You are on page 1of 28

Identitas Pasien

Nama Tn . F
Usia 30 tahun
Jenis Kelamin Laki -laki
Alamat Batang

Suku Jawa
Agama Islam
Pendidikan SD
Pekerjaan Pemulung
Status Pernikahan Duda
Tanggal masuk RS 19 Juli 2016
Identitas Pengantar
Nama Tn. S
Usia 48 tahun
Jenis kelamin Laki laki
Alamat Batang

Suku Jawa
Agama Islam
Status Pernikahan Menikah
Hubungan Tetangga
Alasan pasien dibawa ke
rumah sakit?
Pasien mengamuk, melukai
tetangga dengan senjata tajam
PERJALANAN PENYAKIT
SEKARANG
Alloanamnesis
Pasien dibawa ke RSJS oleh tetangga
karena mengamuk, dan melukai tetangga
menggunakan pisau. seminggu SMRS
pasien sering marah marah dan
meresahkan masyarakat dengan meminta
uang. Pasien sering keluyuran dan jarang
tidur dirumah.
Autoanamnesis
Saat dianamnesis, pasien non
kooperatif, dan mengatakan
mendengar suara suara yang
menyuruhnya untuk membunuh
orang, curiga akan dibunuh oleh
teman temanya
Riwayat penyakit dahulu
 Riwayat Psikiatri
pernah mondok di rsj magelang 2x dan Rsj
semarang 3x
 Riwayat Medis Umum
Pasien tidak memiliki riwayat hipertensi, kencing
manis, kejang dan trauma kepala.
 Riwayat Penggunaan Zat Psikoaktif
Pasien tidak pernah mengonsumsi minuman
beralkohol ataupun obat terlarang
Riwayat kehidupan pribadi
1. Masa Prenatal dan Perinatal
lahir secara normal di dukun bayi
2. Masa Kanak Awal (0-3 tahun)
Tidak didapatkan data yang valid
3.Masa Kanak Pertengahan (3-11 tahun)
Pasien merupakan anak yang tidak sulit bergaul dengan teman teman seusianya.
4.Masa Kanak Akhir (11-18 tahun)
Pasien merupakan anak yang tidak sulit bergaul dengan teman teman seusianya.
Riwayat Dewasa
1. Riwayat Pendidikan
Pendidikan terakhir pasien adalah lulus SD
2. Riwayat Pekerjaan
Pasien pernah bekerja sebagai petani singkong di malaysia 8 tahun
dan kuli bangunan di jakarta.
3. Riwayat Pernikahan
Pasien sudah pernah menikah dan cerai, memiliki satu anak
4. Riwayat Pelanggaran Hukum
Pasien tidak pernah berurusan dengan penegak hukum karena
melakukan pelanggaran hukum.
Riwayat Dewasa
5. Riwayat Aktivitas Sosial
Pasien ditakutin oleh masyarakat karena sering marah
dan mengancam
6. Riwayat Kehidupan Beragama
Pasien beragama Islam, jarang sholat
7. Riwayat Psikoseksual
Pasien berpakaian selayaknya laki - laki, bertingkah laku
seperti laki - laki
8. Riwayat Situasi Hidup
Pasien tinggal sendiri dan dirawat oleh tetagga
Riwayat Penyakit Keluarga
PEMERIKSAAN FISIK
Kesadaran : Compos mentis (GCS 15)

Tanda-tanda vital
TD : 130/80mmHg
Nadi : 80 x / menit
Pernafasan : 20 x / menit
Suhu : 36 oC
0Kepala :Normocephali
0Mata :Konjungtiva anemis -/- ,
Sklera ikterik -/-
0Thoraks
Paru – paru : SDV +/+, wheezing -/-, Rhonki -/-
Jantung : Bunyi jantung I dan II reguler
0Abdomen : Supel, NT (-), BU (+)
0Ekstremitas : Akral hangat, edema (-)
STATUS
MENTAL
Status Mental
1. Deskripsi umum
o Penampilan
Seorang laki-laki, wajah sesuai umur, berpakaian,
rawat diri jelek
o Kesadaran
Neurologis : Compos mentis
o Bicara
normo aktif
o Perhatian
mudah ditarik
Status Mental
2. Perhatian : mudah ditarik
3. Hubungan jiwa : mudah
4. Mood : agitasi
5. Afek : inapropiate, labil
6. Bentuk pikir: non realistik
7. Isi pikir : waham curiga
8. Proses pikir: flight of idea
9. Bicara: talk active
10. Gangguan persepsi : halusinasi auditorik
11. Orientasi: baik/baik/baik/baik
12. Tilikan : 1
RESUME
Sdr. F , laki-laki, 31 tahun

Gejala : Status Mental : Hendaya :

1 minggu • Perilaku : hipoaktif, non- • Tidak bekerja


• Sering mengamuk kooperatif. • Tidak Bisa
• Mudah marah • Perhatian : mudah ditarik merawat diri
• Tertawa sendiri • Orientasi : baik
• bicara sendiri • Mood : agitasi
• Keluyuran • Afek : inapropiate, labil
• riwayat mencederai • Arus pikir : flight of idea
• tidak bisa tidur • Isi pikir : waham curiga
• Bentuk pikir: non realsitik
• Persepsi : halusinasi auditorik
• Tilikan : Buruk (1)
Sindrom
0Sindrom Skizofren
- Inapropiate
- Afek tumpul
0Sindrom Residual
- Miskin bicara
0Sindrom Organik
- Orientasi Buruk
Diagnosis Banding
0F20.0 Skizofrenia Paranoid
Diagnosis Multiaxial
0Aksis I : F20.0 Skizofrenia Paranoid
0Aksis II : Z03.2
0Aksis III : Tidak ada diagnosis
0Aksis IV : Masalah psikososial
0Aksis V : GAF 20-30
MANAJEMEN
TATALAKSANA
Rencana Penatalaksanaan
1. Psikofarmakologi :
• Injeksi lodomer 5 mg/12 jam
(i.m)
• Injeksi diazepam 10 mg/12 jam
(i.v)
2. Pro rawat inap
Prognosis
 Riwayat gangguan jiwa dalam Baik
keluarga : (-)
 Dukungan keluarga dan Baik
lingkungan (+)
 Status sosial ekonomi : Rendah Buruk
 Stresor psikososial : tidak jelas Buruk
 Status pernikahan : duda Buruk
 Regresi (-)
 Onset usia : muda Baik
 Penyakit organik (-) Buruk
 Kepatuhan minum obat (-) Buruk
Prognosis
0Kesimpulan Prognosis : Dubia ad
malam
TERIMA KASIH

You might also like