You are on page 1of 51

POKOK BAHASAN KEWARGANEGARAAN

Dr. Ani Purwanti, SH., M.Hum.

FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS DIPONEGORO
SEMARANG
POKOK BAHASAN PANCASILA DAN
KEWARGANEGARAAN
1. PANCASILA SEBAGAI FILSAFAT
2. PANCASILA, KONSTITUSI DAN ETIKA POLITIK (POLITIK DAN STRATEGI)
3. DEMOKRASI
4. HAK ASASI DAN RULE OF LAW
5. NEGARA DAN WARGA NEGARA , IDENTITAS NASIONAL
6. GEOPOLITIK INDONESIA
7. GEOSTRATEGI INDONESIA

LITERATUR
1. PENDIDIKAN PANCASILA DI PERGURUAN TINGGI (Prof. Dr. H.KAELAN,MS UGM)
2. PENDIRIKAN KEWARGANEGARAAN UNTUK PERGURUAN TINGGI (Prof. Dr.
H.KAELAN,MS UGM)
3. PENDIDIKAN KEWARGAAN UNTUK MAHASISWA (SRIJANTI, A.RAHMAN
H.I,PURWANTO S,K)
4. KEGIATAN MANDIRI
1. PANCASILA SEBAGAI FILSAFAT
PERBEDAAN FUNGSI PANCASILA

PANDANGAN IDEOLOGI DASAR


HIDUP NASIONAL NEGARA
MULAI ADANYA SEJAK BANGSA AWAL ABAD XX 18-8-1945
INDONESIA ADA

HAKEKAT / KRISTALISASI SEPERANGKAT DASAR YANG


PENGERTIAN NILAI-NILAI YANG PENGERTIAN- MELANDASI
DIYAKINI PENGERTIAN BANGSA DALAM
KEBENARANNYA POKOK TENTANG KEHIDUPAN
SEHINGGA MANUSIA DAN BERNEGARA
MENDORONG SELURUH RELITAS
UNTUK YANG DIYAKINI
DIWUJUDKAN KEBENARANNYA
DALAM KEHIDUPAN DAN DIJADIKAN
SEHARI-HARI PEDOMAN SERTA
CITA-CITA HIDUP
SUATU KELOMPOK
/NEGARA
FUNGSINYA SEBAGAI NILAI-NILAI SEBAGAI NILAI-NILAI SEBAGAI NILAI-NILAI YANG
YANG MELANDASI TATA YANG MELANDASI MELANDASI TATA
KEHIDUPAN TATA KEHIDUPAN KEHIDUPAN BERNEGARA
BERMASYARAKAT BERBANGSA PEMERINTAH
NORMA MERUPAKAN NORMA SEBAGAI NORMA SEBAGAI NORMA HUKUM
MORAL PERJUANGAN
BANGSA
ORIENTASI BERSIFAT GLOBAL LEBIH TERPERINCI, BERSIFAT TERPERINCI
IMPLISIT EKSPLISIT (EKSPLISIT)
SINONIM 1. PANCASILA JIWA 1. IDEOLOGI 1. FALSAFAH NEGARA
BANGSA PERJUANGAN. 2. PERJANJIAN LUHUR
2. PANCASILA 3. SUMBER DARI SEGALA
KEPRIBADIAN SUMBER HUKUM
BANGSA 4. NORMA TERTINGGI
3. PANCASILA FALSAFAH NEGARA
(IDEOLOGI) BANGSA
NILAI

