You are on page 1of 2

Tata Cara Liturgi Allah yang Maha Pengasih, kami tahu bahwa hidup

Malam Tirakatan Calon Pengantin / Midodareni berkeluarga adalah penggilan yang luhur dan terhormat, karena lewat
perkawinan dua orang, Engkau mengangkat mereka berdua menjadi
rekan kerja dalam menciptakan manusia baru dan mengasuh mereka
dengan penuh kasih.
Lagu Pembukaan: Berbahagialah Tiap Rumah Tangga (PS. 613)
Kami mohon sudilah memberkati calon pengantin ini,
sehingga besok pagi dapat menjalani semua upacara yang sudah
Tanda Salib dan Salam
direncanakan. Kami mohon berkat untuk mereka berdua sehingga
Pengantar
mereka bisa menepati janji yang mereka ucapkan di depan altarMu,
Litani Orang Kudus (dipersingkat, dinyanyikan)
dan kemudian kelak mereka bisa menjalani kehidupan suami isteri
Doa Pembukaan (bersama):
dengan setia dan penuh kasih serta senantiasa takwa kepadaMu.
Allah yang Maha Pengasih, sumber cinta sejati dan sumber
Semoga mereka berdua saling memahami dan menghargai dalam
kebahagiaan keluarga, kami bersyukur atas cinta yang telah Kau
upaya mereka membangun keluarga Katolik yang sejati. Semoga para
tumbuhkan dalam hati Nila dan Heri. Malam ini kami berhkumpul di
Kudus merestui perjuangan mereka membangun keluarga, dan semoga
ruamh bahagia ini, memohon agar Engkau sudi datang bersama para
para malaikat mendampingi serta menjaga langkah-langkah mereka
Kudus dan para malaikat di surga untuk memberkati Nila dan Heri,
supaya luput dari godaan yang merongrong kehidupan berkeluarga
sebagaimana Engkau dulu datang dan memberkati pengantin di Kana.
mereka.
KehadiranMu bersama para malaikat akan membawa bukan saja
Kami juga memohon agar kelak mereka menjadi ibu dan
sukacita bagi kedua calon pengantin ini, tetapi juga kegembiraan dan
bapak yang penuh kasih kepada anak-anak yang Kau percayakan
ketenangan batin bagi seluruh keluarga besar, terutama dalam
kepada mereka. Semua ini kami mohon dengan perantaraan Yesus
menghadapi dan menjalani peristiwa besar bagi keluarga ini. Kami
Kristus, Tuhan dan Junjungan kami. Amin.
panjatkan doa-doa pujian ini hanya kepadaMu, Tuhan kami Yesus
Kristus, yang hidup dan berkuasa kini dan sepanjang segala abad.
Berkat Orang Tua
Pemimpin upacara mempersilahkan calon pengantin untuk memohon
Bacaan I:
berkat kepada orang tua dan para sesepuh yang dihormatinya.
Pembacaan dari Kitab Tobit tentang Perkawinan Tobia dan Sara
Penyerahan Keluarga: Oleh Keluarga
Mazmur Tanggapan: Sungguh Besar Kau Allahku
Doa Umat
Injil:
Bapa Kami
Perkawinan di Kana (Yohanes 2:1-11)
Berkat Penutup
Lagu Penutup: Santo Yusup Yang Menjaga
Renungan singkat.

Pemberkatan Calon Pengantin:


Selorejo, 25 Januari, 2008
(Semua yang di dalam ruangan mengangkat tangan ke arah Nila
Terimakasih atasa doa dan berkatnya
dan Heri sambil berdoa:

You might also like