You are on page 1of 13

KARANGAN ILIMIAH

POPULER
Menulis populer adalah menulis dengan kesadaran
penuh akan pembaca.Penulisnya akan mampu ber-
empati kepada pembaca,tidak mempersulit atau
bahkan menyiksa pembaca

Penulisnya mampu berpikir sederhana,memilih


bahasa dan istilah sederhana dengan tujuan orang
memahami yang dia tulis bukan mengakui
kepintarannya

Tujuan populer menuntut penulis untuk benar-benar


menguasai persoalan(harus belajar dan membaca
lebih banyak)dan bekerja lebih keras(diaperlu
berusaha menyederhanakan sajian mencari analogi
dsb)
BEBERAPA HAL YANG PERLU
DIPERHATIKAN MENULIS
BERGAYA POPULER
Gunakan kosa kata dan istilah yang
lazim dipakai oleh kebanyakan orang.
Masalah yang dibahas dalam tulisanmu
upayakan yang sedang jadi
pembicaraan hangat banyak orang.
Gaya bahasa yang digunakan kudu
mudah dipahami dan disesuaikan
dengan sasaran pembacanya.
UNTUK MEMBUAT BUKU GAYA
POPULER
Pastikan kamu tahu siapa pembaca utama
media tersebut.
Kalo sudah oke mulailah menulis dengan
gaya populer yang menggunakan pilihan
kata dan istilah yang nyambung dengan
mereka sebagai pembaca utama.
MENULIS JUDUL
Jangan lupa memakai istilah yang enak
dibaca,bila perlu gaul dikit.
Jangan terlalu panjang.
Usahakan maksimal 4 kata.

CONTOH:
Turki yang Terbelit
Jakarta makin tak aman
Sengsara bersama IMF
Yang Muda yang Bercinta
TIP KHUSUS MEMBUAT TULISAN
ILMIAH BERBAU POPULER
CONTOH 1
Ide umum:tentang mobil
Ide khusus:tentang ban
Topik:ban yang gundul
Tema:faktor-faktor penyebab ban gundul
Bahasan tema:ban yang gundul bukan karena
kualitas ban yang jelek atau ban itu selalu dipakai
dijalanan yang terbuat dari semen
Rincian tema:ban yang gundul di bagian tengah,ban
yang gundul di bagian pinggir,ban yang gundul di
bagian tengah tapi tidak merata(bergelombang)
CONTOH 2
Ide umum:tentang senjata pemusnah massa
Ide khusus:tentang senjata biologis
Topik:biobom
Tema:cara kerja biobom.Kedahsyatan dan akibatnya
untuk manusia
Bahasan tema:penemuan penting dalam sejarah
persenjataan.Kebijakan-kebijakan politis yang
menyertainya dalam proses pengembangan senjata
tersebut
Rincian tema:Perang dan teror menjadi bagian tak
terpisahkan dari penggunaan senjata biologis ini.Di
sini kita bisa mengeksplorasi data dan fakta
sebanyak-banyaknya
BEBERAPA HAL YANG HARUS
DIPERHATIKAN DALAM
MENULIS ILMIAH POPULER
1.PEMBACA,PEMBACA DAN PEMBACA
Artinya untuk siapa tulisan kita dibaca dan apa
tujuannya
2.SEDERHANASEDERHANA DAN SEDERHANA
Pakailah kalimat dan paragraf yang sederhana
Sederhanakan kalmat panjang menjadi kalimat
sederhana
Pakai kalimat sederhana yang kita ambil dari
kehidupan sehari-hari
Pakai struktur kalimat yang sederhana yang
memudahkan pembaca memcernanya
3.HINDARI ISTILAH ASING
Carilah padanan kata dalam bahasa Indonesia tapi
populer dan mudah dipahami
4.HINDARI JARGON,SINGKATAN DAN
AKRONIM
Jargon adalah istilah atau kosa kata yang
hanya dipakai dan dipahami di lingkungan
tertentu
Jargon,singkatan dan akronim mempersulit
komunikasi yang lancar antar berbagai
komponen masyarakat
Penulis populer juga harus menghindari
jargon,akronim dan singkatan tapi harus
memakai bahasa dan istilah yang dipahami
secara relatif universal oleh pemkai bahasa
Indonesia
5.SPESIFIK DAN KONGKRIT
Tulisan populer perlu menyajikan sesuatu
yang nyata dan spesifik bukan pernyataan-
pernyatan yang kabur dan abstrak
6.DETIL YANG RELEVAN
Artinya menulis jelas,menyajikan sesuatu
secara rinci atau mendetil tapi relevan
7.BUAT ANALOGI
Beberapa konsep dan angka yang abstrak
dan ruwet bisa disederhanakan dalam
analogi yang mudah dicerna pembaca
Contoh 1

Mungkin di antara kamu bertanya, gimana sih


bikin tulisan yang ngepop, alias populer?
Benar nggak? Iya dech, kita kasih tau

. Contoh 2
Cegah virus tanpa anti virusemang bisa??? Akhir-akhir ini
perkembangan pembuatan virus di Indonesia makin marak
aja,mungkin karena banyaknya peredaran USB. Flashdisk yang
membuat Virus maker jadi tergila-gila membuat
virusnya kali ya?ha ha hatapi tenang aja,nggak usah takut
dech,dengan cara ni pasti virus nggak bakal masuk ke
komputer,pokoknya dijamin 99%,yang 1% untuk perkembangan
teknologi window,jadi saya nggak jamin yang 1%.
ya

You might also like