You are on page 1of 10

LAPORAN KUNJUNGAN

PANTI WERDHA ISLAMIC VILLAGE


KARAWACI - TANGERANG

Disusun Oleh :

Kelompok F4

William Daniel (102013061)


Prisky Chriselawati (102013139)
Risma Prameswari H. (102013434)
Aldo M. Hamka (102013209)
Muhammad Muzzamil (102013493)
Samuel Lionardi (102013365)
Mutiara Sri Widyastuti (102013043)
Vinsensia Dini Bayuari (102013334)
Hikmah Rosalina (102013249)

Fakultas Kedokteran
Universitas Kristen Krida Wacana 2013/2014

Skills Lab 1 Blok 1 Modul II


PENDAHULUAN

Pada hari rabu, 3 oktober 2013, kami sefakultas kedokteran angkatan 2013,
melakukan kunjungan ke panti werdha islamic village di karawaci, tangerang. Tugas yang
diberikan oleh dosen ini adalah untuk mengajarkan kamitentang bagaimana mampu
mempraktekkan apa yang telah kita pelajari dari “ Komunikasi dan Empati”. Kami berangkat
dari kampus II Fakultas Kedokteran UKRIDA Pada jam 10.00 pagi dengan menggunakan bus
dan tiba di panti werdha sekitar pukul 11.00 pagi. Setibanya disana kami telah disambut baik
dan ramah dan penuh kehangatan oleh keluarga besar panti werdha. Disana kami pun lebih
terdahulu diceritakan tentang latar belakang dan sejarah panti werdha ini.

LATAR BELAKANG

Panti werdha ini dirintis sejak tahun 1977 oleh KH. Yunan Helmi dan diketuai oleh
Hj.Ade Indriani, panti werdha ini mulai diresmikan pada tahun 2003. Dan pada tanggal 28
maret 2007 telah diresmikannya asrama baru “panti werdha lanjut usia” KHUSNUL
KHOTIMAH, oleh Ibu Jend. Abdul Haris Nasution dan H.Bachtiar Chamsyah, SE (Menteri
Sosial RI). Karawaci Tangerang.

STRUKTUR ORGANISASI

SASARAN BINAAN WARGA PANTI

Warga binaan panti werdha adalah lanjut usia, terlantar dan lainya dalam kondisi
sakit. Yang dimaksud dengan lanjut usia terlantar adalah seorang yang berusia 60 tahun atau
lebih, karena faktor-faktor tertentu yang tidak dapat memenuhi kebutuhan dasarnya dengan
baik secara jasmani, rohani maupun dalam sosial. Dan sebagianya tidak mempunyai tempat
tinggal tetap dan sebagian lagi tinggal bersama keluarga miskin sehingga sulit untuk
memenuhi kebutuhan dasar hidupnya dengan layak, sehingga kebutuhan sosial lanjut usia
terlantar seperti mengisi waktu luang, rekreasi dan hiburan serta pemeliharaan fisik dan
keperawatan kesehatan yang lebih tercukupi.

Skills Lab 1 Blok 1 Modul II


PEMBINAAN BIMBINGAN KEPADA WARGA PANTI WERDHA

1. Bimbingan Fisik
Layanan yang diberikan kepada warga panti adalah layanan perawatan
kesehatan/medis, mengadakan olahraga yang disesuaikan dengan kemampuan lanjut
usia yaitu senam lansia, senam kesegaran jasmani, senam pernapasan, serta kegiatan
kerajinan tangan dan kegiatan keseharian lainya.

2. Bimbingan Sosial
Bimbingan sosial adalah suatu proses pelayanan yang ditunjukkan kepada lanut usia
agar mereka mampu untuk mengembangkan relasi sosial yang positif dan
menjalankan peranan sosialnya dalam panti maupun lingkungan masyarakat.

3. Bimbingan Psikososial
Bimbingan psikososial adalah kegiatan yang dilakukan sebagai upaya untuk
menciptakan situasi sosial seperti adanya rasa nyaman, aman, tentram dan damai.

