You are on page 1of 12

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMK ………………………...


Kompetensi Keahlian : Teknologi
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : X/2
Materi Pokok : Aturan sinus dan cosinus
Alokasi Waktu : 240 menit (2 x pertemuan)

A. Kompetensi Inti (KI)


guru dalam menumbuhkan dan mengembangkan karakter peserta didik lebih lanjut
KI1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif, dan pro-aktif sebagai bagian dari
solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia
KI3 Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan
faktual, konseptuan, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang
dan lingkup kajian matematika pada tingkat teknis, spesifik, detail, dan
kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam konteks pengembangan diri sebagai bagian dari keluarga,
sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasioanal.
KI4 Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja
yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kajian
matematika Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas
yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan
menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas
spesifik di bawah pengawasan langsung. Menunjukkan keterampilan mempersepsi,
kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam
ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta
mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


3.12 Menerapkan aturan 3.12.1 Menentukan salah satu unsur dalam segitiga dengan
sinus dan kosinus aturan sinus
3.12.2 Menentukan salah satu unsur dalam segitiga dengan
aturan kosinus
4.12 Menyelesaikan 4.12.1 Menyelesaikan masalah kontekstual dengan aturan
masalah sinus
kontekstual dengan 4.12.2 Menyelesaikan masalah kontekstual dengan aturan
aturan sinus dan kosinus
kosinus

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran dengan pendekatan saintifik dengan model pembelajaran
discovery, peserta didik dapat menyelesaiakan permasalahan yang berhubungan dengan
aturan sinus dan kosinus dengan rasa ingin tahu, tanggung jawab, displin selama proses
pembelajaran dan bersikap jujur, percaya diri serta pantang menyerah.

D. Materi Pembelajaran
 Aturan sinus
 Aturan cosinus

E. Metode/Model
Pendekatan : Saintifik
Model : Discovery
Metode : ceramah, diskusi, tanya jawab, penugasan

F. Media/Alat dan Bahan


 Laptop
 Media Elektronik (internet)

G. Sumber Belajar
 Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. Buku Peserta didik Matematika Kelas X
Tahun 2016
 Buku penunjang lainnya

H. Langkah-Langkah Pembelajaran
PERTEMUAN KE 1
Alokasi
Tahap Langkah-Langkah Pembelajaran
waktu
1. Pendahuluan 1. Peserta didik merespons salam tanda mensyukuri 5 menit
anugerah Tuhan dan saling mendoakan.
2. Peserta didik merespons pertanyaan dari guru
berhubungan dengan pembelajaran sebelumnya
tentang perbandingan trigonometri (tanya jawab).
3. Peserta didik mendiskusikan informasi dengan
proaktif tentang keterkaitan pembelajaran
sebelumnya dengan pembelajaran yang akan
dilaksanakan.
4. Peserta didik menerima informasi tentang hal-hal
yang akan dipelajari, langkah pembelajaran dan
penilaian khususnya tentang aturan sinus dan
kosinus
2. Inti  Peserta didik membaca materi aturan sinus 100
 Peserta didik mengamati cara untuk menentukan menit
aturan sinus
 Peserta didik mengidentifikasi aturan sinus
 Peserta didik mengumpulkan data/informasi
sebanyak mungkin tentang aturan sinus
 Mengklasifikasi unsur yang ada dalam segitiga
siku – siku
 Peserta didik dapat menggunakan aturan sinus
dalam penyelesaian masalah
3. Penutup Kegiatan guru bersama peserta didik yaitu: 15
 membuat rangkuman/ simpulan pelajaran; menit
 melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilaksanakan; dan
 memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran; dan
Kegiatan guru yaitu:
 melakukan penilaian;
 merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk
pembelajaran remedi, program pengayaan, layanan
konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas
individual maupun kelompok sesuai dengan hasil
belajar peserta didik; dan
 menyampaikan rencana pembelajaran pada
pertemuan berikutnya yaitu aturan kosinus sebagai
lanjutan pembelajaran pertemuan 1 sebelunya
 Menyampaikan tugas untuk mengamati cara
menemukan aturan kosinus pada pertemuan berikut.

