You are on page 1of 10

2018

Basic Trauma Cardiac Life Support

EMERGENCY MEDICAL TRAINING 911 JAKARTA


Jln.Kawista Rt.12 Rw.09 No.10 Cijantung, Jakarta-Timur
Telp 08127867943 , E-mail : fidiansjah_911@yahoo.com
EMERGENCY MEDICAL TRAINING 911 JAKARTA
Sekretariat : Jln.Kawista Rt.12 Rw.09 No.10 Cijantung, Jakarta-Timur
Telp 08127867943 , E-mail : fidiansjah_911@yahoo.com

PROPOSAL PELATIHAN
BASIC TRAUMA CARDIAC LIFE SUPORT ( BTCLS )

A. Pendahuluan
PergeseranVisi di bidang Kesehatan yang sebelumnya berorientasikan kepada aspek
“kuratif” menuju ke aspek kesehatan yang bersifat “Prevention, Promotion, and
Protection” (paradigma sehat).
Hal tersebut harus di antisipasi dengan menyediakan tenaga kesehatan yang
semakin profesional yang mempunyai kemampuan kognitif dan afektif atau psikomotor
dalam bidang tertentu, misalnya di bidang Emergency dan Critical Care.
Tuntutan masyarakat terhadap kualitas pelayanan rumah sakit baik pelayanan
Medis maupun pelayanan Keperawatan semakin kuat. Apalagi semakin maraknya
tayangan malpraktek rumah sakit melalui media massa.
Kenyataan akhir- akhir ini menunjukan bahwa penyakit kardiovaskuler dan cedera
pada kecelakaan kerja atau kecelakaan lainnya, terutama kecelakan lalu lintas telah
semakin menonjol sebagai penyebab kematian. Kematian pada penderita Gawat Darurat
dan Critical akan terjadi dalam waktu singkat (4 - 6 menit) bila terjadi kerusakan pada
syaraf pusat, pernafasan, dan kardiovaskuler. Disamping itu karena ketidak tahuan dan
ketidak tepatan serta kesalahan dalam memberikan pertolongan juga dapat
menyebabkan kematian dan atau kecacatan.
Menyikapi fenomena tersebut, dimana masalah kesehatan (kegawat daruratan dan
critical care) akan semakin menonjol bahkan akan menjadi salah satu masalah kesehatan
yang sangat bermakna, disamping masih tingginya akibat dari masalah yang lainnya
seperti akibat penyakit infeksi dan penyakit lainnya. Maka sudah saatnya Rumah Sakit
dan Institusi Pendidikan meningkatkan kualitas pelayanan sebaik - baiknya. Salah satu
tolak ukur bahwa mutu pelayanan rumah sakit itu bermutu adalah tingginya pengetahuan
dan kemampuan perawat dalam perkembangan ilmu keperawatan di rumah sakit dan
Institusi Pendidikan tersebut.

1
EMERGENCY MEDICAL TRAINING 911 JAKARTA
Sekretariat : Jln.Kawista Rt.12 Rw.09 No.10 Cijantung, Jakarta-Timur
Telp 08127867943 , E-mail : fidiansjah_911@yahoo.com

B. Visi dan Misi


Visi
Dengan pember dayaan dan pemfokusan sumber daya manusia dan kualitas
system manajemen, kami EMT 911 Jakarta akan bertumbuh menjadi yang islami,
modern, berkelas nasional dengan jejaring rumah sakit dan institusi pendidikan di
seluruh Indonesia.

Misi
EMT 911 Jakarta bertekad meningkatkan kualitas hidup manusia sebagai ibadah
kami kepada Allah SWT melalui penyediaan dan peningkatan pelatihan serta pelayanan
kesehatan secara Islami, modern, paripurna dan berkualitas.

