You are on page 1of 3

Pemeriksaan Penunjang

1. Pemeriksaan Laboratorium
GDS : 110 (N = 70-120 mg/dl)
Ureum : 32 (N = 20-40 mg/dl)
Kreatinin : 0,6 (N = 0,5-1,2 mg/dl)
Natrium : 140 (N = 135-155 mmol/I)
Kalium : 4,2 (N = 3,4-5,3 mmol/I)
Klorida : 102 (N = 96-106 mmol/I)
Hematokrit : 32 (N = Lk : 37-47%, Pr: 40-54%)
Leukosit : 8.100 (N = 4.000-10.000 mm3)
Trombosit : 330.000 (150.000-450.000 sel/mm3)
Hb : 12,1 (N = Lk :13-18 gr/dl, Pr : 12-16 gr/dl)

2. Pemeriksaan Radiologi
Hasil Pemeriksaan CT Scan Kepala (dr.Widiarti, Sp.Rad) :
Dilakukan CT scan kepala potongan aksial dengan slice thickness 5,1 mm dimulai di daerah
basis sampai vertex. Scanning tanpa memakai kontras media.

 Jaringan lunak ekstaclavaria masih memberikan bentuk dan densitas yang normal
 Sulci dan gyrii corticalis, fissure sylvii bilateral dan fissure interhemisfer tampak
normal
 Bentuk dan posisi ventrikel lateralis bilateral simetris. Ukuran ventrikel lateralis
bilateral, ventrikel 3 dan ventrikel 4 tampak normal
 Ruang subarachnoid tampak normal
 Sisterna ambient dan basalis tampak normal
 Pada parenkim cerebri, cerebellum dan pons tidak tampak lesi yang memberikan
densitas patologis
 Ruang subarachnoid masih tampak normal
 Sinus frontalis, ethmoidalis, maksilaris dan spenoidalis yang terscanning masih
tampak normal
 Bulbus okuli dan ruang retrobulber bilateral yang terscanning masih tampak normal
 Daerah sela tursika dan jukstrasella serta daerah “cerebello-pontin angle” bilateral
masih daalam batas normal
 Mastoid air cell bilateral yang terscanning masih tampak normal
 Tidak tampak pergeseran struktur garis tengah

Kesan :
CT scan kepala tanpa kontras saat ini tidak tampak adanya lesi iskemik, perdarahan maupun
kelainan lainnya

Diagnosis : Tetraparese spastik + Retensio Urine ec. susp Mielitis Trasversa Akut Setinggi
Segmen Vertebra Cervicalis

Terapi
- Inf KAEN 3B + drip Antrain 20 tetes/menit
- Inj Ceftriaxone 2 x 1 gr
- Inj Metilprednisolon 3 x 125 mg
- Inj Mecobalamin 2 x 1 amp
- Diazepam 3 x 5 mg (pulv)
- Voltadex gel (oleskan pada pinggang kanan dan kiri)
- Eperisone HCL 2 x ½ tab
- Lactulac syr 2 x cth 1
- Microlac supp
Saran : Rujuk ke RSMH Palembang untuk tatalaksana lebih lanjut

You might also like