You are on page 1of 2

ASUHAN KEBIDANAN PADA NY E 40 TAHUN G3P2A0 HAMIL 37-38 MINGGU

INPARTU KALA 1 FASE AKTIF DENGAN PER

Hari/ tanggal pengkajian : Jumat 09 November 2018

Tempat : Ponek Obgyn

Waktu : 18.00 WIB

Pengkaji : TIM

Identitas

Nama ibu : Ny E Nama Suami : Tn H

Umur : 40 tahun Umur : 42 tahun

Agama : Islam Agama : Islam

Pendidikan : SMA Pendidikan : SMA

Pekerjaan : IRT Pekejaan : Buruh

Alamat : Gobras Mulyasari Tasikmalaya

S: Ibu mengatakan ini kehamilannya yang ketiga dan tidak pernah keguguran. Ibu merasa
hamil 9 bulan HPHT 20/02/2018 TP 27/11/2018. Ibu mengeluh keluar air-air dan terasa
mules sedikit-sedikit pukul 14.30 WIB. Ibu sebelumnya datang ke BPM bidan U pukul
15.00 WIB untuk memeriksakan kehamilannya, dengan hasil TD 140/90 mmHg TFU
32 cm His 2x10x30 BJF 140x/menit. V/T V/V t.a.k pembukaan 4 cm ketuban sudah
pecah, kepala Hodge 1 . Ibu dianjurkan untuk langsung ke RSUD dr. Soekardjo tanpa
karena PER. Ibu tidak memiliki penyakit berat dan keturunan.

O: Keadaan umum baik kesadaran composmentis TD 140/90 mmHg N 82x/m R 21x/m S


36,6 c BB 56 kg, TB 155cm, LILA 24 cm. Kepala tidak ada kelainan mata konjungtiva
merah muda sklera putih hidung tidak ada kelainan ataupun polip mulut bersih tidak
ada stomatitis. Tidak ada gigi palsu telinga tidak ada kelainan leher tidak ada
pembengkakan kelenjar limfe dan tiroid payudara simetris puting susu menonjol tidak
ada benjolan dan tidak ada nyeri tekan. Asi kolostrum sudah ada abdomen tidak ada
luka bekas operasi. TFU mc donald 32 cm TBBJ 2.835 – 3.255 gram

L1 : Teraba bulat lunak dan tidak melenting

L2 : Bagian kanan ibu terasa keras memanjang bagian kiri ibu teraba bagian
bagian terkecil dari janin

L3 : Teraba bulat keras dan melenting

L4 : Konvergen 3/5

HIS 2x10x30. DJJ 145X/m reguler. v/t v/v t.a.k portio tebal lembek pembukaan 4cm.
Ketuban sudah pecah presentasi kepala H1 sutura sagitalis melintang,sisa cairan
ketuban jernih. Ekstermitas atas dan bawah tidak ada kelainan .

A: Ny E 40 tahun G3P2A0 hamil 37-38 minggu inpartu kala 1 fase aktif dengan PER

P:

- Membina hubungan baik dengan ibu dan keluarga. Ibu dan keluarga merespon dengan
baik.
- Melakukan informed consent untuk tindakan yang akan dilkukan dan dirawat. Ibu dan
keluarga menyetujuinya
- Menginformasikan hasil pemeriksaan dan asuhan yang diberikan. Ibu mengerti
- Pukul 18.30 WIB melakukan pemasangan infus RL dalam 20 tetes/m
- Pukul 18.40 WIB melakukan pengambilan spesimen darah dan urin untuk cek lab.
Hasil urin protein +1 hb 11 gram/dl
- Kolaborasi dengan dr jaga IGD a/p :
 Inj cefotaxim 2 x 1 gr
 Th/ sesuai protap
- Pukul 18.50 WIB skin test cefotaxim. Hasil : Tidak ada gatal dan kemerahan di area
penyuntikan.
- Pukul 19.05 WIB memberikan cefotaxim 1 gram secara IV.
- Pukul 19.15 WIB Memindahkan pasien ke ruang vk dengan DJJ 144x/m reguler

You might also like