C. Tujuan
TujuanUmum
• Untuk meningkatkan kemampuan, pengetahuan dan keterampilan mahasiswa
dan karyawan Rumah Sakit, serta peserta pelatihan lainnya dalam menangani
penderita gawat darurat dan critical care.
Tujuan Khusus
• Setelah mengikuti pelatihan gawat darurat dan critical care para peserta pelatihan
(karyawan / mahasiswa) diharapkan mempunyai kemampuan dan keterampilan
tentang penanganan penderita gawat darurat dan critical care.
• Peserta pelatihan (karyawan / mahasiswa) mampu melaksanakan tugas atau
menolong penderita (pasien) gawat darurat dan critical seoptimal mungkin.
• Meningkatkan kemampuan dalam Asuhan Keperawatan pada klien dengan
kegawat daruratan dan critical di rumah sakit atau tempat bekerja.

2
EMERGENCY MEDICAL TRAINING 911 JAKARTA
Sekretariat : Jln.Kawista Rt.12 Rw.09 No.10 Cijantung, Jakarta-Timur
Telp 08127867943 , E-mail : fidiansjah_911@yahoo.com

D. Peserta Pelatihan
Peserta pelatihan adalah :
1. Perawat / Karyawan Rumah Sakit
2. Mahasiswa tingkat akhir AKPER, AKBID, & STIKES

E. Metode Pelatihan
Ceramahdan Tanya Jawab
Praktek individual ( bhd, intubasi, balut bidai, defibrilasi dan ekg, terapy obat
obatan)
Simulasi team gadar ( megacode )
Simulasi penanganan bencana ( gladi bencana )

F. Waktu Pelaksanaan
Pelaksanaan pelatihan 4 hari dibagi dalam 2 (dua) sesion yaitu :
1. Pelatihanteory ( 2 hari teory)
2. Simulasi/ workshop ( 2 hari )

G. Nara Sumber
Sebagai nara sumber adalah dokter spesialis sesuai kebutuhan, dokter gawat darurat
yang sudah berpengalaman, dan perawat - perawat yang sudah.berpengalaman
bertahun - tahun di ruangan ICU dan Emergency yang dibagi dalam limaTeam.
Team Dokter dan Keperawatan gawat darurat:
- Team Resusitasi
- Team Intubasi
- Team Defibrilasi & obat emergency
- Team Balut Bidai dan Evakuasi

3
EMERGENCY MEDICAL TRAINING 911 JAKARTA
Sekretariat : Jln.Kawista Rt.12 Rw.09 No.10 Cijantung, Jakarta-Timur
Telp 08127867943 , E-mail : fidiansjah_911@yahoo.com

H. Struktur Program
Waktu
No Materi
T SL PK JML
A Materi Dasar
Pengantar Kegawat Daruratan dan triage /Initial
1. 1 - - 1
Assesment
2 Legal etik keperawatan gawat darurat 1 1
Sub total 2 2
B Materi Inti
1 BHD 1 4 5
2 Manajemen Airway & intubasi 1 4 5
3 Terapy oksigen 1 1
4 Dasar- dasar EKG 1 1
5 Algoritme Henti Jantung& Defibrilasi 1 4 5
6 Terapy cairan dan keseimbangan Asam –Basa 1 1
7 Tehnik pemberian obat - obat emergency 1 4 5
8 Penatalaksanaan cedera / Trauma 1 1
9 Penatalaksanaan Syock&Keracunan 1 1
10 Penatalaksanaan Luka &Perdarahan 1 1
11 Penatalaksanaan Fraktur danBalutbidai 1 4 5
12 Penatalasanaan Luka Bakar 1 1
13 Management Bencana 1 5 6
14 TehnikEvakuasi 1 2 3
Sub total 14 27 41
C MateriPenunjang
1. Pasien safety. 1 1
2. Building Lerning Commitmen 1 1
3 RencanaTindakLanjut 1 1
Sub total 3 3
TOTAL 19 27 45

4
EMERGENCY MEDICAL TRAINING 911 JAKARTA
Sekretariat : Jln.Kawista Rt.12 Rw.09 No.10 Cijantung, Jakarta-Timur
Telp 08127867943 , E-mail : fidiansjah_911@yahoo.com