PERTEMUAN KE-2
Langkah-Langkah Pembelajaran Alokas
Tahap
i waktu
1. Pendahuluan 1. Peserta didik merespon salam tanda mensyukuri 5 menit
anugerah Tuhan dan saling mendoakan.
2. Peserta didik merespon pertanyaan dari guru
berhubungan dengan pembelajaran sebelumnya
aturan sinus. (tanya jawab) (tanya jawab)
3. Peserta didik mendiskusikan informasi dengan
proaktif tentang keterkaitan pembelajaran
sebelumnya berupan aturan sinus dengan
pembelajaran yang akan dilaksanakan dalam
aturan kosinus
4. Peserta didik menerima informasi tentang hal-hal
yang akan dipelajari dan dikuasai khususnya
tentang aturan kosinus
2. Inti 1. Peserta didik membaca materi aturan kosinus 100
2. Peserta didik mengamati cara untuk menentukan
menit
aturan kosinus
3. Peserta didik mengidentifikasi aturan kosinus
4. Peserta didik mengumpulkan data/informasi
sebanyak mungkin tentang aturan kosinus
5. Mengklasifikasi unsur yang ada dalam segitiga
siku – siku
6. Peserta didik dapat menggunakan aturan kosinus
dalam penyelesaian secara berkelompok
7. Peserta didik dapat menggunakan aturan kosinus
dalam penyelesaian secara mandiri
3. Penutup Kegiatan guru bersama peserta didik yaitu: 15
 membuat rangkuman/ simpulan pelajaran; menit
 melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilaksanakan; dan
 memberikan umpan balik terhadap proses dan
hasil pembelajaran; dan
Kegiatan guru yaitu:
 melakukan penilaian;
 merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam
bentuk pembelajaran remedi, program pengayaan,
layanan konseling dan/atau memberikan tugas
baik tugas individual maupun kelompok sesuai
dengan hasil belajar peserta didik; dan
 menyampaikan rencana pembelajaran pada
pertemuan berikutnya.

I. Penilaian
1. Penilaian Sikap
a. Teknik penilaian: Observasi : sikap religiius dan sikap sosial
b. Bentuk penilaian : lembar pengamatan
c. Instrumen penilaian : jurnal (terlampir)
2. Pengetahuan
Jenis/Teknik tes : tertulis dan lisan
Bentuk tes : uraian
a. Tertulis
b. Penugasan
c. Instrumen Penilaian (terlampir)
3. Keterampilan
Teknik/Bentuk Penilaian :
3. Praktik/Performence
4. Fortofolio
Instrumen Penilaian (terlampir)

Mengetahui Samarinda, 17 Juli 2017


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Drs. Suharso Mulyono Umul mutikah,S. Pd


NIP 19660122 199403 1 006 NIP 19780318 200801 2 019

Lampiran 1: Materi Pembelajaran


C
1. Aturan sinus dan cosinus dalam segitiga
a
 Aturan sinus
b
B

c
A
Aturan sinus digunakan untuk menentukan
unsur – unsur pada segitiga yang belum
diketahui. dengan syarat ada tiga unsur lain
yang sudah diketahui, yaitu:

a. Menentukan panjang sisi segitiga


jika diketahui panjang salah satu sisi
dan besar dua sudutnya.
b. Menentukan besar sudut jika
diketahui panjang dua sisinya dan
besar satu sudut yang bersebelahan
dengan satu sisi yang diketahui.
Secara matematis, dituliskan sebagai berikut:

a b c
= =
sin A sin B sin C

Contoh

Diketahui ΔABC dengan besar ∠A = 30°, ∠B = 45°, dan panjang sisi b = 12 cm.
Tentukan panjang sisi a.
C
Penyelesaian: 12cm
a

Perhatikan gambar di samping .


A 30° 45°
B
a b
=
sin A sin B

b sin A
a=
 sin B
12. sin 30 °
a=
 sin 45 °
1
12.
2 12
a= = =6 √ 2
1 √2
√2
 2

Jadi, panjang sisi a adalah 6 √2 cm

 Aturan cosinus
Aturan cosinus digunakan untuk menentukan unsur – unsur pada segitiga yang
belum diketahui, jika diketahui ukuran sebuah sudut dan dua sisi yang
mengapitnya.

