You are on page 1of 14

ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK

PADA KLIEN NY DG L DENGAN HIPERTENSI


DI LINGKUNGAN BORONG BAJI, KELURAHAN MALEWANG
KEC. POLONGBANGKENG UTARA

1.Riwayat Klien / Data Biografis

Nama : DG.Lasi Suku : Makassar


Tempat /TGL lahir : 71 tahun Agama : Islam
Jenis kelamin : Perempuan Status pernikahan : menikah
Pendidikan : Tidak Sekolah Orang yang paling
dekat dihubungi : Anak kandung
Alamat / no.telepon : Kel. Tamua RT A RW 02

2. Riwayat Hidup

Pasangan Anak-anak
Hidup : Meninggal Hidup : ya
Status kesehatan :- Nama & alamat : DG.Ilyas ,
Umur : Mallewang
Pekerjaan : Kematian
Kematian Tahun meninggal : -
Tahun meninggal : - Penyebab kematian : -
Penyebab kematian : -

3. Riwayat Pekerjaan

Status pekerjaan saat ini : Ibu rumah tangga


Pekerjaan sebelumnya : -
Sumber pendapatan saat ini : Dari anak

4. Riwayat Lingkungan TT

Tipe tempat tinggal : permanen Jumlah tingkat : tidak ada


Jumlah kamar : 4 kamar
Jumlah orang yang Tetangga terdekat : Sepupu
tinggal di rumah : 4 orang
Derajat privasi :

5. Riwayat Rekreasi

Hobbi / minat : Nonton , Mengaji, Shalat


Keanggotaan organisasi : tidak ada
Liburan / perjalanan : tidak ada

6. Sumber / Sistem Pelayanan Kesehatan Yang Digunakan


Dokter / perawat : Bidan
Rumah sakit / puskesmas : Puskesmas
Klinik :-
Pelayanan kesehatan di
Rumah /wisma :-
Makanan yang dikonsumsi : Nasi + Sayur + ikan + buah
Lain – lain :

7. Deskripsi Aktivitas selama 24 jam


Klien bangun jam 05.00, kemudian sholat subuh, setelah itu melakukan kegiatan rumah
tangga, menyiapkan makanan untuk sarapan, setelah itu klien sarapan dengan keluarga
dan melanjutkan kegiatan seperti membersihkan rumah.
Setelah makan siang, klien tidur siang biasanya jam 13.00-15.00. selanjutnya klien duduk-
duduk didepan rumah berbincang-bincang dengan anaknya. Kemudian menyiapkan
makan malam, nonton, dan tidur malam pukul 21.00 namun sering terbangun dan susah
tidur kembali.

8. Riwayat Kesehatan

Keluhan-keluhan utama (metode PQRST) :


Klien megeluh sering sakit kepala, kualitas nyeri sedang, hilang timbul, nyeri kadang
menjalar sampai ke leher dan bahu, skala nyeri 5, biasanya timbul saat malam hari , agak
berkurang jika klien mengkonsumsi obat penurun tekanan darahnya.
Klien juga mengeluh sering terbangun saat malam dan sulit tidur kembali, dan kadang
memang susah tidur karena nyeri kepala.
Pengetahuan mengenai kondisi saat ini :
Klien mengetahui penyebab nyeri kepalanya karena hipertensi yang dideritanya, namun
klien masih belum memahami cara penanganan dan perawatan hipertensi.
Pemahaman terhadap proses penuaan :
Klien faham bahwa usianya sudah tidak muda lagi, dan menyadari bahwa penyakit akan
lebih rentan untuk datang, namun klien berharap penyakit hipertensi yang diderita dapat
terkontrol, dan tekanan darahnya bisa normal.
Status kesehatan umum selama 5 tahun yang lalu : Hipertensi.

Penyakit masa kanak-kanak : tidak ada

Penyakit serius/kronik : Hipertensi

Trauma : tidak ada

Perawatan di rumah sakit (alasan masuk, tanggal, tempat, durasi, dokter) :

Operasi (catat alasan masuk, tanggal, tempat, durasi, dokter): tidak ada

Riwayat Ostetric : G : 4 P:4 A:0

2
Obat – Obatan
Nama obat : kaptopril
Dosis obat : 2X1
Bagaimana / kapan menggunakannya : klien minum jika merasa tegang pada lehernya
Dokter yang menginstruksikan :-
Tanggal resep : -

Masalah –masalah berkaitan dengan konsumsi obat


Defisit : tidak ada masalah
Efek samping yang tidak menyenangkan : tidak ada
Persepsi keefektifan obat : baik
Kesulitan memperoleh obat : tidak ada

Riwayat Alergi
Obat – obatan : tidak ada
Makanan : tidak ada
Alergen : tidak ada
Faktor –faktor lingkungan : tidak ada
Nutrisi
Uraikan jenis makanan untuk makan pagi, siang, dan malam :
Nasi + sayur + lauk(ikan/telur)+ buah (kadang-kadang)

Riwayat peningkatan / penurunan berat badan : tidak ada


BB : 48 kg
TB : 156 cm
Frekuensi makan : 3 X sehari.

