You are on page 1of 2

ABSTRAK

Latar Belakang:Dispepsia adalah suatu penyakit saluran cerna yang disertai


dengan nyeri ulu ‎hati, mual, muntah, kembung-kembung atau rasa penuh atau rasa
cepat kenyang ‎dan sendawa.
Tujuan Penelitian: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kejadian dispepsia
pada penderita Diabetes Mellitus tipe 2 yang berkunjung ke Poliklinik Endokrin
RSUD Dr. Pirngadi.
Metode Penelitian:Populasi dalam penelitian ini adalah pasien yang menderita
Diabetes Melitus Tipe 2 di RSUD Dr. Pirngadi pada bulan September-November
2014. Sampel penelitian dipilih dengan menggunakan teknik total sampling.
Penelitian ini bersifat deskriptif dengan menggunakan data primer yaitu penderita
yang diwawancara. Data kemudian dianalisis dengan menggunakan program
komputer SPSS.
Kesimpulan:Hasil yang diperoleh adalah sebanyak 100 responden. Di mana
sebanyak 62 orang yang menderita Diabetes Melitus tipe 2 mengalami gejala
dispepsia dan sebanyak 38 orang tidak mengalami gejala dispepsia.

Kata Kunci : Diabetes Melitus tipe 2, Dispepsia

Universitas Sumatera Utara


ABSRACT

Background:Dyspepsia is a gastrointestinal disease that is accompanied by


heartburn, nausea, vomiting, bloating-bloating or feeling full or sense of satiety
and belching.
Objective:The objective of this research is to determine the incidence of dyspepsia
in patients with type 2 Diabetes Mellitus who visited the Endocrine Policlinic in
RSUD Pirngadi.
Methods:The population in this study are patients suffering from Type 2 Diabetes
Mellitus in Hospital Dr Pirngadi in September-November 2014. The sample was
selected by using total sampling technique. This is a descriptive study using
primary data that patients interviewed. Data were analyzed using SPSS computer
program.
Conclusion:The results obtained are as many as 100 respondents. Where as many
as 62 people who suffer from Diabetes Mellitus Type 2 have symptoms of
dyspepsia and as many as 38 people have no symptoms of dyspepsia.

Keywords:Diabetes Mellitus Type 2, Dyspepsia

Universitas Sumatera Utara

You might also like