You are on page 1of 3

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat TuhanYang Maha Esa atas segala

limpahan rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikanTugas Akhir skripsi

dengan judul “Pengaruh Ekstrak Kayu Manis (Cinnamomum Burmanii)

Dalam Memperbaiki Organ Ginjal Mencit (Mus Musculus) Yang Di Induksi

Karbon Tetra Klorida (CCL4)” sebagai persyaratan untuk memperoleh gelar

sarjana pada Program studi Pendidikan Biologi, Jurusan Matematika dan Ilmu

Pengetahuan Alam Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Pattimura

Ambon.

Penulis menyadari bahwa tanpa bantuan dan bimbingan dari berbagai

pihak, dari masa perkuliahan sampai pada penyusunan skripsi, sangatlah sulit bagi

penulis untuk menyelesaikan skripsi ini. Oleh karena itu, penulis ingin

menyampaikan terima kasih kepada :

1. Prof. Dr. M. J. Sapteno, SH, M.Hum selaku Rektor Universitas Pattimura

beserta semua civitas akademik dengan seluruh kepemimpinannya

2. Prof. Dr. Th. Laurens, M.Pd selaku Dekan Fakultas Keguruan Dan Ilmu

Pendidikan Universitas Pattimura

3. Dr. A. L. Palinussa, M.Pd selaku Ketua Jurusan Pendidikan Matematika Dan

Ilmu Pengetahuan Alam Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan

Universitas Pattimura

4. P. M. J. Tuapattinaya, M.Pd selaku Ketua Program Studi Pendidikan Biologi

yang telah memberikan motivasi, ilmu, serta pengalaman belajar selama masa

perkuliahan

vi
5. Dr. P. M. Papilaya, M.Pd selaku pembimbing I dan Dr. Th. Watuguly, M.Kes

selaku pembimbing II yang banyak meluangkan waktu, pikiran dan tenaga

serta perhatian yang tulus dalam membimbing dan mengarahkan penulis

selama penyusunan skripsi ini.

6. Dr. P. M. Papilaya, M.Pd selaku penasihat akademik yang selalu memberikan

saran, masukkan, motivasi, ilmu dan dukungan kepada penulis selama

perkuliahan hingga penyusunan skripsi ini

7. Seluruh staf pengajar Pendidikan Biologi FKIP Universitas Pattimura atas

bekal ilmu yang penulis terima dan seluruh karyawan Pendidikan Biologi

FKIP atas bantuanya selama masa perkuliaan.

8. Terima kasih buat keluarga besar Maulota dan Urunleky yang selalu

mendoakan penulis, memberikan motivasi kepada penulis sehingga penulis

dapat menyusun skripsi ini dengan baik

9. Terima kasih kepada Pak Kres Pentury yang telah membantu jalannya

penelitian di laboratorium Zoology MIPA Unpatti lelah, capek tetap pak kres

bersabar untuk menjalani penelitian bersama kami sampai selesai

10. Teman-teman seperjuangan angkatan 2014 Pendidikan Biologi yang tidak bisa

penulis sebutkan satu per satu yang telah memberikan motivasi kepada penulis

sehingga dapat menyusun skripsi dengan baik

11. Sahabat-sahabatku : Caken, Fery, Jovi, Rein, Marko, Essy yang sudah

membantu penulis dalam penelitian dari hari pertama sampai hari terakhir

suka,duka,canda dan tawa kami jalani bersama-sama

12. Sahabat-sahabatku yang terbaik: Fery, Marko, Caken, Rein, Jovi, Evan,

Adrian, Salo, Tata, Ella, Desy, Essy, Piter, Weldo, Kk Brian, Silke, Eka yang
selalu ada bersama serta memberikan motivasi, semangat kepada penulis

sehingga dapat menyusun skripsi ini dengan baik

13. Sahabat-sahabatku : Roy, Olla, Tino, Toton, Yoga, Leo, Emang, Ramlan,

Mances, Tenggo, Andi, dan Lessy yang selalu memberikan motivasi kepada

penulis sehingga dapat menyusun skripsi dengan baik

14. Teman-teman PPL, KKN : Sensya, Ing suikenu, Ing kelmaskosu, Herdi

Wenno, Herdi Wariaka, Endat, Falen, Yopi, Anggi, Lusy, Wintus, Gloria, Ria,

Icha, Ocha, Echy, Opi, Nevy yang selalu memberikan motivasi kepada penulis

sehingga dapat menyusun skripsi dengan baik

15. Ibu Novy Gasperz, S.Pd sebagai guru pamong yang selalu memberikan arahan

bagi penulis dalam masa PPL dan KKN di SMP NEGERI 19 AMBON.

16. Semua pihak yang tidak sempat penulis sebutkan namanya satu per satu yang

telah membantu penulis dalam perkuliahan hingga penyelesaian skripsi ini.

Akhir kata, penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang

membantu. Semoga skripsi ini dapat berguna dan bermanfaat bagi semua pihak.

Penulis

You might also like