You are on page 1of 2

Nama : Oktri Anggo

NIM : 160331801687

1. Nama protein: pepsin dan kompleks ITS dengan pepstatin

2. Termasuk protein sederhana, karna tidak ada gugus lain selain rantai asam amino

3. Struktur tersier, karena memiliki ciri-ciri :


 Memiliki satu rantai peptida
 pelipatan struktur sekunder bersama-sama dengan penempatan ruang gugus R-nya
membentuk struktur tiga-dimensi.
 Struktur tersier distabilkan oleh beberapa interaksi lemah, kecuali ikatan (jembatan)
disulfida yang terbentuk antar 2 residu sistein yang berdekatan, yaitu:
a. Interaksi hidrofobik
b. Interaksi elektrostatik antara R residu asam amino yang bermuatan positif dengan
yang bermuatan negatif.
c. Ikatan hidrogen
d. Ikatan van der waals
4. Jumlah keseluruhan 326 asam amino dan 326 asam amino perunit

5. Ujung N yaitu Val (valine) dan ujung C yaitu Ala (alanine)


6. Heliks: 136-143, 225-235,
Beta-sheet: 2-10, 12-21, 25-41, 64-67, 69-108, 118-124, 149-156, 162-168, 179-184, 190-
204, 208-216, 219-224, 237-247, 257-270, 274-289, 291-303, 309-324
Coil: 1, 11, 22-24, 42-63, 68, 109-117, 125-135, 144-148, 157-161, 169-178, 185-189,
205-207, 217-218, 236, 248-256, 271-273, 290, 304-308, 325-326

7. Bentuk globular rantai-rantai polipeptida melipat menjadi bentuk bola yang kompak. sifat:
larut dalam air

You might also like