NORMA

N. TEKNIS N. SOPAN SANTUN HUKUM N. MORAL N. KEAGAMAAN

NILAI SILA 1 KETUHANAN


DARI DAHULU RELIGIUS (PERCAYA ADANYA TUHAN)
SEHINGGA WARGA NEGARA INDONESIA DIINGINKAN
SELALU BERKETUHANAN.
NILAI SILA 2 KEMANUSIAAN
SEJAK DAHULU SUDAH DISADARI BAHWA MANUSIA ITU
JASMANI + ROHANI, INDIVIDU + SOSIAL SEHINGGA
WARGA NEGARA INDONESIA SELAYAKNYA PUNYA RASA
KEMANUSIAAN.
NILAI SILA 3 PERSATUAN
SEJAK DAHULU KITA SUDAH BANYAK PERBEDAAN
(PULAU, SUKU, RAS) SEHINGGA DIINGINKAN WARGA
NEGARA INDONESIA TETAP PUNYA RASA PERSATUAN.
NILAI SILA 4 DEMOKRASI
SEJAH DAHULU (SUKU, KERAJAAN) SUDAH DITERAPKAN
PRINSIP DEMOKRASI.
BANYAK PERBEDAAN DI INDONESIA SEHINGGA PRINSIP
DEMOKRASI PENTING DAN DIHARAPKAN SELALU
DIPUNYAI OLEH WARGA NEGARA INDONESIA.
NILAI SILA 5 KEADILAN (SOSIAL)
SEJAH DAHULU (SUKU, RAJA) SELALU INGIN RAKYATNYA
SEJAHTERA.
ADANYA PENINGGALAN KEDUKAN BUKIT SEHINGGA
DIHARAPKAN BANGSA INDONESIA PUNYA KEADILAN
(SOSIAL).
BERIKAN KOMENTAR DAN ANALISA
SALAH SATU KENDALA MENGAPA PANCASILA MENJADI
SEMAKIN TIDAK POPULER ADALAH KARENA ADANYA
KETIDAKSESUAIAN ANTARA :

1. PANCASILA SEBAGAI NILAI DASAR


2. PANCASILA SEBAGAI NILAI INSTRUMENTAL, DAN
3. PANCASILA NILAI PRAKSIS.

JELASKAN DAN BERIKAN KOMENTAR TERHADAP


PERNYATAAN TERSEBUT.
JAWABAN :
Nilai Dasar : asas yang bersifat mutlak, sesuatu yang
tidak perlu dipertanyakan lagi.
Nilai Instrumental : Pelaksanaan umum dari nilai dasar
yang biasanya berupa norma sosial maupun norma
hukum yang di konkritkan lagi oleh pemerintah dan
penentu kebijakan.
Bersifat dinamis dan kontekstual.
Penjabaran dari nilai dasar sesuai perkembangan
masyarakat.
Tafsir positif dari nilai dasar.
Nilai Praksis : semangat yg ada pada seluruh
masyarakat (pemerintah, warga negara).
Urut-urutannya adalah : Falsafah, ideologi,
politik dan strategi.
Falsafah dan ideologi pada nilai dasar
Politik dan strategi dinilai instrumental.
Konkritisasi di masyarakat adalah nilai praksis.
BAHASA BELANDA
1. Klaar 14. Absent
2. Telaat 15. Advocad
3. Gratis 16. Adoptie
4. Potloot 17. Afdruk
5. Kleur 18. Agenda
6. Pen 19. Agen
7. Klambu 20. Stroop
8. Kersen 21. Aclamatie
9. Pensiun 22. Korting
10. Apothek 23. Acrobaat
11. Kap salon 24. Accomodatie
12. Gang 25. Akte
28. Activist
29. Acteur
30. Actueel
31. Aquarium
32. Acculturasi
33. Accumulatie
34. Accountant
35. Accoord
36. Acuraat
37. Allergie
40. Almamater
41. Alumunium
42. Alumni
43. Amanat
44. Amandel
45. Brandkast
46. Bromfiets
47. Broche
48. Brochure
49. Batterij
51. Kozijn (Kusen)
52. Koetsier
53. Mollig
54. Monumen
55. Moraal
57. Morfine
58. Motief
SISTIMATIKA
SISTEM HUKUM NASIONAL

KONSEP FIL/ SOSIOLOGIS KONSEP YURIDIS PERWUJUDAN DLM


HUKUM POSITIF
NILAI DASAR ATURAN-ATURAN POKOK HUKUM DASAR TERTULIS
(UUD 1945)
NILAI INSTRUMENTAL ATURAN-ATURAN YANG DOKUMEN KENEGARAAN
MENYELENGGARAKAN YANG MENINDAKLANJUTI
ATURAN POKOK UUD 1945
NILAI PRAKTIS - SEMANGAT PARA DOKUMEN KENEGARAAN
PENYELENGGARA YANG MEMINDAKLANJUTI
NEGARA TAP MPR / UU / PERPU /
- SEMANGAT PEMIMPIN PERATURAN
PEMERINTAHAN PELAKSANAAN LAINNYA,
RPJP, RPJM, RPJPENDEK
2. PANCASILA, KONSTITUSI DAN ETIKA POLITIK
TUNTUTAN REFORMASI