Masalah-masalah yang mempengaruhi masukan makanan (mis: pendapatan tidak adekuat,


daya serap lambat, masalah menelan / mengunyah, stress emosional : tidak ada masalah.

Kebiasaan sebelum, saat atau setelah makan : tidak ada

9. Riwayat Keluarga

Gambarlah silsilah keluarga (min:3 generasi ,disertai keterangan,)

3
?

Keterangan :

: laki-laki : meninggal

: perempuan : klien

: menikah

: tinggal serumah

10. Tinjauan Sistem

Tanda-tanda vital :
P : 22x/menit , N : 100x/menit, S : 36,70C, TD : 160/100 MmHg

Beri tanda cek pada YA atau TIDAK untuk setiap gejala, disertai keterangan jika ya.t

Hemoptik Ya Tidak
Pendarahan memar 
Pembengkakan kelenjar limfe 
Anemia 
Riwayat tranfusi darah 

Kepala Ya Tidak
Sakit kepala √

Mata Ya Tidak
Perubahan penglihatan √
Kaca mata/lensa kontak √

4
Nyeri 
Air mata berlebihan √
Pruritus 
Bengkak sekitar mata 
Floater 
Diplopia 
Kabur √
Fotopubia 
Skotomata 
Riwayat infeksi 
Tanggal pemeriksaan paling akhir √
Tanggal pemeriksaan glukoma paling akhir
Dampak pada penampilan AKS

Telinga Ya Tidak
Perubahan pendengaran √
Rabas 
Tinitus 
Vertigo 
Sensivitas pendengaran 
Alat-alat prostesa 
Riwayat infeksi 
Tanggal pemeriksaan akhir 
Kebiasaan perawatan telinga 
Dampak pada penampilan AKS 

Leher Ya Tidak
Kekakuan 
Nyeri/nyeri tekan √
Benjolan massa 
Keterbatasan gerak √
Trauma berarti pada masa lalu √

Mulut dan Tenggorokan Ya Tidak


Sakit tenggorokan 
Lesi/ulkus 
Serak √
Perubahan suara 
Kesulitan menelan 
Pendarahan gusi 
Karies/sudah tanggal 
Alat-alat prostesa 
Riwayat infeksi 

5
Tanggal pemeriksaan gigi terakhir 
Pola menggosok gigi 
Pola flossing 
Masalah dan kebiasaan membersihkan gigi palsu 

Hidung dan Sinus Ya Tidak


Rinorea 
Rabas 
Epistaksis 
Obstruksi 
Mendengkur 
Nyeri pada sinus 
Drip postnatal 
Alergi 
Riwayat infeksi 
Penilaian dari kemampuan olfaktori 

Payudara Ya Tidak
Benjolan massa 
Nyeri/nyeri tekan 
Bengkak 
Keluar cairan dari puting susu 
Perubahan pada puting susu 
Pola pemeriksaan payudara sendiri 
Tanggal dan hasil mammograf paling akhir 

Kardiovaskuler Ya Tidak
Nyeri/ketidaknyamanan dada √
Palpitasi 
Sesak nafas √
Dispnea pada aktifitas √
Dispnea noktural proksimal 
Murmur 
Edema 
Varises 
Kaki timpang √
Parestesia √
Perubahan warna kaki √

Pernafasan Ya Tidak
Batuk √
Sesak nafas √
Hemoptisis 
Sputum √
Mengi √
Asma / alergi pernafasan 

6
Tanggal dan hasil pemeriksaan sianar X dada terakhir √

Gastrointestinal Ya Tidak
Disfagia 
Tidak dapat mencerna 
Nyeri ulu hati 
Mual muntah 
Hematemesis 
Perubahan nafsu makan 
Intoleran makanan 
Ulkus 
Nyeri 
Ikterik 
Benjolan massa 
Perubahan kebiasaan defekasi 
Diare 
Konstipasi 
Melena hemoroid 
Pendarahan rectum 
Pola defekasi biasanya 1-2 x sehari

