You are on page 1of 2

Ikterus Pre Hepatik : Didapatkan keluhan mata kuning, BAB dan BAK t.a.

k, gatal dan nyeri tekan t.a.k a. Kongenital / Familial : - Sind. Crigler-Najjar (Defisiensi enzim glukoronil transferase) - Sind. Gilbert (Rendahnya aktivasi glukoronil transferase) - Sind. Dubin Johnson (Berhubungan dengan adanya kehamilan dan kontrasepsi oral) - Sind. Rotor b. Acquired (Di dapat) : - Anemia hemolitik - Malaria, DHF, racun ular, bahan-bahan kimia 2. Ikterus Hepatik Sklera ikterik kekuningan oranye (yellownish jaundice), BAK seperti air teh, BAB seperti dempul +/-, gatal dan nyeri tekan +/a. Akut : - Hepatitis akut e.c : viral, bakteri ( ex : typhoid ), amuba, parasit ( Wells disease / Leptospirosis ), drugs induced - Abses hepar b. Kronik : - Hepatitis kronik persisten - Hepatitis kronik eksaserbasi akut - Hepatitis autoimun - Sirosis hepatis - Hepatoma - Fatty liver e.c alkoholik - Fatty liver e.c non-alkoholik (dislipidemia, DM, obesitas)

3. Ikterus posthepatik / ekstrahepatik Sklera kuning kehijauan (greenish jaundice), BAK seperti teh pekat (+++), BAB seperti dempul (+++), gatal dan nyeri (+++) a. Obstruksi bilier : - Kholeodsistitis - Kholesistitis (Tanda khas : Murphy sign) - Kholangitis (Tanda khas : Trias Charcot) - Kholedolitiasis (Tanda khas : 5F (Forty, Female, Fare lady, Fatty, Five Children)) - Kholangolitiasis b. Penekanan bilier : - Pankreatitis - Ca kaput pankreas (Painless jaundice, yaitu gejala kuning tanpa disertai keluhan sakit perut)

You might also like