You are on page 1of 6

HERPES SIMPLEKS

ETIOLOGI
• HSV tipe 1
Tidak ditularkan secara seksual
Predileksi pinggang ke atas (hidung dan mulut)

• HSV tipe 2
Menular secara seksual
Predileksi pinggang ke bawah (genitalia)
PATOFISIOLOGI
1. Fase invasif asimtomatis
2. Fase replikasi
3. Fase lisis sel
Masa inkubasi : 2-20 hari
Satu siklus berkisar antara 5-6 jam
GEJALA KLINIS
1. Infeksi primer
Demam, malaise, anoreksia, pembesaran KGB
Mulai muncul lesi di kulit berupa vesikel berkelompok dengan dasar eritem,
panas, gatal. Jika pecah menjadi ulkus
2. Fase laten
Tidak ada gejala, tidak aktif dan berdiam diri di ganglion dorsalis
3. Fase rekurens
Aktif kembali, namun tidak separah saat infeksi primer
Penyebab: trauma fisik, trauma psikis, kontak seksual, sistem imun turun
DIAGNOSIS
1. Anamnesis
Gejala klinis, faktor risiko
2. Pemeriksaan fisik
Pemeriksaan kulit menyeluruh, keadaan umum
3. Pemeriksaan penunjang
Tzanck test  tampilan sel datia berinti banyak
TATALAKSANA
1. Seringkali sembuh tanpa terapi
2. Antivirus
Asiklovir topikal/oral 5x200 mg selama 5 hari
Lebih baik diberikan saat awal gejala

You might also like