You are on page 1of 10

KONSTRUKSI PENAMPANG GEOLOGI

PERPETAAN
1
By : Ardian Novianto
KONSTRUKSI PENAMPANG GEOLOGI

Terdapat berbagai metoda untuk konstruksi penampang


geologi, metoda dipilih berdasarkan kompetensi batuan
yang terlibat dan keadaan deformasi.

Metoda yang digunakan antara lain :


1. Metoda Higgins
2. Metoda Busur (arc method)
3. Kombinasi metoda busur dengan tangan bebas

PERPETAAN
2
By : Ardian Novianto
Metoda Higgins

Cara rekonstruksi penampang :


1. Plot kemiringan dip lapisan, misal titik A 40o dan titik B
50o.
2. Buat garis tegak lurus masing-masing dip lapisan dengan
panjang yang sama sehingga berpotongan di titik C.
3. Pada garis D-E tarik garis tegak lurus hingga memotong
garis B-D pada F.
4. Tarik garis melalui titik E-F hingga memotong permukaan.
5. Titik E merupakan pusat busur untuk busur AX dan Titik F
merupakan pusat busur untuk busur BX.

PERPETAAN
3
By : Ardian Novianto
Metoda Higgins
X

PERPETAAN
4
By : Ardian Novianto
Metoda Busur (arc method)

Cara rekonstruksi penampang :


1. Plot semua kemiringan dip lapisan pada permukaan profil
menurut posisi dari peta. Tarik garis tegak lurus
(perpendikuler) melalui setiap kemiringan.
2. Perpanjang setiap perpendikuler hingga memotong
perpendikuler dari singkapan yang berdampingan. Contoh
perpendikuler A berpotongan dengan perpendikuler B
pada titik 1.
3. Gunakan titik potong (1, 2, 3,...) sebagai pusat dan jarak
dari titik perpendikular ke berbagai kontak formasi sebagai
jari-jari. Gunakan jangka untuk membentuk busur antara 2
perpendikuler yang berdampingan.

PERPETAAN
5
By : Ardian Novianto
Metoda Busur

PERPETAAN
6
By : Ardian Novianto
Kombinasi metoda busur dengan tangan bebas

Cara rekonstruksi penampang sama dengan metoda busur,


metoda ini digunakan untuk lipatan yang asimetris sehingga
perlu dibuat perpendikular tambahan yang tidak melalui
kemiringan singkapan (contoh titik 4 dan 5 pada gambar.

PERPETAAN
7
By : Ardian Novianto
Kombinasi Metoda Busur dan Tangan Bebas

PERPETAAN
8
By : Ardian Novianto
Skala koreksi dip berdasarkan sudut yang dibentuk oleh strike dan dip
Directionnya

PERPETAAN
9
By : Ardian Novianto
Konversi dari kemiringan
sebenarnya ke komponen
pada garis penampang

PERPETAAN
10
By : Ardian Novianto

You might also like