You are on page 1of 2

KEBAKARAN KLASIFIKASI KEBAKARAN CARA PENCEGAHAN

KLAS A : KEBAKARAN BENDA PADAT


Contoh kertas, kayu, plastik, karet 1.Jangan meninggalkan rumah dalam
KLAS B : KEBAKARAN BENDA CAIR/GAS keadaaan listrik menyala
Contoh minyak tanah, gas, bensin
KLAS C : KEBAKARAN AKIBAT LISTRIK 2. Jangan ada beban berlebihan pada satu titik
 Contoh travo, kabel, dan yang masih ada arus instalasi
listriknya
KLAS D : KEBAKADARAN LOGAM 3. Jangan menambah beban/daya tidak diikuti
Contoh besi, alumunium bahan kimia penggantian instalasi penghubung
(kabel/skalar) penggantian instalasi harus
standar SNI
SISTEM PEMADAMAN
KEBAKARAN adalah peristiwa berkobarnya api yang 4. Jangan meninggalkan kompor gas dalam
tidak dikehendaki dan selalu membawa kerugian. keadaan menyala
Boleh jadi api itu kecil, tetapi apabila tidak 1. Sistem Isolasi
dikehendaki adalah temasuk kebakaran. Hampir -Cara pemadaman dengan tidak memberi 5. Jangan membuang/menyimpan putung
apabila tidak dikehendaki adalah temasuk kebakaran. oksigen pada benda yang terbakar rokok, lilin, dan obat nyamuk sembarangan
-Menutup dengan karung basah
- Menimbun dengan tanah, pasir, lumpur 6. Jangan menyalakan api dalam
UNSUR KEBAKARAN 2. Sistem Pendingin radius/keadaan bahaya (mengganti gas, BBM)
-Cara pemadaman dengan menurunkan suhu
pada benda yang terbakar 7. Jangan menyimpan alat-alat yang mudah
-Menyiram dengan air terbakar
-Menimbun dengan daun, batang pohon yag
banyak mengandung air 8. Jika ada bau gas LPG yang menyengat,
3. Sistem Urai terdapat embunan pada tabung gas LPG
-Cara pemadaman dengan membagi-bagi benda (biasanya ada disekitar sambungan pengelas
yang terbakar menjadi bagian kecil sehingga api tabung, neck ring, valve maupun sambungan
mudah dikendalikan
pada foot ring), serta terdapat bunyi mendesis
-Bila sistem isolasi dan pendingin tidak dapat
KEBAKARAN terjadi akibat bertemunya tiga unsur pada regulator
karena bocor, jangan
dikendalikan
penting yaitu oksigen, bahan api (yang dapat terbakar) menyalakan skalar listrik
dan haba (suhu penyala/titik nyala) yang dapat
mewujudkan api. Ketiga unsur ini dsebut SEGITIGA
API. Untuk mencegah terjadinya kebakaranadalah
dengan mencegah bertemunya salah satu dari dua
unsur lainnya.
LANGKAH-LANGKAH PENANGANAN

PADA KEBAKARAN KOMPOR GAS KEENAM, setelah sumber api tertutup


sempurna, jauhi sumber dan amati apakah api
masih menyala.

KETUJUH, jauhankan bahan-bahan yang mudah


terbakar

TERAKHIR, LEKAS HUBUNGI PEMADAM


KEBAKARAN!
PERTAMA, jangan panik dan langsung menyiram
api dengan air.

KEDUA, jangan mematikan atau menyalakan


lampu listrik karena percikan api bisa memicu
kebakaran atau ledakan yang lebih besar.
Disusun Oleh :
KETIGA, jika gas keluar dari selang yang bocor
sehingga membakar kompor. Cukup mencabut 1. Atik Diyah 5.Riki
regulator pada tabung gas, kemudian api akan
padam sendiri. 2. Didi Saputra 6.Nabilah Aulia

3. Dina Aulina 7. Yayang Savita

4. IndraWahyudi

KEEMPAT, bila gas menyemburkan api, hal yang DIV Keperawatan Reguler II
harus dilakukan hanya menutup saluran gas Politeknik Kesehatan KemenKes
tersebut dengan karung goni,handuk tebal Palangka Raya
basah atau APAR. 05363230113

(PEMADAM KEBAKARAN)

KELIMA, apabila api membakar kompor dan sulit


mencabut regulator, segera tutup kompor
dengan kain tebal.

You might also like