4. Bimbingan Mental Keagamaan


Melaksanakan ibadah sehari-hari, yaitu seperti melaksanakan sholat lima waktu dan
disamping itu diadakan pengajian dan belajar mmbaca AL-QURAN.

5. Bimbingan Ketrampilan
Kegiatan yang dilaksanakan dalama rangka mengembangkan bakat, minat, dan
potensi untuk mengisi waktu luangnya.
 Membuat Tasbih
 Merangkai Bunga
 Menjahit dan Merajut.

KONDISI PANTI WERDHA

1. Tahun Berdirinya Panti : 14 mai 1977 dan diresmikan pada tahun 2003
2. Kapasitas Panti : 100 orang kurang lebih.
3. Lokasi Panti Werdha : Jl. Islamic Raya, Kelapa Dua, Karawaci,
Tangerang-Banten.

METODE KUNJUNGAN KE PANTI WERDHA

 Salam Pembukaan dan Perkenalan kepada warga panti


 Bernyanyi Bersama
 Berjamu Kasih Dengan makan kue dan minum teh bersama
 Mengobrol dan wawancara.

Skills Lab 1 Blok 1 Modul II


SESI WAWANCARA BERSAMA WARGA PANTI WERDHA.

Narasumber I
Menurut Hasil Wawancara

Nama : Oma Kusminah


Umur : 81 Tahun
Ttl : Surabaya, 11 September 1932
Status : Tidak Menikah
 Dulunya Bekerja Sebagai Dosen Bahasa
Inggris di Universitas Airlangga.
 Sudah 1.5 Tahun Tinggal di Panti.

Pesan dan Kesan terhadap panti


 Pesan : Semoga serba lancar dan menyenangkan dan berlangsung aman
selamanya, tidak ada pertengkaran dan keluarga yang ada di
panti ini sehat semua.
 Kesan : Sangat Baik, Kami di sini diurus dengan baik, ada akbid yang
mengurus kami.
Sikap Empati

Ikut merasakan Bernyanyi dan


perasaan Mengobrol
narasumber Bersama
selama dipanti

Narasumber sangat senang berada dipanti karena disana jadi lebih banyak teman yang
seusianya dan mengembangkan ilmu agama lebih dalam lagi serta ada yang merawatnya bila
ia sakit.
Komunikasi Yang Dilakukan adalah Komunikasi dua arah, karena membiarkan
narasumber bercerita dan kami mendengarkan serta menggapi dengan menggunakan metode
terapeutis.

Narasumber II
Menurut hasil wawancara

Nama : Opa supriatna


Asal : Surabaya
 Nikah, dan memiliki 11 orang anak.

Alasan Kenapa Menjadi tukang sol sepatu


Dikarenakan Hobbi dan supaya ada kegiatan sehari-harinya
dan opa ini tidak mau merepotkan anak-anak mereka walau anak opa
hidup mapan.

Skills Lab 1 Blok 1 Modul II


Narasumber III
Menurut Hasil Wawancara

Name : Yusnani
DOB : Tangerang, 1 Mei 1957
Sex : female
Education : SHS (didn’t graduate)
Occupation : housewife
Status Keluarga : The 3rd

Married , had three children

Sad moment :
 they have a problem
 fighting
 then divorced

She was happy to be in nursing homes

hope :
 A visit by her family
 Meet her grandchildren

Skills Lab 1 Blok 1 Modul II


KESIMPULAN DAN PENUTUP

Komunikasi dapat kita katakan sebagai kunci kesuksesan seseorang, hal ini dapat
dibenarkan sejauh komunikasi dilakukan secara kontinu dan dipelihara dengan baik.
Komunikasi bukan secara otomatis memberi konstribusi bagi kesuksesan seseorang dalam
membina hubungan. Komunikasi mampu menjadi terapi untuk terbangunya kepribadian yang
sehat.

Skills Lab 1 Blok 1 Modul II


LAMPIRAN

Skills Lab 1 Blok 1 Modul II


Skills Lab 1 Blok 1 Modul II
Skills Lab 1 Blok 1 Modul II
Skills Lab 1 Blok 1 Modul II

You might also like