You are on page 1of 2

SNST (Simple Nutrition Screening Tool)

No Variabel Pertanyaan Skor


1 Kondisi pasien Apakah pasien terlihat kurus ? Ya = 1
sekarang Tidak = 0
2 Penurunan berat Apakah pakaian anda terasa lebih Ya = 1
badan longgar ? Tidak = 0

Apakah akhir-akhir ini anda Ya = 1


kehilangan berat badan secara tidak Tidak = 0
sengaja (3-6 bulan terakhir) ?
3 Penurunan Apakah anda mengalami penurunan Ya = 1
asupan makanan asupan makan selama 1 minggu Tidak = 0
terakhir ?
4 Riwayat Apakah anda merasa lemah, loyo Ya = 1
Penyakit dan tidak bertenaga ? Tidak = 0
Apakah anda menderita suatu
penyakit yang mengakibatkan
adanya perubahan jumlah atau jenis
makanan yang anda makan ?
Tidak beresiko malnutrisi jika skor 0-2, dan dikatakan berisiko malnutrisi jika
skor 3-6.
MUST (Malnutrition Screening Tool)
1 BMI pasien (kg/m2)
a. >20 (>30 obess) Skor 0
b. 18,5 – 20 Skor 1
c. < 18,5 Skor 2
2 Persentase penurunan berat badan secara tidak
sengaja (3-6 bulan yang lalu)
a. <5% Skor 0
b. 5-10% Skor 1
c. <10% Skor 2
3 Pasien menderita penyakit berat dan/ atau tidak Skor 2
mendapatkan asupan makanan >5 hari
Skor total 0 menunjukan pasien berisiko rendah, skor 1 menunjukan pasien
dengan dengan resiko sedang dan skor ≥ 2 menunjukan pasien dengan resiko
tinggi

You might also like