You are on page 1of 20

Kekeruhan pada lensa mata akibat penumpukan protein lensa

Biasanya pada
usia 65 tahun ke atas

Penyebab KEBUTAAN no. 1 di INDONESIA (48%)

Penyebab KEBUTAAN no. 1 di DUNIA (52%)

Usia

Riwayat diabetes

Pernah cedera mata

Terkena radiasi berlebihan

Lama mengkonsumsi kortikosteroid

Merokok

Riwayat Keluarga

Mata sering terpapar benda asing

TANDA & GEJALA


Lensa mata memutih

Peka terhadap cahaya (silau) Penglihatan kabur

Penglihatan ganda

Sulit melihat pada malam hari

TANDA dan GEJALA


Sering berganti kacamata

Perubahan warna penglihatan

PENCEGAHAN
Makan makanan bergizi Jaga kebersihan mata dan tubuh

Jangan merokok

Jangan mengkonsumsi kortikosteroid dalam waktu lama

Lindungi mata dari sinar matahari dan benda asing

Bagaimana jika terlanjur katarak?

OPERASI

PENGGANTIAN LENSA

INGAT
Katarak bisa DI CEGAH
Katarak bisa DI OBATI

Sayangi mata anda Jangan biarkan katarak merusak masa tua anda

Nikmati dan lihat indahnya dunia dengan mata sehat

KATARAK
Katarak adalah kekeruhan pada lensa mata / lensa cristalina akibat penumpukan protein tidak larut air Biasanya terjadi pada usia 60 tahun dan paling banyak pada usia 65 tahun ke atas
Sumber : jurnal Patologi dan Penatalaksanaan pada Katarak senilis Said Alfin Khalilullah Version 1, December 2010 Univ. Indonesia

FAKTA KATARAK
Katarak merupakan penyebab kebutaan no. 1 di Indonesia sebanyak 48 % menurut Depkes Katarak merupakan penyebab kebutaan no. 1 di Dunia sebanyak 52 % menurut WHO

Sumber : flipchart/KATARAK SENILIS _ dr.Razi.htm

FAKTOR RESIKO
Usia : resiko katarak meningkat seiring bertambahnya usia Riwayat Diabetes : orang yang menderita diabetes lebih beresiko terkena katarak Terkena radiasi berlebihan : paparan terhadap sinar ultraviolet dan radiasi ion berlebih menyebabkan peningkatan resiko katarak Merokok : Asap rokok yang mengiritasi serta kandungan rokok yang menurunkan sistem imun meningkatkan resiko katarak Riwayat keluarga : orang yang memiliki riwayat keluarga cenderung beresiko lebih besar terkena katarak Mata sering terpapar benda asing misalnya asap/polusi/debu dll Konsumsi Kortikosteroid jangka lama Pernah cedera mata
Sumber : kebutaan katarak,faktor-faktor risiko ,penanganan klinis dan pengendalian

TANDA DAN GEJALA


Tanda dan gejala katarak sangat khas dan mudah di diagnosis.

Sumber : jurnal Patologi dan Penatalaksanaan pada Katarak senilis Said Alfin Khalilullah Version 1, December 2010 Univ. Indonesia

TANDA DAN GEJALA


Tanda dan gejala katarak sangat khas dan mudah di diagnosis.

Sumber : jurnal Patologi dan Penatalaksanaan pada Katarak senilis Said Alfin Khalilullah Version 1, December 2010 Univ. Indonesia

PENCEGAHAN
Cara dan langkah yang mudah dan sederhana untuk mencegah Katarak : 1. Menjaga kebersihan mata dan tubuh 2. Makan makanan bergizi dan seimbang 3. Jangan merokok 4. Gunakan pelindung mata saat keluar rumah 5. Hindari konsumsi obat steroid dalam waktu lama
Sumber : flipchart/KATARAK SENILIS _ dr.Razi.htm

PENGOBATAN
Katarak sangat bisa disembuhkan sebelum terlambat dengan melakukan operasi dan penggantian lensa dengan lensa mata baru. Dan keberhasilannya bisa sampai 100%

Sumber : flipchart/KATARAK SENILIS _ dr.Razi.htm

INGAT
Katarak memang dapat diobati namun jauh lebih baik jika kita mencegah sedini mungkin karena mencegah lebih baik daripada mengobati

Sayangi mata anda


Jangan biarkan katarak merusak masa tua anda Nikmati dan lihat indahnya dunia dengan mata sehat

Anggota Kelompok (16)


TENDRIWARU H. S. C11110265 BAHTIAR RIZKI C11110281 RIA RISTIANA C11110297 Pembimbing : dr. Radhiah, M.Kes

You might also like