You are on page 1of 1

ANALISIS KEGAGALAN PASAK (SPLINE) PADA MESIN SEKRAP

Vita Mustika1*
1Mahasiswa Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Jember,Jl. Kalimantan 37, Jember, 68121

Email: *vitamustika@ymail.com

ABSTRAK

Analisis kegagalan adalah pendekatan teknik untuk menentukan bagaimana dan mengapa
peralatan atau komponen gagal. Beberapa penyebab umum kegagalan adalah pemuatan
struktural, keausan, korosi, dan cacat laten. Rumusan masalah dalam penelitian ini
adalah pengaruh pengaturan panjang langkah pemotongan terhadap kegagalan pasak
(spline) pada mesin sekrap Merk Nantong. Parameter variabel pengukuran panjang
langkah pemotongan bolak – balik L(mm) 100, 240, 300, 360 mm, dan variabel x per
minutes 32, 50, 80, dan 125.

Keyword: Shaping Machine, Failure Spline,

You might also like