Amandemen UUD 1945


Penghapusan Doktrin Dwi Fungsi ABRI

Penegakan Hukum, HAM Dan Pemberantasan


KKN
Otonomi Daerah

Kebebasan Pers

Mewujudkan Kehidupan Demokrasi, Keadilan


BEBERAPA DALIL MENGAPA PANCASILA
(KESEPAKATAN DASAR)

Amandemen UUD 1945 ( 1999 2002 )


Tidak Mengubah Pembukaan UUD 1945, Pancasila Tetap
Menjadi Komitmen Bangsa
Tetap Mempertahankan NKRI
Batang Tubuh Adalah Aktualisasi Pembukaan dan
Mengalami banyak Perubahan.
Dasar Pemikiran Perubahan ( Kekuasaan Tertinggi Di
Tangan MPR, Kekuasaan Yang Sangat Besar Pada Presiden,
Pasal Pasal Multitafsir,Praktek Kettneg tdk sesuai dengan
UUD 1945, Keinginan Untuk Mengoptimalkan HAM,
Demokrasi Dan Keadilan
PERUBAHAN PROSES DEMOKRASI
DI INDONESIA
1. Ada masalah dalam pelaksanaan Demokrasi
(di masa Orde Lama dan Orde Baru)
2. Menegakkan Rule of Law (Demokrasi)
3. Amandemen UUD 1945
4. UU Pemilu, UU Parpol
5. Ada perubahan proses demokrasi
Masyarakat terlibat aktif (pemilu langsung)
Multi partai politik
Kedudukan partai politik menjadi sangat strategis
DEMOKRASI DALAM KONSTITUSI (UUD 1945)
(HARUS DIBINGKAI DENGAN HUKUM)

IMPLEMENTASI DALAM KONTEKS NKRI


(MENGAKUI KEBHINEKAAN BUKAN YANG LAIN)
(MULTIKULTUR, PERBEDAAN RAS, CULTURE, SUKU ETNIS,
WILAYAH)

DENGAN KONSEKUENSI YAITU :


PERLAKUAN YANG SAMA DI SEMUA BIDANG
BAIK POLITIK, HUKUM, EKONOMI, DLL.
FUNGSI PARPOL
1. REKRUITMEN POLITIK WARGA NEGARA
A. LEGISLATIF
MULTI PARTAI / AZAS
KEPENTINGAN PARPOL / RAKYAT
MODEL PEMILU / SIAPA (KPU) (WHAT, WHO, WHEN) (SOSIALISASI,
PENDIDIKAN, POLITIK)
B. EKSEKUTIF
(PRESIDEN , GUBERNUR, BUPATI, WALIKOTA)
DEMOKRASI : PEMILIHAN LANGSUNG MELALUI PARPOL.

2. SOSIALISASI POLITIK
TOP DOWN
BOTTOM UP
PENDIDIKAN POLITIK

Masalah hak dan kewajiban warganegara.


Melalui formal dan non formal.
Kesadaran warga negara untuk mencapai tujuan
nasional (Demokrasi).
Tuntutan reformasi
SOSIALISASI POLITIK
MENGENALKAN PROGRAM KERJA UNTUK KEADILAN, PERSATUAN, KEMANUSIAAN,
KETUHANAN.
MENGENALKAN PARPOL
KE MASYARAKAT PARPOL
TOP DOWN MENGENALKAN KEBIJAKAN Y ANG SUDAH DIPUTUSKAN.
BOTTOM UP MENYERAP KEINGINAN RAKYAT / KEPENTINGAN RAKYAT

