You are on page 1of 7

NUKLEOLUS

Kelompok 5
Ahmad Zikrillah
(3415051780)
Ari Juwita (3415051774)
Ari Rahmawati (3415051789)
Pendidikan Biologi Reguler
 LetakNukleolus
Terdapat di konstriksi
sekunder (daerah
pengorganisasian nukleolus)

Jumlah Nukleolus berbeda-


beda tergantung pada jumlah
kromosom yang mengandung
konstriksi sekunder.
Struktur Nukleolus
1. Komponen Granular (zona granula)
mengandung butiran padat dengan
diameter 15-20 nm dan protein
ribonukleat.
3. Komponen fibrilar
Terdiri atas fibril-fibril dengan
diameter 5-6 nm dan terkandung
ribonukleoprotein halus yg berupa
transkripsi RNA.
1. Kromatin yg berasosiasi dengan
nukleolus (kromatin
perinukleolus) & menembus
nukleolus (kromatin
intranukleolus)

Komposisi Kimia Nukleolus


Protein yang terdiri atas:
• Fosfoprotein
• tRNA
• Enzim fosfatase
Fungsi Nukleolus
 Sebagai tempat pembentukan dan akumulasi prekursor
ribosom (rRNA< protein Ribosom sebelum diangkut ke
sitosol

3 peristiwa yg merupakan ciri dr fungsi


Nukleolus:
 Transkripsi rDNA yang mengkode RNA ribosom (rRNA).

Gen-gen tersusun dlm rangkaian yg saling dipisahkan


oleh spacer DNA yg panjangnya bervariasi. rRNA
ditranskripsi oleh RNA polimerase
 Penglohan Pre-rRNA
Hasil transkripsi rDNA adalah Pre-RNA
45 s. Pre-RNA mengalami metilasi,
dipotong & ukuranya direduksi mjd 3 unit
yg lebih kecil yaitu rRNA 18s,rRNA 5 6s,&
rRNA 28s
 Perakitan sub unit pre-ribosom
Ribosom matang dengan 2 subunit. Ada 4
tipe rRNA tak dirakit dalam inti.
Penampakan ribosom yg pertama sbg suatu
partikel yg lengkap terlihat di dlm sitosol
selama translasi dgn membentuk kompleks
dengan mRNA. Sub unit pre ribosom
terbentuk dalam inti, dengan tahap awal
perakitan terjadi di nukleolus. Sub unit
pre ribosom bermigrasi ke sitosol melalui
kompleks porus inti.
Sekian

…Terima Kasih…

You might also like