Perkemihan Ya Tidak
Disuria 
Menetes 
Ragu-ragu 
Dorongan 
Hematuria 
Poliuria 
Oliguria 
Nokturia 
Inkontinensia 
Nyeri saat berkemih 
Batu 
Infeksi 

Genitoreproduksi wanita Ya Tidak


Lesi 
Rabas 
Disparenuria 
Pendarahan pasca sanggama 
Nyeri pelvic 
Sistole/rektokel/prolaps 
Penyakit kelamin 
Infeksi 
Masalah aktifitas seksual 
Riwayat menopause 

7
Tanggal dan hasil pap paling akhir 
GRPA 

Muskuluskeletal Ya Tidak
Nyeri persendian √
Kekakuan √
Pembengkakan sendi 
Deformitas 
Spasme 
kram √
Kelemahan otot 
Masalah cara berjalan √
Nyeri punggung √
Protesa 
Pola kebiasaan latihan 
Dampak pada penampilan AKS √

Sistem endokrin Ya Tidak


Intoleran panas 
Intoleran dingin 
Goiter 
Pigmentasi kulit/tekstur √
Perubahan rambut 
Polifagia 
Polidipsia 
poliuria 

Sistem saraf pusat Ya Tidak


Sakit kepala √
Kejang 
Sinkope/serangan jantung 
Paralisis 
Paresis 
Masalah koordinasi 
Tie/tremor/spasme 
Paratesia 
Cedera kepala 
Masalah memori √

Psikososial Ya Tidak
Cemas √
Depresi 
Insomnia √
Menangis 
Gugup 
Takut 

8
Index ADL Katz
Index Kemandirian Dalam Aktivitas Sehari-hari

Index kemandirian dalam aktivitas sehari-hari dibuat berdasarkan evaluasi kemandirian atau
ketergantungan fungsional klien dalam hal mandi, berpakaian, ke kamar kecil, berpindah,
kontinensia, dan makan. Definisi spesifik dari kemandirian atau ketergantungan fungsional
diuraikan di bawah index.
A : Kemandirian dalam hal makan, berpakaian, kontinensia, ke kamar kecil, berpakaian, dan
mandi.
B : Kemandirian dalam semua hal kecuali satu dari fungsi
tersebut.
C : Kemandirian dalam semua hal kecuali mandi dan satu fungsi
tambahan.
D : Kemandirian dalam semua hal kecuali mandi, berpakaian, dan
satu fungsi tambahan.
E : Kemandirian dalam semua hal kecuali mandi, berpakaian, ke kamar kecil, dan satu fungsi
tambahan.
F : Kemandirian dalam semua hal kecuali mandi, berpakaian, ke kamar kecil, berpindah dan
satu fungsi tambahan
G : Ketergantungan pada keenam fungsi tersebut.
Lain-lain : Tergantung pada sedikitnya dua fungsi, tetapi tidak dapat diklasifikasikan sebagai C,
D, E, atau F.
 Kemandirian berarti tanpa pengawasan, pengarahan, atau banruan pribadi aktif,
kecuali seperti secara spesifik diperlihatkan di bawah ini. Seorang klien yang menolak
untuk melakukan suatu fungsi dianggap sebagai tidak melakukan fungsi, meskipun ia
dianggap mampu.

Mandi (spon, pancuran, atau bak)


Mandiri : Bantuan hanya pada satu bagian tubuh (seperti punggung atau ekstremitas
yang cacat) atau mandi sendiri sepenuhnya.
Tergantung : Bantuan lebih dari 1 bagian tubuh, dibantu masuk dan keluar bak, atau
tidak dapat mandi sendiri.
Berpakaian
Mandiri : Mengambil baju dari lemari / laci, berpakaian, melepaskan pakaian,
mengancing pakaian,mengikat dan melepas ikatan sepatu.