CATATAN :
o BENTUK SOSIALISASI (NEGARA KEPULAUAN)
o CARA MENGENALKAN (KAMPANYE UNTUK CANTIK, CALEG)
o MEKANISME PARPOL
o VISI, KHARISMA, KEPEMIMPINAN
o PENDIDIKAN POLITIK
o MEDIA (FORMAL, NON FORMAL) HUTANG, SUAP, VISI MISI.
GOLONGAN PUTIH

DEMOKRASI
1. HAK, KEWAJIBAN
2. KURANG SOSIALISASI POLITIK
3. KURANG PENDIDIKAN POLITIK
4. KEMISKINAN
5. GOLPUT BESAR = DEMOKRATIS ???
GOLPUT = HAK, MENYERAHKAN ???
6. MODEL / SISTEM (NAMA RANGKAP)
3. DEMOKRASI
Definisi

1. Perikles (495-426 SM)


Kita mempunyai suatu bentuk negara yang tidak mengikuti UU tetangga
kita. Malahan menjadi contoh untuk orang lain. Namanya adalah
"Demokrasi" Karena mempengaruhi urusan kenegaraan itu bukan hak
istimewa beberapa orang, melainkan hak orang banyak.

2. Aristoteles (384-322 SM)


Manusia pada hakekatnya adalah "Zoon politikon" (insan poiitik). Jadi
manusia harus ikut serta secara aktif dalam kegiatan politik (hidup
bernegara). la tidak perlu melakukan pekerjaan tangan karena itu
merupakan pekerjaan buruh.
3. JJ Rousseau (1712-1778 SM)
Manusia pada hakekatnya baik kebudayaan dan ilmu pengetahuan lah
yang menjadikan manusia menjadi buruk. Dan volonte generate (kehendak
umumlah) yang menentukan sejarah bangsa. Dengan cara Volante de taus
(menanyakan kepada setiap orang). Kehendak semua orang dan kehendak
umum itu tidak sederhana. Kekeliruan, kesesatan sangat dimungkinkan

