You are on page 1of 34

MATERI INTI 9

PENCATATAN & PELAPORAN KT

TOT KONSELING DAN TES HIV


SUBDIT P2 AIDS & PMS TAHUN 2013
TUJUAN PEMBELAJARAN
TUJUAN PEMBELAJARAN UMUM :
Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu melakukan
pencatatan dan pelaporan layanan Konseling dan Tes HIV.

TUJUAN PEMBELAJARAN KHUSUS :


Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu:
1. Menjelaskan proses pencatatan dan pelaporan layanan KT
2. Mengisi formulir pencatatan layanan KT
3. Mengetahui proses instalasi aplikasi sistim informasi HIV-AIDS &
IMS (SIHA)
4. Melakukan pemrosesan data menjadi laporan
Metode :

1. Curah pendapat
2. Ceramah tanya jawab
3. Latihan melakukan instalasi
aplikasi SIHA
4. Latihan menginput data
5. Latihan mengeluarkan
laporan
6. Latihan Upload laporan ke
SIHA online (website SIHA)
INDIKATOR - INDIKATOR
(YG DICETAK TEBAL -> GARPR & INPRES NO.3 THN 2010)

1. Jumlah orang yang berumur 15 tahun atau lebih yang


menerima konseling dan tes HIV dan mengetahui hasilnya

2.Jumlah warga binaan pemasyarakatan (WBP) yang mengikuti


Konseling dan tes HIV Sukarela

3.Persentase sarana pelayanan kesehatan yang memberikan


pelayanan konseling dan tes HIV

4. Persentase penduduk usia 15 tahun atau lebih yang ditest


HIV (catatan: standar layanan minimal di kab/kota)
INDIKATOR - INDIKATOR
(YG DICETAK TEBAL -> GARPR & INPRES NO.3 THN 2010)

5.Persentase bumil yang dites HIV dan menerima


hasilnya selama kehamilan, persalinan dan post
partum (<72 jam), termasuk mereka yang telah
mengetahui status HIV nya

6. Persentase laki-laki pasangan bumil yang datang ke


antenatal dan mengetahui status HIV nya
ALUR INFORMASI HIV-AIDS & IMS
PEMANFAATAN DATA

LFA GARPR Dashboard Epid Desiminasi Estimasi & Monitoring& Perencanaan


Analisis Pemodelan evaluasi

APLIKASI SISTIM INFORMASI HIV-AIDS & IMS (SIHA)

Layanan Layanan Layanan Layanan Layanan Layanan Layanan LAPAS-


LSM IMS PDP KTS KTIP PPIA Metadon LASS RUTAN

UNIT PELAPOR
Tata Cara Pengisian Data Sampai Laporan Bulanan
APLIKASI SIHA Versi 1.6.5

SIHA terbagi dalam 2 sistem utama :

1. SIHA Online adalah SIHA yang berjalan di server pusat


data dan informasi(Pusdatin) Kementerian Kesehatan RI.
Beralamat di www.siha.depkes.go.id.

2. SIHA Offline adalah SIHA yang di install di komputer


masing – masing layanan. Dimana pada saat entry data,
layanan tidak memerlukan adanya koneksi internet dalam
mengoperasikan sistemnya.
KONSEP SIHA

OFFLINE
• Khusus untuk tingkat Layanan
• SIHA harus di install
• Database ada di komputer Layanan
• Penggunaan rutin tanpa akses Internet
• Harus akses internet, ketika kirim laporan bulanan (UPLOAD)

ONLINE
• Khusus untuk tingkat Kab/Kota, Provinsi, dan Pusat
• SIHA tidak di install (akses lewat internet)
• Database ada di server pusat
• Dapat mengakses data dari level dibawahnya
BAGAN Alur SIHA (1)
PUSAT

DATABASE PROVINSI
SERVER

KAB/KOTA

LAYANAN LAYANAN LAYANAN LAYANAN


BAGAN Alur SIHA (2) ONLINE

PUSAT

DATABASE
SERVER
PROVINSI

KAB/KOTA

OFFLINE
Laporan Bulanan
DATABASE
LAYANAN LOKAL
input data individu
INSTALASI APLIKASI SIHA

SPESIFIKASI MINIMAL KOMPUTER/LAPTOP

1. PROSESSOR INTEL ATOM


2. SISTEM OPERASI WINDOWS XP
3. KAPASITAS FREESPACE HARD DISK 1 GB
4. KAPASITAS RAM 4 GB
5. BROWSER FIREFOX 4
INSTALASI APLIKASI SIHA

