You are on page 1of 2

Perilaku coatumer atau pembeli

1. Spontan dan terhormat


2. Baik budi
3. Cepat dan praktis
4. Bimbang dan lamban
5. Mudah naik pitam
6. Terlalu cepat
7. Pasif ~ apatis
8. Intelektual
9. Aneh

Hal yang dicermati sales

Motif pembeli :

1. Kesenangan, ketenangan
2. Keagungan, kebebasan
3. Rasa cinta, dorongan sexual
4. Rasa kasih, mempertahankan status
5. Penambahan percaya diri, hemat waktu
6. Hemat biaya, keuntungan financial

Keinginan umum ~ muncul secara naluri :

1. Ingin dan suka dihargai/dianggap “orang penting”


2. Senang dipuji/dibesarkan hatinya
3. Senang keindahan dan kemesraan
4. Senang diberi simpati
5. Senang diungkapkan secara positif
6. Lain-lain

Han yang harus dihindari sales

1. Kepribadian yang kurang menarik


2. Tidak mau belajar dan berkerja keras
3. Cepat menyerah bila dikritik kurang memperhatikan pembeli
4. Mengabaikan orang berpengaruh
5. Kurang memanfaatkan pertemuan
6. Kurang menyadari potensi diri
7. Takut dan menjauhi calon pembeli
8. Mencoba menjual tanpa mengenal calon pembeli
9. Nafsu memburu pesanan yang besar untuk “sekali pukul”
10. Penampilan jelek dan ceroboh
11. Menyajikan/menjelaskan produk setengah hati
12. Kaku, tidak luwes dan tidak mampu member alternative
13. Menghindar dari konsumen yang tidak puas
14. Meremehkan pesanan-pesanan kecil
15. Terlalu menekankan aspek teknologi dalam menawarkan
16. Bersaing harga dan melupakan mutu
17. Hanya meniru penjual lain
18. Mengabaikan perbuatan baik orang lain
19. Member berita yang selalu sama
20. Menganggap remeh data informasi
21. Melupakan kerja sama dengan orang lain
22. Tidak perna menggunakan alat bantu dalam memenangkan produk
23. Perhitungan tidak tepat dalam memulai penjualan

Keperibadian yang harus diseriusi sales

1. Penampilan fisik
2. Keramah tamahan visual : senyum, bahasa badan yang baik, suara yang sesuai, ringan
tangan, menyenangkan
3. Sikap positif terhadap konsumen
4. Antusiasme (semangat)
5. Berpengetahuan cukup luas

You might also like