4. Hegel (1770-1831)
Terkenal dengan dialektika Hegel. Bentuk negara :
1) Diktaktor. (Masyarakat diatur dengan baik tapi warga negara tidak
mempunyai kebebasan)
2) Anarki. (Warga negara mempunyai kebebasan tanpa batas, tetapi
kehidupan masyarakatnya kacau).
3) Demokrasi. (merupakan sintesa) perpaduan antara Diktaktur dan
Anarkhi (warga negara dijamin dan dibatasi UU).
5. Karl Raimund Popper (1902)
Pemerintahan yang baik adalah "The open Society", masyarakat
terbuka (demokrasi). Setiap warga negara mengajukan kritik dan solusi
akan semua problem yang ada di masyarakat.
6. Abraham Lincoln (1867)
Democracy is the government of the people by the people and for the
people.
7. Demokrasi
a. Formil
1. Kebebasan
2. Persamaan
3. Kepastian hukum
4. Pengawasan atas pemerintahan
b. Material
Bagaimana, untuk siapa pemerintahan itu dilaksanakan.
8. Demokrasi
Prinsip pengorganisasian masyarakat yang melandasi para anggota
masyarakat saling menerima sebagai subjek sehingga mereka
sebagai suatu kesatuan membicarakan dan menentukan tujuan
mereka bersama, yang hendak dicapai secara bersama - sama.
Demokrasi Demokrasi Demokrasi
Sosialis Komunis Pancasila Liberal
a. Ateistis a. Monoteistis a. Profesi /sekuler
b. Menonjolkan kesosialan b. Memperpadukan b. Menonjolkan kepribadian
manusia kepribadian dengan c. Menonjolkan hak-hak asasi
c. Mengabaikan hak-hak asasi kesosialan manusia d. Mengutamakan kebebasan
d. Mengurangi kebebasan c. Hak - hak asasi e. Mengabaikan kebangsaan
e. Menolak kebangsaan terpadu dengan f. Ada oposisi, ada
f. Tidak ada oposisi, tidak ada kewajiban asasi perbedaan pendapat
perbedaan pendapat d. Kebebasan yang g. Dominasi mayoritas
g. Dominasi partai bertanggung jawab h. Putusan melalui
h. Putusan di tangan partai e. Menjunjung tinggi pungutan suara
i. Mengutamakan kepentingan kebangsaan i. Mengutamakan mayoritas yang
negara f. Tidak ada oposisi menang
tanpa alasan tetapi ada
persatuan pendapat
disalurkan secara
konstitusional
g. Tidak ada dominasi
h. Putusan melalui
pungutan suara dan
musyawarah
i. Mengutamakan
kepentingan rakyat
PERUBAHAN PROSES DEMOKRASI Dl INDONESIA
1. Ada masalah dalam pelaksanaan Demokrasi (dimasa Orde Lama dan
Order Baru)
2. Menegakkan Rule of Law (Demokrasi)
3. Amandemen UUD 1945
4. UU Pemilu, UU Parpol
5. Ada perubahan proses demokrasi
Masyarakat terlibat aktif (pemilu langsung)
Multi partai politik
Kedudukan partai politik menjadi sangat strategis
BEBERAPA DALIL MENGAPA
PANCASILA (Kesepakatan Dasar)
Amandemen UUD 1945 ( 1999 - 2002 )
Tidak Mengubah Pembukaan UUD 1945, Pancasila Tetap Menjadi
Komitmen Bangsa
Tetap Mempertahankan NKRI
Batang Tubuh Adalah Aktualisasi Pembukaan dan Mengalami banyak
Perubahan.
Dasar Pemikiran Perubahan ( Kekuasaan Tertinggi Di Tangan MPR,
Kekuasaan Yang Sangat Besar Pada Presiden, Pasal Pasal
Multitafsir,Praktek Kettneg tdk sesuai dengan UUD 1945, Keinginan
Untuk Mengoptimaikan HAM, Demokrasi Dan Keadilan
TUNTUTAN REFORMASI
Amandemen UUD 1945
Penghapusan Doktrin Dwi Fungsi ABRI
Penegakan Hukum, HAM Dan
Pemberantasan KKN
Otonomi Daerah
Kebebasan Pers
Mewujudkan Kehidupan Demokrasi, Keadilan
TUJUAN PERUBAHAN
Menyempurnakan aturan dasar:
Tatanan negara
Kedaulatan Rakyat
HAM
Pembagian Kekuasaan
Kesejahteraan Sosial
Eksistensi Negara
Demokrasi dan Negara Hukum
Sesuai dengan Aspirasi dan Kebutuhan Bangsa (Tdk
Mengada-ada)
Kewenangan Negara Berdasarkan UU No.32 Tahun 2004

Politik Hukum Luar Negeri


Pertahanan Keamanan
Moneter keuangan
Peradilan
Agama
Sehingga segala peraturan selain tersebut diatas menjadi
kewenangan (dengan Perda, dengan syarat tidak
bertentangan horizontal maupun vertikal).
HIERARKHI PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN
MENURUT UU NO.I0 Tahun 2004

a. UU Negara RI Tahun 1945


b. UU/Peraturan Pemerintah Pengganti UU
c. Peraturan Pemerintah
d. Peraturan Presiden
e. Peraturan Daerah
1. Perda Propinsi
2. Perda Kabupaten/Kota
3. Perdes/Peraturan yang setingkat
BEBERAPA KONSEKWENSI:

Perubahan Hierarkhi Per UU


Perubahan Sistem Politik
Pemenuhan Demokrasi
Pemenuhan Keadilan
Pemenuhan HAM
PERUBAHAN PROSES DEMOKRASI DI INDONESIA

Ada masalah dalam pelaksanaan Demokrasi (dimasa Orde


Lama dan Orde Baru).
Menegakkan Rule of Law (Demokrasi)
Amandemen UUD 1945
UU Pemilu, UU Parpol
Ada perubahan proses demokrasi
Masyarakat terlibat aktif (pemilu langsung)
Multipartai politik
Kedudukan partai politik menjadi sangat strategis.
4. HAK ASASI MANUSIA DAN RULE OF LAW