Secara matematis, dituliskan sebagai berikut: B

c a
a2 =b 2 +c 2 −2 bc cos A
b2 =a 2 +c 2 −2 ac cos B
C
c 2 =a2 +b2 −2 ab cosC A
D
b
Dari aturan diatas dapat di ubah menjadi:

b2 + c 2−a2
cos A=
2 bc
2 2 2
a +c −b
cos B=
2 ac
a 2 +b 2−c2
cos C=
2 ab

Contoh:

Diketahui ΔABC dengan panjang sisi a = 7 cm, c = 5 cm, dan besar ∠B = 60°.
Tentukan panjang sisi b.

penyelesaian:

b2 =a 2 +c 2 −2 accos B
b2 =72 +52 −2. 7. 5. cos 60 °
1
b2 =49. 25−70. =39
2
b=√39

Jadi, panjang sisi b adalah √ 39 cm

Lampiran 2: Instrumen Penilaian

A. ISTRUMEN PENILAIAN SIKAP


INTRUMEN PENILAIAN SIKAP

Nama Satuan pendidikan :


Tahun pelajaran : 2017/2018
Kelas/Semester :X/2
Mata Pelajaran : Matematika

POS
N KEJADIAN/ BUTIR /
WAKTU NAMA TINDAK LANJUT
O PERILAKU SIKAP NE
G
1
2
3
4
5

B. INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN

Kisi-Kisi

Materi No
Kompetensi
IPK Pokok Stimul Indikator Soal soal
Dasar
us
3.12 3.12.1 Menentukan Aturan Gamba Menentukan salah 1
Menerapkan salah satu sinus r satu panjang sisi
aturan sinus unsur dalam sebuah sebuah segitiga jika
dan kosinus segitiga segitiga diketahui 2 sudut
dengan dan satu sisi lainnya
aturan sinus

3.12.2 Menentukan Aturan Gamba Menentukan salah 2


salah satu kosinus r satu panjang sisi
unsur dalam sebuah sebuah segitiga jika
segitiga segitiga diketahui 1 sudut
dengan dan 2 sisi lainnya
aturan
kosinus

TES TERTULIS
1. Diketahui ΔABC dengan besar ∠A = 30°,∠B = 45°, dan panjang sisi b = 12 cm.
Tentukan panjang sisi a.
2. Diketahui ΔABC dengan panjang sisi a = 7 cm, c = 5 cm dan besar ∠B = 60°. tentukan
panjang sisi b.
Kunci Jawaban Nomor 1
Perhatikan gambar di samping
a b
=
sin A sin B C
b sin A a
 a= 1 2c
m
sin B b=
1 45° B
12.
12 sin 30 ° 2 12 A 30°
 a= = = =6 √ 2
sin 45 ° 1
√ 2 √2
2
Jadi, panjang sisi a adalah 6 √ 2

Kunci jawaban nomor 2


C
Perhatikan gambar di samping
2 2 2
b =a +c −2 ac .cosB
2 2 2
b =7 + 5 −2.7 .5 . cos 60 ° 7 cm
b
2 1
b =49+25−70.
2
2
b =49+25−35 60°
B
b2=39 A
5 cm
b=√ 39

PEDOMAN PENSKORAN
Soal Aspek yang Dinilai Skor
1 Peserta didik menentukan hasil dengan gambar, rumus, menghitung tepat 4
Peserta didik menentukan hasil dengan tanpa gambar, rumus, 3
menghitung tepat
Peserta didik menentukan hasil dengan gambar, rumus, menghitung 2
kurang tepat
Peserta didik menentukan hasil dengan tanpa gambar, rumus, 1
menghitung kurang tepat
Soal Aspek yang Dinilai Skor
2 Peserta didik menentukan hasil dengan gambar, rumus, menghitung tepat 4
Peserta didik menentukan hasil dengan tanpa gambar, rumus, 3
menghitung tepat
Peserta didik menentukan hasil dengan gambar, rumus, menghitung 2
kurang tepat
Peserta didik menentukan hasil dengan tanpa gambar, rumus, 1
menghitung kurang tepat
C. INSTRUMEN PENILAIAN KETERAMPILAN

