You are on page 1of 12

ASUHAN KEPERAWATAN

Pelatihan Tatalaksana Kasus


KtA

TUJUAN
Peserta mampu menguraikan

PRINSIP KEPERAWATAN

CARING memberi penekanan pada perumusan diagnosis keperawatan &


untuk mengatasi respon klien terhadap masalah aktual & potens

PERAN PERAWAT

TINDAKANPERAWAT DALAM
TATALAKSANA KtA

TINDAKAN PERAWAT DALAM TATALAKSANA


KtA
Pemenuhan kebutuhan dasar fisiologis
- Oksigenisasi : bernapas normal
- Nutrisi dan cairan
- Eliminasi
- Istirahat dan tidur
- Mobilitas/gerak
- Personal hygiene
- Termoregulasi : suhu tubuh yang normal
- Perawatan luka
Pemenuhan kebutuhan dasar psikososial mencakup :
- Rasa aman
- Manajemen nyeri
- Meyakinkan anak terhindar dari bahaya
- Rujukan pada psikolog/psikiater , LPA untuk
proses perlindungan hukum

PROSES KEPERAWATAN KORBAN


KtA
1. Pengkajian

PROSES KEPERAWATAN KORBAN KtA


2. Diagnosis Keperawatan

PROSES KEPERAWATAN KORBAN KtA


3. Perencanaan Tindakan

PROSES KEPERAWATAN KORBAN KtA


4. Implementasi Keperawatan
Tahap ini merupakan pelaksanaan dari
rencana keperawatan yang telah disusun
dengan mempertimbangkan prinsip
efisiensi dan efektifitasnya
Setiap tindakan pada anak harus selalu
mengobservasi respon keluarga
Tindakan keperawatan ditekankan pada
keamanan, ketenangan dan kenyamanan
pada anak selama dalam lingkungan
perawatan

PROSES KEPERAWATAN KORBAN KtA


5. Evaluasi
Kriteria hasil yg diharapkan secara umum
pada perawatan anak dengan KtA :

PROSES KEPERAWATAN KORBAN KtA


5. Evaluasi lanjutan....

You might also like