PENGERTIAN MANUSIA

1. PARMENIDES (SEGALA SESUATU ITU TETAP)


2. HERAKLITOS (SEGALA SESUATU ITU BERUBAH)
3. ARISTOTELES (MANUSIA ITU TERDIRI DARI JASMANI & ROCHANI) TETAPI JIKA
MANUSIA MATI SELESAILAH [HABIS/HANCUR] BANDAN DAN JIWA MANUSIA
4. GABRIEL MARCEL
MANUSIA ADALAH MAKHLUK HIDUP YANG PENUH DUKA / AKAN SELALU
KETEMU DENGAN KEDUKAAN
5. MAX SCHELLER
MANUSIA ADALAH MAKHLUK HIDUP YANG SERUPA DENGAN BINATANG YANG
SAKIT
6. PROF.DR.MR.Drs. NOTONEGORO
A. MANUSIA MAKHLUK YANG MONODUALITAS,
HAKEKATNYA MANUSIA ADALAH 1 (SATU) SUBSTANSI (MONOS) YANG
TERDIRI DARI 2 ASPEK YAITU ASPEK JASMANI (BADAN) DAN ROKHANI (JIWA)
RASA
JIWA AKAL
SUSUNAN
KEHENDAK
KODRAT
UNSUR BINATANG
BADAN UNSUR TUMBUHAN
UNSUR BENDA MATI

MANUSIA M. INDIVIDU
SIFAT
KODRAT

M. SOSIAL

M. BERDIRI SENDIRI
KEDUDUKAN
KODRAT
M. TUHAN
PERBEDAAN VISI MANUSIA

SOSIALIS KOMUNIS PANCASILA LIBERALIS


1. MANUSIA MAKHLUK 1. MANUSIA MAKHLUK 1. MANUSIA MAKHLUK
SOSIAL PRIBADI SEKALIGUS PRIBADI
MAKHLUK SOSIAL
2. MANUSIA MAKHLUK 2. MANUSIA M.ROCHANI 2. MANUSIA M.ROCHANI
JASMANI SEKALIGUS MAKHLUK SEKALIGUS MAKHLUK
JASMANI JASMANI
3. HAM DIABAIKAN 3. HAM TERPADU DENGAN 3. HAM DIUTAMAKAN
KEWAJIBAN KEWAJIBAN AZASI
DIUTAMAKAN

4. KEBEBASAN 4. KEBEBASAN 4. KEBEBASAN


DIBATASI BERTANGGUNG JAWAB DIUTAMAKAN
5. HAK MILIK PRIBADI 5. HAK MILIK PRIBADI
5. HAK MILIK PRIBADI DENGAN FUNGSI SOSIAL MUTLAK
DIBATASI
KEMANUSIAAN YANG ADIL DAN BERADAB
ADIL : MEMBERIKAN KEPADA SETIAP ORANG APA YANG MENJADI HAKNYA
HAK : PRINSIP YANG MEMBUAT KITA / MANUSIA BOLEH MELAKUKAN
SESUATU
KEWAJIBAN : PRINSIP YANG MEMBUAT KITA / MANUSIA HARUS MELAKUKAN
SESUATU

HAK ASASI MANUSIA


1. PENGERTIAN HAM
2. SEJARAH HAM
3. PEMBAGIAN HAM
4. PERBANDINGAN MANUSIA
MENURUT LIBERALISME, PANCASILA DAN SOSIALISME
5. IMPLEMENTASI
6. PERMASALAHAN HAM
7. HAM YANG AKAN DATANG (PERSOALAN & YANG DILAKUKAN)
PRA
HAM NEGARA

1. HAM ada karena TUJUANNYA MELINDUNGI HAM


Alamiah/Kodrati 1. NEGARA ABSOLUT / OTORITER
2. Berlaku yang kuat menang, 2. NEGARA DEMOKRASI
yang lemah ? NEGARA HUKUM RULE OF LAW
3. Pelanggaran HAM tidak
terselesaikan muncul
konflik KONSTITUSI
4. Membentuk negara (PERJANJIAN LUHUR)

