You are on page 1of 6

Teori gelombang elektromagnetik

menyatakan bahwa cahaya merambat melalui ruangan sebagai gelombang. Jumlah


geombang yang merambat melewati titik tertentu dalam interval dinyatakan
sebagai frekuensi
V=/
V- frekuensi
C= kecepatan cahaya (3x10
Teori kuantum
Menyatakan bahwa cahaya merambat dalam bentul aliran partikel disebut foton.
Energi yang terkandung dalam satu foton disebut kuantum.
Kuantum dapat dinyatakan dalam bentuk oanjang gelombang dan energi tiap foton
berbanding tebalik dengan panjang gelombang
E=hv=c/m
E=
Hv=
C=
M=
Reaksi cahaya dalam fotsintesis merupakan akibat langsung penyerapan foton oleh
molekul2 pigmen seperti klorofil.
Hanya foton yang mempunyai panjang gelombang antara 390 dan 760 nm (yaitu
cahaya tampak) memiliki tingkat energi yang cocok untuk fotosintesis.
Pengukuran cahaya berdasarkan densitas aliran foton bukan berdasarkan energi
Densitas aliran foton : jumlah foton yang menumbuk suatu luas permukaan
tertentu persatuan waktu.
Reaksi terang
Terjadi di tilakoid yaitu struktur cakram yang terbentuk dari pelipatan membran
dalam kloroplas. Membran tilakoid menangkap energi cahaya dan mengbahnya
menjadi enrgi kimia jika ada betumpuk2 tikaloid maka disebut grana.
Reaksi terang pada fotosintesis terbagi dua
Fotofosforilasi siklik fotofosforilasi non siklik

Hanya melibatkan fotosistem 1 melibatkan fotosistem 1 dan 2

Menghasilkan ATP menghasikan ATP & NADPH

Tidak terjadi fotolisis air terjadi fotolisis air untuk menutup


pemecahan h2o menjadi energi
cahaya & mol air kekurangan elektron pada fotosistem II
Tahap-Tahap jalur siklik
Fotosistem (silik)
Dipusat reaksi p700 nm
Penyerapan cahaya
Foton pecah (akseptor)
Energi cahaya untuk membawa elektron dari fotosistem I, menuku sistem transpor,
kemudian kembali ke fotosistem I (p700)
Menghasilkan ATP
Tahap-tahap jalur non siklik
Fotosistem II ( non siklik )
Elektron terlepas dari klorofil tidak kembali ketempat semula
Dipusat reaksi p680 nm
Fotolisis air
Terjadi aliran elektron dari air kefotosistem II melalui sistem transpor, menuju
fotosistem I
Menghasilkan oksigen dan MADPH

You might also like