You are on page 1of 4

TEMPLATE OSCE STATION

1. Nomor Station I
2. Judul Station Lensa
3. Waktu yang 15 menit
dibutuhkan
4. Tujuan station Menilai kemampuan pemeriksaan ophthalmology, slit
lamp, serta menegakkan diagnosis pasien dengan katarak
traumatika dan profesionalisme
5. Kompetensi 1. Kemampuan pemeriksaan ophthalmology
2. Penegakkan diagnosis/diagnosis banding
3. Perilaku profesional
6. Kategori Lensa
7. Instruksi untuk Skenario klinik:
kandidat Seorang laki-laki, 25 tahun, mengeluh mata kanan
perlahan kabur seperti berasap setelah dipukul temannya
1 bulan yang lalu. Mata merah (-), nyeri (-), kotoran mata
(-), berair-air (-). Riw. KM(-), HT (-), riw. DM (-).

Tugas:
Lakukan pemeriksaan shadow test, slit lamp dan
funduskopi pada pasien ini
Tentukan diagnosis
8. Instruksi untuk Skenario klinik:
penguji Seorang laki-laki, 25 tahun, mengeluh mata kanan
perlahan kabur seperti berasap setelah dipukul temannya
1 bulan yang lalu. Mata merah (-), nyeri (-), kotoran mata
(-), berair-air (-). Riw. KM(-), HT (-), riw. DM (-).
( gambar diberikan bila pasien meminta)
Tugas:
Lakukan pemeriksaan shadow test, slit lamp dan
funduskopi pada pasien ini
Tentukan diagnosis
Hasil pemeriksaan:
OD OS
VOD: 1/300 VOS: 6/6
TIOD: 18,5 mmHg TIOS: 18,5
mmHg
Palpebra Tenang Tenang
Konjungtiva Tenang Tenang
Kornea Jernih Jernih
BMD Sedang Sedang
Iris Gambaran baik Gambaran
baik
Pupil B,C,RC (+), ø 3 mm B,C,RC
(+), ø 3
mm
Lensa Keruh, Jernih
flower/rosette/stellate
shaped cataract,
subluksasi/luksasi (-)
Segmen RFOD (+) RFOS (+)
posterior:
FOD
Papil Detail sulit dinilai Bulat,
batas
tegas,
warna
merah N,
c/d 0,3, a:v
2:3
Makula Detail sulit dinilai RF (+)
Retina Detail sulit dinilai Kontur
pembuluh
darah baik

Diagnosis: katarak traumatika OD


10. Instruksi untuk Nama: nama pasien sendiri
pasien simulasi Umur: 25 tahun
Jenis kelamin: laki-laki

Pekerjaan: sesuai pasien


Status pernikahan: sesuai pasien
Pendidikan terakhir: sesuai pasien

Riwayat penyakit sekarang: keluhan utama mata kanan


kabur seperti berasap setelah dipukul temannya 1 bulan
yang lalu. Mata merah (-), nyeri (-), kotoran mata (-), berair-
air (-). Riw. KM(-), HT (-), riw. DM (-).
Lokasi: OD
Sejak kapan: 1 bulan yll
Perjalanan penyakit: sesuai pasien
Keluhan lain terkait keluhan utama: tidak ada
Hal-hal yang memperburuk keluhan: silau bila terkena
cahaya
Hal-hal yang mengurangi keluhan:
Riwayat pengobatan sekarang: -

Riwayat penyakit dahulu (past medical history):


Penyakit kronis: tidak ada
Riwayat pengobatan penyakit terdahulu: tidak ada

Riwayat penyakit dalam keluarga: tidak ada

Riwayat kebiasaan social (social history):


Olahraga: sekali seminggu
Merokok: (-)
Diet: nasi biasa
Hubungan dengan tetangga dan teman: baik
Peran yang harus dilakukan: mata kanan kabur, tidak bisa
melihat
11. Peralatan yang -senter
dibutuhkan -slit lamp
-funduskopi
-Lembar langkah-langkah pemeriksaan
12. Penulis dr. Eka Rahmadini HS
13. Referensi AAO Lensa

You might also like