You are on page 1of 6

ASUHAN KEBIDANAN

PADA BAYI NY. N UMUR 2 BULAN DENGAN KEBUTUHAN


IMUNISASI PENTABIO I DAN POLIO II

PENGKAJIAN
Tanggal : 6 Januari 2017
Jam : 10.00 WIB
Tempat : Pukesmas Grobogan
DENTITAS PASIEN :
a. IdentitasBayi
Nama : By. N
Tanggal/Jam lahir : 1 november 2016/ 14.00 WIB
JenisKelamin : perempuan
b. Identitas Orang tua
1. Nama : Ny. M Nama : Tn. J
2. Umur : 21 tahun Umur : 26 tahun
3. Agama : Islam Agama : Islam
4. Pendidikan : SMA Pendidikan : SMA
5. Pekerjaan : Swasta Pekerjaan : Swasta
6. SukuBangsa : Jawa SukuBangsa : Jawa
7. Alamat : Karangrejo 4/8 Alamat : Karangrejo 4/8
Grobogan Grobogan
A. DATA SUBYEKTIF
1. ALASAN DATANG
Ibu mengatakan ingin mengimunisasi bayinya.
KELUHAN UTAMA
Ibu mengatakan bayinya saat ini dalam keadaan sehat
Uraian Keluhan Utama
Ibu mengatakan saat ini bayinya dalam keadaan sehat tidak sedang sakit
panas..
2. RIWAYAT KESEHATAN
Penyakit/kondisi yang pernah atau sedang diderita:
Ibu mengatakan bayinya tidak pernah atau sedang menderita penyakit
hepatitis, TBC, kejang, kelainan hati.
Riwayat penyakit dalam Keluarga (menular maupun keturunan):
Ibu mengatakan dalam keluarga tidak ada yang menderita penyakit
menular maupun keturunan seperti jantung, ginjal, hati, hipertensi,
hepatitis, asma, TBC, DM, epilepsi maupun penyakit lainnya.
3. RIWAYAT KEHAMILAN, PERSALINAN DAN NIFAS
a. Riwayat kehamilan ibu :
1) Umur kehamilan : Ibu mengatakan bahwa umur kehamilannya
9 bulan.
2) Riwayatpenyakitdalamhamil : Ibu mengatakan tidak memiliki
riwayat penyakit dalam hamil.
3) Kebiasaan selama hamil :
 Merokok, frekuensi : Ibu mengatakan tidak merokok
 Konsumsi alkohol, frekuensi : Ibu mengatakan tidak
mengonsumsi alkohol
 Jamu-jamuan, frekuensi : Ibu mengatakan tidak mengonsumsi
jamu-jamuan.
 Narkoba, frekuensi : Ibu mengatakan tidak mengonsumsi
narkoba
 Obat-obatan bebas : Ibu mengatakan tidak mengonsumsi
obat-oabatan bebas
b. Riwayat Natal :
1) Tanggal lahir : Ibu mengatakan anakanya lahir
pada tanggal 01-11-2016
2) Jeniskelamin : Ibu mengatakan jenis kelamin anakanya adalah
laki-laki
3) Tunggal/ Gemelli : Ibu mengatakan anaknya lahir tunggal
4) Lama kala I : Ibu mengatakan lama kala I ± 8 jam
5) Lama kala II : Ibu mengatakan lama kala II ± 30 menit
6) Komplikas ipersalinan : Ibu mengatakan tidak mengalami
komplikasi persalinan.
c. Riwayat perinatal : Penilaian Apgar Score
Appearanc Pulse Grimace Activity Resprato Score
e ry
1 2 2 1 2 2 9
menit
5 2 2 2 2 2 10
menit
ke-1
5 2 2 2 2 2 10
menit
ke-2
4. RIWAYAT TUMBANG
Pertumbuhan BB: ibu mengatakan By. N tumbuh sesuai dengan usia saat
ini, sesuai garis pertumbuhan status gizi normal, BB
lahir 3000gram sekarang BBnya 4,4 kg
Perkembangan : ibu mengatakan By. N sudah dapat mengenali suara
menggerakkan kepala kekiri dan kekanan dan
tersenyum
Kelainan Bawaan: ibu mengatakan tidak ada kelainan bawaan pada by.N
5. Riwayat imunisasi
By N diimunisasi pada tanggal 1 November Hbo
By N diimunisasi pada tanggal 1 desember BCG dan polio 1
6. Pola kebiasaan sehari-hari
Pola nutrisi : ibu mengatakan By. N hanya diberikan asi secara on
demand
Pola eliminasi : By. N BAK ±7x perhari warna kuning jernih, BAB
3X perhari warna kekuningan lembek
Pola istirahat : Ibu mengatakan bayinya lebih banyak tertidur usai di
susui sehari tidur ±12 jam perhari
Pola aktifitas : Ibu mengatakan By. N beraktifitas mengoceh, terjaga,
tengkurap, menyusu,menangis saat haus, BAK, BAB.
Personal hygne : Ibu mengatakan By. N mandi 2X perhari, ganti celana
dan pakaian setiap kali lembab, basah dan kotor.
Pola sosial ekonomi: Ibu mengatakan kehadiran By. N dapat diterima
dikeluarga maupun dimasyarakat, segala kebutuhan
