You are on page 1of 1

Langkah-Langkah Perawatan lalu kedua tangan dilepas dari payudara.

Payudara : e. Ulang gerakan 20-30 kali tiap satu


payudara.
1. Pengurutan pertama
Terdiri dari empat gerakan yang
dilakukan pada kedua payudara
selama lima menit. Berikut
tahap-tahap yang dilakukan
pada pengurutan pertama :
3. Pengurutan ketiga
a. Licinkan kedua tangan
Sokong payudara kiri dengan tangan
dengan minyak
kiri, kemudian dua atau tiga jari tangan
b. Tempatkan kedua telapak
kanan membuat gerakan memutar
tangan diantara kedua
sambil menekan mulai dari pangkal
payudara 2. payudara dan berakhir pada puting
c. Lakukan pengurutan,
susu. Lakukan tahap yang sama pada
2. Pengurutan kedua
dimulai kearah atas, lalu
payudara kanan. Lakukan dua kali
telapak tangan kiri kearah Sokong payudara dengan satu tangan, gerakan pada setiap payudara
sisi kiri dan telapak sedangkan tangan lain mengurut
tangan kanan ke arah sisi payudara dengan sisi kelingking dari
kanan arah tepi ke arah puting susu. Lakukan
d. Lakukan terus pengurutan gerakan ini sekitar 30 kali.
ke bawah / ke samping.
Selanjutnya, pengurutan
melintang. Telapak tangan
mengurut ke depan,

You might also like