1. Praktik/Performance

Materi No
Kompetensi Dasar IPK Indikator Soal
Pokok Soal
4.12 Menyelesaikan 4.12.1 Aturan sinus Menentukan 1.
masalah Menyelesaikan jarak dengan
kontekstual dengan masalah menggunakan
aturan sinus dan kontekstual dengan aturan sinus
kosinus aturan sinus
4.12.2 Aturan Menentukan 2.
Menyelesaikan kosinus jarak dengan
masalah menggunakan
kontekstual dengan aturan kosinus
aturan kosinus

Soal
1. Kapal P dan Q berjarak 8 km. Kapal Q letaknya pada arah 100° dari P dan kapal R
terletak 145° dari P. Kapal R letaknya pada 220° dari Q. Tentukan jarak kapal R dari
kapal P dan dari kapal Q
2. Dua kapal A dan B meninggalkan suatu pelabuhan secara bersama – sama. Kapal A
berlayar dengan arah 25° dan kecepatan 8 km/jam, Sedangkan kapal B berlayar
dengan arah 145° dan kecepatan 12 km/jam. tentukan jarak kedua kapal tersebut
setelah berlayar selama 2 jam.
Kunci jawaban soal 1
gambaran dari permasalahan tersebut.

100°
8km
P 45° 80°
60° Q 220°

q
p

menentukan jarak kapal R dari kapal P berarti menentukan panjang sisi q. Menentukan
R
jarak kapal R dari kapal Q berarti menentukan panjang sisi p.
1
8. √2
p r r sin P 8.sin 45° 2 4 √2
= ↔ p= = = = =5,86
sin P sin R sin R sin (180−60−45) ° sin 75 ° 0,96
1
8. √ 3
= √ =7,17
q r r sin P 8. sin 60 ° 2 4 3
= ↔ q= = =
sinQ sin R sin R sin(180−60−45)° sin 75 ° 0,96
Jadi , jarak kapal R ke kapal P adalah 7,17 km dan jarak kapal R ke kapal Q adalah 5,86
km
A
Kunci soal no 2
Setelah berlayar selama 2 jam, kapal A menempuh

m
16k
jarak 16 km dan kapal B menempuh jarak 24 km.
25°
Jarak AB dapat ditentukkan dengan aturan cosinus
145°
120°
sebagai berikut.
AB 2 =162 +242 −2∙ 16 ∙24 cos 120 °

24
km
= 256 + 576 + 384
=1.216
AB=√ 1.216=8 √ 19
B
Jadi, Jarak kedua kapal tersebut setelah berlayar
selama 2 jam adalah 8 √ 19 km.

PEDOMAN PENSKORAN
No. Aspek yang Dinilai Skor
1 Peserta didik menentukan hasil dengan gambar, rumus, menghitung tepat 4
Peserta didik menentukan hasil dengan tanpa gambar, rumus, menghitung 3
tepat
Peserta didik menentukan hasil dengan gambar, rumus, menghitung kurang 2
tepat
Peserta didik menentukan hasil dengan tanpa gambar, rumus, menghitung 1
kurang tepat
No Aspek yang Dinilai Skor
2 Peserta didik menentukan hasil dengan gambar, rumus, menghitung tepat 4
Peserta didik menentukan hasil dengan tanpa gambar, rumus, menghitung 3
tepat
Peserta didik menentukan hasil dengan gambar, rumus, menghitung kurang 2
tepat
Peserta didik menentukan hasil dengan tanpa gambar, rumus, menghitung 1
kurang tepat
LEMBAR PENILAIAN PORTOFOLIO

Jenis Tugas :
Kelas :
Semester/ Tahun Pelajaran : 2/ 2017 - 2018

Nama Tanda Tangan


No Tugas Deskripsi kemajuan
Peserta Hari/tgl Nilai
. KD Peserta didik Peserta
didik Guru
Didik

You might also like