By. N tercukupi.
B. DATA OBYEKTIF
1. PEMERIKSAAN UMUM:
Keadaan Umum : baik
Kesadaran : Composmetis
Vital sign : N : 120x/menit
RR : 38x/menit
a. Pengukuranantropometri
1) BB : 4,4 kg
2) PB : 57 cm
3) Lingkar Kepala : 34 cm
4) Lingkar Lengan : 12 cm
b. Status present
Kepala : rambut hitam, kulit kepala bersih, tidak ada cekungan
Mata : simetris, konjungtiva merah muda, sclera putih jernih,
tidak ada ikterik, tidak ada secret, tidak strabismus.
Hidung : simetris, bersih, tidak ada nafas cuping hidung, tidak ada
secret, tidak ada polip
Mulut : bersih, tidak ada stomatitis, bibir, tidak pecah-pecah
Telinga : bersih, tidak ada serumen, tidak ada kelainan
Leher : tidak ada pembesaran vena jugularis, kelenjar tiroid, dan
kelenjar limfe
Dada : simetris, tidak ada retraksi intercosta
Pulmo/jantung :tidak wheezing, tidak stridor/ronki basah, bunyi
jantung teratur
Abdomen : hepar dan limpa tidak teraba, tidak omfalokel, tidak
terdapat kelainan, terdengar bising usus cepat
Genetalia : bersih, tidak ada kelainan
Punggung : tidak ada pembengkakan/cekungan pada spina bifida
Anus : bersih, tidak ada kelainan( atresiaani)
Ekstremitas : atas :simetris, bersih, tidak ada kelainan, jemari lengkap,
gerakan aktif, tidak sianosis
Bawah :simetris, bersih, tidakadakelainan, jemarilengkap,
gerakan aktif tidak sianosis.
Kulit : Kemerahan, turgor baik
C. ASSESMENT
Diagnosa : By. N umur 2 bulan jenis kelamin perempuan dengan kebutuhan
imunsasi pentabio I dan polio II
D. PELAKSANAAN Tanggal : 6 Januari 2017/ Jam: 10.00 WIB
1. Memberitahu ibu hasil pemeriksaan bayinya bahwa bayinya dalam
keadaan sehat dan akan dilakukan imunisasi
Rasionalisasi : Agar dapat mengetahui kondisi bayinya saat ini dan
merupakan hak pasien memperoleh informasi yang diatur dalam UU
Kesehatan No. 23 Tahun 1992
Hasil : ibu mengetahui hasil pemeriksaan bayinya dan bersedia By. N
dilakukan imunisasi
2. Menjelaskan kepada ibu manfaat imunisasi pentabio I untuk mencegah
penyakit pertusis, difteri, tetanus, hepatitis, meningitus, imunisasi polio
untuk mencegah penyakit polio.
Rasionalisasi : meningkatkan pengetahuan ibu tentang imunisasi pentabio
dan polio pada By. N
Hasil : ibu mengerti penjelasan yang diberikan bidan
3. Menjelaskan efek samping pemberian vaksin berupa demam.
Rasionalisasi : agar ibu dapat lebih tenang dalam menangani efek samping
yang akan timbul
Hasil: ibu mengerti efek samping pemberian vaksin berupa demam
4. Memberikan suntikan pentabio secara IM pada 1/3 paha anterolateral 0,5
cc dan 2 tetes oral untuk vaksin polio
Rasionalisasi : pemberian imunisasi yang tepat dapat memberikan hasil
yang optimal untuk kekebalan tubuh bayi
Hasil: By. N telah diberikan pentabio secara im pada 1/3 paha anterolateral
dan 2 tetes vaksin polio secara oral.
5. Memberikan pamol 1/6 dari 500 mg untuk segera diberikan sesudah
vaksin untuk mengatasi timbulnya demam
Rasionalisasi : reaksi yang mungkin terjadi biasanya demam ringan,
pembengkakan dan rasa nyeri ditempat suntikan selama 1-2 hari sehingga
dilakukan penanganan pemberian obat penurut panas
Hasil: ibu bersedia memberikan pamol sesuai dosis yang disarankan.
6. Memberitahu ibu untuk mengimunisasikan pentabio II dan polio III
anaknya 1 bulan lagi
Rasionalisasi : jadwal pemberian imunisasi DPT II dan polio III diberikan
antara umur 3 bulan sampai 5 bulan.
Hasil : ibu bersedia untuk mengimunisasikan bayinya kembali

Grobogan, 6 januari 2017


Pembimbing Klinik Praktikan

Dwi Warniningsih Ama. Keb Mada Hefri Diana


NIP. 196509251994032002 P1337424416144

Mengetahui
Pembimbing Prodi

Elisa Ulfiana, Ssit, M.Kes


NIP. 197901082005012001

You might also like