You are on page 1of 5

HERA HERIYANTI

BAYU DWISETYO
Kode etik keperawatan adalah pernyataan
standar professional yang digunakan untuk
bimbingan perilaku dan menjadi kerangka
kerja untuk membuat keputusan .aturan
yang berlaku untuk seorang perawat
Indonesia dalam melaksanakan tugas/fungsi
adalah kode etik perawat nasional Indonesia,
dimana seorang perawat selalu perpegang
teguh terhadap kode etik sehingga kejadian
pelanggaran etik dapat dihindarkan.
Kode etik keperawatan menurut ICN (1973)
menegaskan bahwa keperawatan bersifat
universal, keperawatan menjunjung tinggi
kehidupan, martabat dan hak asasi manusia.
Keperawatan tidak dibatasi oleh perbedaan
bangsa, ras, warna kulit, usia, jenis kelamin,
aliran politik, agama dan status social.
Umum
Digunakan untuk mengontrol perilaku perawat
dalam praktik dan dalam kehidupan berprofesi,
sehingga pasien mendapatkan kepercayaan dari
pelayanan keperawatan.
Khusus
1. Mengatur tanggung jawab moral perawat
didalam praktik
2. Pedoman perawat dalam berperilaku dalam
praktik dan dalam kehidupan berprofesi.
3. Mengontrol/ menentukan keputusan dalam
sengketa praktik oleh organisasi profesi
termasuk dalam memberikan sanksinya
1. Pengungkapan kebenaran dan kerahasiaan
dalam bidang kedokteran.
- Permintaan informasi data pasien
- Catatan medik
- Pembicaraan kasus pasien
2. Seseorang meminta untuk Abortus

You might also like