat meningkatkan pelayanan kesehatan
neonatus yang optimal.
Penulis juga menyampaikan rasa terima kasih kepada dosen yang
telah memberikan tugas untuk menulis makalah ini, serta kepada siapa
saja yang telah terlibat dalam proses penulisannya, yang senantiasa
memotivasi.
Akhirnya, harapan penulis semoga makalah ini bermanfaat bagi
pembaca. Penulis telah berusaha sebisa mungkin untuk menyelesaikan
makalah ini, namun penulis menyadari makalah ini belumlah
sempurna.Oleh karena itu, penulis mengharapakan kritik dan saran yang
sifatnya membangun guna menyempurnakan makalah ini.

Penulis
Daftar Isi

Kata Pengantar

Daftar Isi

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
B. Rumusan Masalah
BAB II PEMBAHASAN
A Pengertian Resusitasi
B. Tujuan Resusitasi
C. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keberhasilan Resusitasi
D. Tanda-tanda Resusitasi Perlu Dilakukan
E. Rumus ABC Resusitasi
F. Resusitasi Jantung Pada Ibu Hamil
G. Resusitasi pada Bayi Baru Lahir (BBL)
1. Definisi Asfiksia
2. Penyebab Asfiksia
3. Pemeriksaan Fisik
4. Persiapan Resusitasi Bayi Baru Lahir (BBL)
5. Langkah-langkah Resusitasi Bayi Baru Lahir (BBL)
6. Resusitasi BBL jika Air Ketuban Bercampur Mekonium
7. Asuhan Pascaresusitasi
BAB III PENUTUP
A. Kesimpulan
B. Saran
DAFTAR PUSTAKA

You might also like