Hak Kewajiban WN diatur, HAM dilindung


Negara mengatasi segala perbedaan
Dasar penegakannya menggunakan hukum
Semua konflik diselesaikan denga hukum
Semua model konflik diatasi dengan sarana
hukum
PENGERTIAN HAK ASASI MANUSIA
HAM OBYEKTIF / ABSTRAK KEWENANGAN POKO YANG MELEKAT
PADA MANUSIA (PADA KODRAT MANUSIA) SEJAK MANUSIA
ADA DAN DIHORMATI OLEH NEGARA, MASYARAKAT
LANDASAN LANGSUNG, KODRAT MANUSIA LANDASAN LEBIH
DALAM TUHAN (BAHWA MANUSIA SAMA TIDAK ADA PERBEDAAN)

SUBYEKTIF / KONKRIT DALAM KESADARAN PEMAHAMAN HAM


BERBEDA TERGANTUNG KULTUR, WATAK, IDEOLOGI, SITUASI,
KONDISI MASYARAKAT / BANGSA ITU SENDIRI

CONTOH : HUKUM - UNIVERSAL SECARA KONGKRIT BERBEDA DI MASING


MASING TEMPAT
HAM - ABSTRAK
HAK WARGA NEGARA - KONKRIT
HAK ASASI MANUSIA

Mempertahakan hidup
dan kehidupan
Berkewajiban menghargai hak Membentuk keluarga,
(Pasal 28 A)
orang dan pihak lain serta keturunan dan perlidungan anak
tunduk kepada pembatasan UU dari kekerasan dan diskriminasi
(Pasal 28 J) (Pasal 28 B)

Mengembangkan dan
Tidak dituntut atas dasar memajukan diri serta mendapat
hukum yang berlaku surut dan pendidikan dan manfaat dari
bebas dari perlakuan IPTEK
diskriminatif (Pasal 28 I) (Pasal 28 C)

Pengakuan yang sama


Hidup sejahtera lahir dan batin,
dihadapan hukum, hak unuk
memperoleh pelayanan
bekerja dan kesempatan yang
kesehatan, mendapat perlakuan
sama dalam pemerintahan
khusus (Pasal 28 H)
(Pasal 28 D

Kebebasan beragama, meyakini


Perlidungan diri pribadi, kepercayaan, memilih
keluarga, kehormatan, martabat kewarganegaraan, memilih
dan harta benda serta bebas tempat tinggal, kebebasan
dari penyiksaan (Pasal 28 G) berserikat, berkumpul dan
Berkomunikasi dan memperoleh berpendapat (Pasal 28 E)
informasi (Pasal 28 A)
1. PENGERTIAN HAM

HAM adalah hak yang melekat pada diri manusia yang


bersifat kodrati dan fundamental sebagai suatu anugerah
Allah yang harus dihormati, dijaga dan dilindungi oleh setiap
individu, masyarakat atau negara.

Seperangkat hak yang melekat pada hakikat dan


keberadaan manusi sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa
dan merupakan anugerah Nya yang wajib dihormati,
dijunjung tinggi dan lindungi oleh negara, hukum,
pemerintah dan setiap orang demi kehormatan serta
perlindungan harkat dan martabat manusia (Pasal 1.1 UU
No. 39 tahun 1999).
2. SEJARAH PERKEMBANGAN HAM

PERKEMBANGAN HISTORIS

1. MAGNA CHARTA BANGSAWAN


2. JOHN LOCKE MNS DIKUASAI ALAM
HAM BERSUMBER
PADA HUKUM ALAM
(HAM MELEKAT PADA
KODRAT MANUSIA).
3. HUGO DE GROOT KODRAT MANUSIA ITU
SAMA KARENA SETIAP
MANUSIA PUNYA
HASRAT UNTUK
BERMASYARAKAT