9
Tergantung : Tidak berpakaian sendiri atau dibantu sebagian
Ke kamar kecil
Mandiri : Ke kamar kecil, masuk dan keluar dari kamar kecil, merapikan baju,
membersihkan organ-organ ekskresi, dapat mengatur bedpan sendiri yang
digunakan hanya pada malam hari dan dapat/ tidak dapat menggunakan alat
bantu.
Tergantung : menggunakan bedpan atau pispot atau dibantu saat masuk dan menggunakan
toilet.
Berpindah
Mandiri : Berpindah ke dan dari tempat tidur/ kursi secara mandiri ( menggunakan/ tidak
menggunakan alat bantu)
Tergantung : Dibantu saat berpindah ke dan dari tempat tidur/ kursi, tidak melakukan satu
atau lebih perpindahan.
Kontinensia
Mandiri : BAB dan BAK seluruhnya dikontrol sendiri.
Tergantung : Inkontinensia total atau parsial pada BAB dan BAK, control total atau parsial
dengan enema, atau penggunaan urinal dan/atau bedpan secara teratur.
Makan
Mandiri : Mengambil makanan dari piring dan memasukkannya ke mulut, (memotong-
motong daging/ikan, mengolesi roti dengan mentega tidak dimasukkan dalam
evaluasi).
Tergantung : Dibantu saat makan, tidak makan sama sekali, atau makan parenteral.

Hasil :
Klien Ibu C dapat melakukan kegiatan secara mandiri (A : Kemandirian dalam hal makan,
berpakaian, kontinensia, ke kamar kecil, berpakaian, dan mandi).

10
SKALA DEPRESI GERIATRIK YESAVAGE

1. Apakah anda puas dengan kehidupan anda ? (ya)


2. Apakah anda mengurangi hobi dan aktivitas sehari-hari ? (ya)
3. Apakah anda merasa bahwa hidup anda kosong ? (tidak)
4. Apakah anda sering merasa bosan ? (tidak)
5. Apakah anda selalu bersemangat ? (ya)
6. Apakah anda takut sesuatu yang buruk akan terjadi pada anda ? (ya)
7. Apakah anda selalu merasa bahagia ? (ya)
8. Apakah anda sering merasa putus asa ? (tidak)
9. Apakah anda lebih suka tinggal di rumah pada malam hari daripada keluar dan
melakukan sesuatu yang baru ? (ya)
10. Apakah anda merasa mempunyai lebih banyak masalah dengan ingatan dibanding
dengan orang lain ? (tidak)
11. Apakah anda berpikir bahwa hidup ini sangat menyenangkan ? (ya)
12. Apakah anda merasa tak berguna ? (tidak)
13. Apakah anda merasa berenergi ? (tidak)
14. Apakah anda berpikir bahwa situasi anda tidak ada harapan ? (tidak)
15. Apakah anda berpikir bahwa banyak orang yang lebih baik daripada anda ? (ya)

 Skor 1 poin untuk tiap respon yang sesuai dengan jawaban YA atau TIDAK setelah
pertanyaan.
 Skor 5 atau lebih menunjukkan adanya depresi.

Hasil :
Klien Ibu C tidak menunjukkan adanya depresi.

11
ISAACS – WALKEY IMPAIRMENT MEASUREMENT

1. Apa nama tempat ini ? B


2. Ini hari apa ? B
3. Ini bulan apa ? B
4. Tahun berapa sekarang ? B
5. Berapa umur klien ? S
6. Tahun berapa klien lahir ? S
7. Bulan berapa klien lahir ? S
8. Tanggal berapa klien lahir ? S

Keterangan :
Kesalahan 0 – 2 : fungsi intelektual utuh
Kesalahan 3 - 4 : kerusakan intelektual ringan
Kesalahan 5 – 7 : kerusakan intelektual sedang
Kesalahan 8 – 9 : kerusakan intelektual berat

Hasil :
Klien Ibu C : kerusakan intelektual ringan (point 4).

12
ANALISA DATA

Nama Klien : Dg.L Umur : 71 tahun


NO TANGGAL DATA MASALAH
1 12-10- D.S : Nyeri kronik
2015
 Klien mengeluh sakit kepala
 Klien mengtakan nyerinya menjalar
sampai keleher dan punggung
D.O :
 Skala nyeri 5.
 TD = 160/100 mmHg, Nadi = 100 x/m.
 Wajah tampak meringis saat mengatakan
Nyeri kepala.

2 12-10- D.S : Kurang


2015
 Klien mengatakan belum mengetahui Pengetahuan
tentang penyebab, penanganan, dan mengenai penyakit
perawatan hipertensi. hipertensi
 Klien mengatakan sering makan makanan
yang mengandung garam (asin).

3 12-10- DS: Gangguan pola


2015 tidur
 Klien mengatakan sering terbangun saat
tidur malam
 Klien mengatakan sulit tidur kembali
setelah bangun

DO:
 Klien nampak lemah

13
14

You might also like