INSTALASI APLIKASI

 COPY / DOWNLOAD ; XAMPP DAN APLIKASI SIHA


 INSTALL MOZILLA FIREFOX
 INSTALL XAMPP KE DRIVE C DENGAN CARA KLIK 2X PADA FILE INSTALASI
XAMPP.EXE YANG ADA PADA FOLDER MASTER
 JIKA PADA KOMPUTER SUDAH TERINSTALL XAMP MAKA TIDAK PERLU LAGI
DIINSTALL XAMPP
INSTALASI XAMPP
- Pada destination folder pilih C
- Klik Install, maka seluruh file instalasi akan terekstraks hingga
muncul perintah tampil sbb:
INSTALASI XAMPP
- Setiap muncul pertanyaan tekan enter kemudian tunggu hingga muncul pertanyaan
sbb ;
- Please choose (1 -7/x) : isikan x kemudian enter
- Maka akan tampil shortcut Xampp control panel pada layar, klik 2 x hingga tampil sbb
- (runningkan apache & My Sql dg klik SVC dan start)
INSTALASI APLIKASI SIHA
- INSTALL APLIKASI SIHA KE DRIVE c:\xampp\htdocs\ (BIASANYA SDH OTOMATIS)
DENGAN CARA KLIK 2X PADA FILE INSTALASI SIHA YANG ADA PADA FOLDER
MASTER, PILIH RUN

- KLIK INSTALL, MAKA APLIKASI SIHA SUDAH TERINSTALL DENGAN SENDIRINYA


RESTORE DATABASE
- Dengan browser firefox, masukkan database dg URL :
http:/localhost/restore_db/uploaddb.php

- Pada browse pilih sim_aids.sql yang terletak pada C/Xampp/Htdocs


- Pada komputer yang sudah terinstall aplikasi siha versi sebelumnya, cukup download aplikasi
dan update database
- Jalankan aplikasi
- Restore database dengan file sql update yang didownlod
MEMULAI MENGOPERASIKAN SIHA OFFLINE
- Dengan Firefox masukkan URL : http://localhost/sim_aids

- Pada field username isikan superuser


- Pada pada pass isikan intan, Enter
MEMBUAT USER BARU

- Buat user account baru dengan cara klik setup pilih user account, pilih tambah
user isikan nama user, password dan nama UPK sesuai dengan upk nya,
kemudian pilih propinsi, kabupaten, upk, dan groupnya pilih UPK, simpan, Log
out
ENTRY DATA LAYANAN
- Masuk dengan username Dan password baru yang telah dibuat (tidak bisa
dengan superuser)
1. LAYANAN KT

- Pilih menu Form > pilih Layanan KT > pilih Formulir KT hingga muncul tampilan
form entri data sbb:

- Entrikan datanya pada form tersebut, jika sudah selesai simpan


SEARCHING DAN EDITING DATA KT
- Pilih Form, pilih Layanan KT, pilih KT List hingga tampil sbb:

- Untuk mencari data pasien tertentu ; Isikan data yang sesuai dg record yang
diinginkan misalkan untuk diedit
- Untuk menambah kunjungan berikutnya pilih add kunjungan, untuk mengedit pilih
edit, atau delete untuk menghapus
Report (pelaporan)
Report Edit
Pada menu utama pilih Report, Pilih report Layanan yang diinginkan misalkan report
KT&PITC edit, pilih bulan, pilih tahun, load

•Data yang ada pada form tersebut dapat diedit angkanya


•Save, ok
Report View

Save : untuk menyimpan


Export Table : untuk dijadikan file yang siap diupload
Excell : untuk dijadikan file Excell
EKSPORT LAPORAN
Pada menu utama pilih Report , Pilih layanan yang akan di upload misalkan report
KT&PITC View, pilih bulan, pilih tahun, load

Klik Export table untuk nantinya diupload ke server :


UPLOAD LAPORAN
Setelah di klik Export table maka akan tampil sbb :

- Download file dengan meng Klik tulisan warna merah


- Simpan dalam folder tertentu sehingga memudahkan untuk upload
UPLOAD LAPORAN
Buka aplikasi SIHA nasional : http://www.siha.depkes.go.id
Username : gunakan kode UPK yang dapat dilihat pada master UPK localhost
dengan
Password : 123456 (mohon segera dirubah )
Backup database
Back up data perlu dilakukan secara rutin dg tujuan untuk menyimpan basis data
layanan yang telah dientri dalam bentuk file dengan tipe .sql sehingga jika terjadi
gangguan pada perangkat keras/lunak SIHA masih terdapat file basis datanya

Dari menu utama pilih Tools > backup and restore database
> backup database > Backup
> pilih download : simpan dengan extention .sql kalau bisa disimpan pada flash
disk
•Untuk merestore database :
•Tools > Backup and restore database, pilih restore database,
• browse > open > restore
Update versi terbaru
1. DOWNLOAD APLIKASI SIHA VERSI TERBARU DAN UPDATE DATABASE.

2. INSTAL APLIKASI_SIHA.exe

3. BUKA BROWSER MOZILLA FIREFOX LALU KETIKKAN http://localhost/restore_db/uploaddb.php


MAKA AKAN MUNCUL SEPERTI GAMBAR DI BAWAH INI

4. KLIK BROWSE LALU CARI FILE update_database……….sql


LALU KLIK RESTORE

5. SETELAH SELESAI INSTALASI APLIKASI DAN UPDATE DATABASE SIHA SUDAH DALAM STATUS
TERUPDATE.

You might also like