You are on page 1of 1

CEKLIST KRITERIA 4.2.

Kriteria:
4.2.1. UKM Puskesmas dilaksanakan dengan memperhatikan kebutuhan dan harapan
masyarakat, kelompok masyarakat, maupun individu yang menjadi sasaran kegiatan UKM
Puskesmas.
Pokok Pikiran:
• Agar tujuan program tercapai dan pelaksanaan kegiatan UKM Puskesmas dapat memenuhi
harapan dan kebutuhan masyarakat, maka kepala Puskesmas, Penanggung jawab, dan
pelaksana kegiatan UKM Puskesmas melaksanakan kegiatan sesuai dengan pedoman dan
rencana kegiatan yang telah disusun berdasarkan kebutuhan dan harapan masyarakat atau
sasaran.
n• Kepala Puskesmas dan Penanggung jawab UKM Puskesmas memastikan jadwal kegiatan,
petugas pelaksana yang kompeten untuk melaksanakan, dan proses pelaksanaan kegiatan
sesuai dengan harapan dan kebutuhan masyarakat.
• Agar kegiatan dapat dilaksanakan dengan baik, tujuan, langkah-langkah kegiatan, dan jadwal
kegiatan perlu diinformasikan kepada masyarakat, kelompok masyarakat, maupun individu
yang menjadi sasaran.

EP Telusur Dokumen Keterangan


(ada/tidak)
1. Jadwal pelaksanaan kegiatan a Jadual kegiatan,
ditetapkan sesuai dengan rencana program
rencana. kegiatan.
2. Pelaksanaan kegiatan dilakukan b Monitoring Jadual pelaksanaan
oleh pelaksana yang kompeten. pelaksanaan kegiatan dengan
kegiatan dan kejelasan petugas
petugas yang yang bertanggung
bertanggung jawab
jawab dalam ( jadual
pelaksanaan mencantumkan
kegiatan adalah Petugas)
tenaga yang
kompeten
3. Jadwal dan pelaksanaan a Informasi Bukti pelaksanaan
kegiatan diinformasikan kepada tentang jadwal penyampaian jadual
sasaran. kegiatan UKM kegiatan
Puskesmas ( tempel, Surat,lewat
Lokmin linsek)
4. Pelaksanaan kegiatan sesuai a Evaluasi Bukti evaluasi
dengan jadwal yang ditetapkan. ketepatan ketepatan waktu
waktu pelaksanaan kegiatan
pelaksanaan UKM Puskesmas
kegiatan UKM ( dg ceklist jadual,
rapat UKM)
5. Dilakukan evaluasi, dan tindak a Evaluasi Bukti evaluasi dan
lanjut terhadap pelaksanaan pelaksanaan tindak lanjut.
kegiatan. kegiatan tiap-
tiap UKM dan
tindak lanjutnya

You might also like