You are on page 1of 9

Materi : Presentasi Ilmiah

Oleh :
Annisa Eka Handayani
1512040015

Pengertian Presentasi Ilmiah


Presentasi ilmiah merupakan
sebuah
kegiatan
penyebaran
informasi ilmiah, baik informasi
konseptual maupun prosedural.
Presentasi ilmiah yang efektif
adalah penyajian bahan ilmiah
oleh seseorang di suatu forum
yang pesertanya secara sukarela
terlibat aktif dalam interaksi
verbal ilmiah menuju tercapainya
tujuan dalam waktu yang tersedia

Tata Cara Presenatasi Ilmiah


I. Penyaji perlu memberi informasi kepada
peserta secara memadai
II. Penyaji menyajikan bahan dalam waktu yang
tersedia
III. Penyaji menaati etika seorang penyaji

tika Penyaji dalam Presentasi ILm


1

Menjaga perilaku agar tidak


merugikan orang lain

Menjunjung tinggi kejujuran

tika Peserta dalam Presentasi ILm


1

Setiap peserta harus jujur pada


dirinya sendiri

Menghargai pendapat/gagasan orang


lain

Menyimak orang lain ketika


berpendapat

Tidak meninggalkan ruangan tempat


forum sebelum jawaban diberikan.

Bertanya untuk memperoleh informasi


atau klarifikasi

ika Moderator dalam Presentasi Il


1

Harus adil

Taat Jadwal

Langkah-langkah Menyiapkan
Presentasi Ilmiah
1. Tentukan butir-butir terpenting yang dibahas.
2. Atur-atur butir tersebut agar alur penyajian
koheren dan kohesif
3. Kerangka pikir perlu diungkapkan dan perlu
disajikan dalam diagram atau bagan alir untuk
menunjukkan alur penalarannya
4. Tuliskan semuanya dalam bingkai powerpoint
dengan ukuran huruf/gambar yang memadai
5. Pilih rancangan slide yang cocok (ingat kontras
warna sangat penting, begitu juga animasi)
6. Uji coba tayangkan untuk memastikan bahwa
semua bahan yang disajikan dalam slide
terbacca oleh peserta dalam ruangan yang
tersedia.
7. Cetak bahan untuk dipakai sebagai pegangan
dalam penyajian

Melaksanakan Presentasi Ilmiah


1. Mengurangi gangguan komunikasi secara antisipatif
a.Memastikan kecukupan pencahayaan dan ruang
gerak
b.Memperhatikan tingkat kapasitas peserta ketika
memilih bahasa dan media
c.Menghindari kemungkinan multitafsir ungkapan
yang dipilih
d.Berpikir positif tentang peserya
e.Bersikap terbuka terhadap sikap dan pendapat
orang lain yang berbeda
f. Mengenakan pakaian sesuai dengan situasi yang
dihadapi
2. Memaksimalkan keefektifan dalam proses presentasi
a. Memastikan bahwa suaranya dapat didengar oleh
semua peserta
b. Memastikan penyaji dapat melihat semua pesrta
c. Menjadi Penyimak/pendengar yang baik
d. Memberi kesempatan kepada para peserta untuk
bertanya

Melaksanakan Presentasi Ilmiah


1. Mengurangi gangguan komunikasi secara antisipatif
a.Memastikan kecukupan pencahayaan dan ruang
gerak
b.Memperhatikan tingkat kapasitas peserta ketika
memilih bahasa dan media
c.Menghindari kemungkinan multitafsir ungkapan
yang dipilih
d.Berpikir positif tentang peserya
e.Bersikap terbuka terhadap sikap dan pendapat
orang lain yang berbeda
f. Mengenakan pakaian sesuai dengan situasi yang
dihadapi
2. Memaksimalkan keefektifan dalam proses presentasi
a. Memastikan bahwa suaranya dapat didengar oleh
semua peserta
b. Memastikan penyaji dapat melihat semua pesrta
c. Menjadi Penyimak/pendengar yang baik
d. Memberi kesempatan kepada para peserta untuk
bertanya

Terima Kssih....

You might also like