4. DEKLARATION OF HUMAN RIGHT


Peraturan Perundangan HAM Utama

Amandemen II UUD 1945


UU No. 68 tahun 1958 tentang Konvensi Hak hak Poilitik Perempuan
(Convention on the Political Rights of Woman)
UU no. 7 tahun 1984 tentang Ratifikasi CEDAW (Convention on the
Elimination of all Forms of Discrimination Against Woman)
Keppres No. 48 tahun 1993 tentang Konvensi Anti Aphartheid dalam
Olahraga (Convention Against Aphartheid in Sport)
Keppres No. 36 tahun 1998 tentang Ratifikasi Konvensi Hak Anak
(Convention on the Rights of the Child CRC )
UU No. 5 tahun 1998 tentang Konvensi menentang penyiksaan lain
yang kejam, tidak manusiawi, dan merendahlan martabat manusia
(Convention Against Torture and the Cruel, Inhuman or Degrading
Treatment or Punishment)
UU No. 39 tahun 1999 tentang HAM
UU No. 9 tahun 1999 tentang Penghasilan segala bentuk
Diskriminasi Rasial (Convention on the Elimination of all
forms of Racial Discrimination)
UU No. 26 tahun 2000 tentang Pengadilan HAM
UU No. 23 tahun 2002 tentang Perlindungan Anak
Keputusan Presiden No. 40 tahun 2004 trntang RANHAM
UU No. 11 tahun 2005 tentang Pengesahan ICESCOR
(International Convenant o Economic, Social and Cultural Rights)
UU No. 12 tahun 2005 tentang Pengesahan ICCPR (International
Convenant on Civil and Political Rights)
DIMENSI

BUDAYA

MORAL HUKUM

HAM ADALAH HAM ADALAH HAK


HAK YANG YANG DIATUR OLEH
MELEKAT / HUKUM INTERNASIONAL
INHERENT DAN HUKUM NASIONAL

INFORMASI, SANKSI JIKA NEGARA HUKUM


SOSIAL, TIDAK ADA MENJADI FORMAL,PENEGAKAN
ALAT PENEGAK HUKUMNYA ADA ALAT PAKSA,
HKM ALAT NEGARA, SANKSI HUKUM
HAM, HUKUM DAN BUDAYA
HAM
GENERASI I (POLITIK, PRIBADI, HUKUM)
- HAM UNIVERSAL GENERASI II (SOSIAL, EKONOMI - INSTRUMENT KOVENAN
- HAM PARTICULAR GENERASI III (PEMBANGUNAN) - DU HAM
GENERASI IV (LINGKUNGAN)

RATIFIKASI
POLITIK HUKUM NASIONAL BUDAYA
KONSTITUSI
(UU ATAU PRODUK HUKUM LAIN) RANHAM
RPJM N (RENCANA PEMBANGUNAN
JANGKA MENENGAH NASIONAL

POLITIK BUDAYA
KENDALA
HAMBATAN
TANTANGAN

UPAYA : NEGARA (LEGESLATIF, EKSEKUTIF, YUDIKATIF, MASYARAKAT MELAKUKAN T.O.T PELATIHAN


DISEMINASI (SOSIOALISASI) DENGAN CARA : 1, PARTISIPATIF 2. LEARNING BY DOING
5. KONSEKUENSI YURIDIS
TI D RATIFIKASI PERJANJIAN

STRUKTUR HUKUM
SUBSTANSI HUKUM
BUDAYA HUKUM

PELAPORAN TTG
KEMAJUAN
PEMENUHAN HAM

DEROGABLE RIGHTS
NON DEROGABLE
RIGHTS
6. PERMASALAHAN HAM

1. MASALAH DEMOKRATISASI BANGSA DAN


KEADILAN SOSIAL.
2. MASALAH PARTISIPASI WANITA DALAM
PEMBANGUNAN BANGSA.
3. MASALAH HAK HAK TENAGA KERJA
4. MASALAH LINGKUNGAN HIDUP
7. HAM DI MASA YANG AKAN DATANG
1. HARUS SELALU MERATIFIKASI PERJANJIAN
INTERN/KONVENSI KHUSUSNYA BIDANG SOSIAL,
EKONOMI DAN BUDAYA
2. MENSINKRONKAN HAM YANG ADA DALAM
DUHAM DISESUAIKAN DENGAN PANCASILA
(KETUHAHAN, KEMANUSIAN, PERSATUAN
DEMOKRASI, KEADILAN) YANG MENJADI
KARAKTERISTIK INDONESIA
3. MENJADIKAN PANCASILA MENJADI LIVING
REALITY
4. MELIHAT PERKEMBANGAN MASYARAKAT SEBAGI
PENINGKATAN HAM

You might also like