You are on page 1of 1

Pada penelitian tindakan kelas berlangsung secara siklik (berdaur), sedangkan penelitian

bukan tindakan kelas secara linier. Selain itu penelitian yang bukan tindakan kelas itu
merupakan langkah awal dari penelitian tindakan kelas. Sedangkan penelitian tindakan kelas
merupakan kelanjutan jawaban penelitian yang bukan tindakan kelas yang telah dilaksanakan
sebelumnya dan telah memperoleh tamuan-temuan penelitian.Penelitian tindakan kelas tidak
menuntut penggunaan statistic yang rumit, sedangkan penelitian yang bukan penelitian
tindakan kelas menuntut penggunaan analisis statistika yang rumit.

Kolaboratif menjadi hal yang penting dalam penelitian tindakan kelas (PTK). Sebab salah
satu ciri khas PTK adalah adanya kolaboratif atau kerjasama antara praktisi dan peneliti
dalam pemahaman, kesepakatan tentang permasalahan, pengambilan keputusan yang
akhirnya melahirkan tindakan (action). Tim Kolaboratif ada murid, guru, staff, administrator,
orang tua, dan stakeholder.

1. Kurt Lewin terdiri dari empat komponen yaitu (a) perencanaan (planning), (b)
tindakan (acting), (c) pengamatan (observing), dan refleksi (reflecting).
2. Menurut model Kemmis dan Mc Taggart, alur penelitian itu terdiri dari empat
kegiatan pokok, yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Setelah
refleksi, melaluki revisi perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Dan
seterusnya.
3. Model John Elliot ini lebih rinci jika dibandingkan dengan model lainnya, karena di
dalam setiap siklus terdiri dari beberapa tindakan, yaitu antara tiga sampai lima
tindakan. Sementara itu, setiap tindakan terdiri dari beberapa langkah yang terealisasi
dalam disusunnya secara terinci pada PTK.

You might also like