I. Materi Pelatihan
1. Pengantar Kegawat Daruratan dan Triage Sistem.
2. Sistem Penangulangan Gawat Darurat Terpadu (SPGDT).
3. BHD, BHL, dan Resusitasi Jantung Paru
4. Initial Assessment
5. Dasar dasar Elektro Kardio Grafi (EKG).
6. Penanganan Fraktur, Spraint, danStarint.
7. Tehnik Pembalutan dan Pembidaian.
8. Tehnik Evakuasi korban
9. Tekhnik Defibrilasi
10. Algoritme Henti JantungdanParu
11. Tehnik pemberian obat-obatan Emergency
12. Airway dan Breathing Management (Intubasi)
13. Terapy Oksigen dan tehnik pemberian
14. Terapy cairan dan Elektrolit.
15. Keseimbangan Asam Basa
16. Penanganan Luka dan Perdarahan.
17. Management Syok
18. Keracunan
19. Managemen Bencana

5
EMERGENCY MEDICAL TRAINING 911 JAKARTA
Sekretariat : Jln.Kawista Rt.12 Rw.09 No.10 Cijantung, Jakarta-Timur
Telp 08127867943 , E-mail : fidiansjah_911@yahoo.com

J. Susunan Acara
Jam Materi Nara Sumber
Hari Pertama
07.00 – 07.30 Pembukaan Panitia & Team
07.30 – 08.00 Pre Test Team
08.00 – 08.45 Blc Team
08.45 – 09.30 Etik Legal Kgd Team
09.30 – 09.45 Coffe Break Team & Panitia
09.45 – 10.15 Bhd Team
10.15 – 11.00 Bhd Team
11.00 – 11.45 Initial Assesment Team
11.45 – 12.30 Triage Team
12.30 – 13.15 Ishoma Team
13.15 – 14.00 Management Airway Team
14.00 – 14.45 Terapy Oksigen Team
14.45 – 15.30 Ekg Dasar Team
15.30 – 16.00 Coffe Break Panitia & Team
16.00 -16.45 Algoritme Henti Jantung / Defib Team
16.45 – 17.00 Evaluasi Team
Hari Kedua
07.00 – 07.15 Reviev Materi Team
07.15 – 08.00 Terapy Cairan Dan Asam Basa Team
08.00 – 08.45 Tehnik Pemberian Obat Emergency Team
08.45 – 09.30 Penatalaksanaan Trauma Kepala Team
09.30 – 09.45 Coffebreak Team
09.45 – 10.15 Penatalaksanaan Trauma Toraks Team
10.15 – 11.00 Penatalaksanaan Trauma Abdomen Team
11.00 – 11.45 Penatalaksanaan Trauma Muskulo Team
11.45 – 12.30 Penatalaksanaan Syock Team
12.30 – 13.15 Ishoma Team
13.15 – 14.00 Penatalaksanaan Keracunan Team
14.00 – 14.45 Penatalaksanaan Luka Perdarahan Team
14.45 – 15.30 Penatalaksanaan Fraktur - Bidai Team
15.30 – 16.00 Coffe Break Team
16.00 -16.45 Penatalaksanaan Luka Bakar Team
16.45 – 17.00 Tehnik Evakuasi Team
Hari Ketiga
07.00 – 07.15 Reviev Materi Team
07.15 – 08.00 Workshop Resusitasi Team
08.00 – 08.45 Workshop Resusitasi Team
08.45 – 09.30 Workshop Defibrilasi Team

6
EMERGENCY MEDICAL TRAINING 911 JAKARTA
Sekretariat : Jln.Kawista Rt.12 Rw.09 No.10 Cijantung, Jakarta-Timur
Telp 08127867943 , E-mail : fidiansjah_911@yahoo.com

09.30 – 09.45 Coffe Break Team & Panitia


09.45 – 10.15 Workshop Defibrilasi Team
10.15 – 11.00 Workshop Intubasi Team
11.00 – 11.45 Workshop Intubasi Team
11.45 – 12.30 Workshop Obat Emergency Team
12.30 – 13.15 Ishoma Team & Panitia
13.15 – 14.00 Workshop Obat Emergency Team
14.00 – 14.45 Workshop Evakuasi Team
14.45 – 15.30 Workshop Evakuasi Team
15.30 – 16.00 Coffe Break Team & Panitia
16.00 -16.45 Workshop Balut Bidai Team
16.45 – 17.00 Workshop Balut Bidai Team
Hari Ke Empat
07.00 – 07.15 Reviev Materi Team
07.15 – 08.00 Post Test Tulis Team
08.00 – 08.45 Test Obat Emergency Team
08.45 – 09.30 Test Ekg Dasar Team
09.30 – 09.45 Coffe Break Team & Panitia
09.45 – 10.15 Test Resusitasi Team
10.15 – 11.00 Test Resusitasi Team
11.00 – 11.45 Test Defibrilasi Team
11.45 – 12.30 Test Defibrilasi Team
12.30 – 13.15 Ishoma Team & Panitia
13.15 – 14.00 Test Intubasi Team
14.00 – 14.45 Test Intubasi Team
14.45 – 15.30 Test Balut Bidai Team
15.30 – 16.00 Coffe Break Team & Panitia
16.00 -16.45 Mega Code Team
16.45 – 17.00 Gladi Bencana Team
17.00 – 18.00 Evaluasi Kegiatan Dan Penutupan Team

K. Fasilitas
Pemahaman materi toeri dan praktik
Praktek dan pelatihan dengan boneka / phantom, dan alat praktek lainnya.
Sertifikat yang diterbitkan PPSDM KEMENKES RI dengan SKP LAN
Sertifikat EMT 911 dengan sertifikasi PPNI
Kaos ,Tas , dan Modul

7
EMERGENCY MEDICAL TRAINING 911 JAKARTA
Sekretariat : Jln.Kawista Rt.12 Rw.09 No.10 Cijantung, Jakarta-Timur
Telp 08127867943 , E-mail : fidiansjah_911@yahoo.com

L. Sertifikasi
Sertifikat Terakreditasi PPSDM KEMENKES RI
Seritifikat EMT 911 Jakata dengan SKP PPNI Pusat ( rekomendasi di urus
oleh panitia lokal )

M. Biaya Pelatihan
Biaya penyelenggaraan pelatihan sepenuhnya dibebankan kepada Institusi Instansi
peneyelenggara pelatihan.
Biaya yang kami tawarkan j Rp.1.400.000,-/Peserta dengan jumlah peserta
minimal 40 orang peserta
Biaya paket diatas, adalah di luar Akomodasi Anggota Team selama
melaksanakan pelatihan, yg .meliputi : Penginapan/ Hotel, Makan, dan
Transportasi, ( bila dilakukan di luar daerah)
Pembayaran ditranfer 2 minggu sebelum pelaksanaan 50% ke :
BANK MUAMALAT NO REK : 335 000 7686 a/n Eko Supriyanto
Sisa Pembayaran 50% di bayarkan saat pelaksanaan
Perihal, lainnya menyesuaikan

N. Penanggung Jawab
Direktur EMT 911 Jakarta
Direktur AKPER terkait
Ketua STIKES terkait
Direktur RS terkait

8
EMERGENCY MEDICAL TRAINING 911 JAKARTA
Sekretariat : Jln.Kawista Rt.12 Rw.09 No.10 Cijantung, Jakarta-Timur
Telp 08127867943 , E-mail : fidiansjah_911@yahoo.com

O. Penutup
Proposal tertulis ini adalah sebagai Kerangka Acuan Informasi sebagai pedoman
pelaksanaan penyelengaraan Pelatihan BTCLS, Demikian, semoga hal ini bisa
dijadikan sebagai referensi dan selanjutnya bisa ditingkatkan dalam,
kerangkakerjasama ( MOU ) yang baik dan saling menguntungkan untuk
melaksanakan Pelatihan tersebut. Demikian proposal ini kami ajukan atas perhatian
dan tindak lanjutnya di ucapkan terima kasih
Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

Jakarta , 20 Maret 2018


DIREKTUR EMERGENCY MEDICAL TRAINING 911

( Dr.dr. H. Fidiansjah, SpJK, MPH )

CONTACT & INFORMATION


Contact Person:
KA. DIKLAT EMT 911 Jakarta
EkoSupriyanto, Skep,Ns Hp 0813-830-274-32 dan 087-877-495-759
Email: paekos@yahoo.com

You might also like