You are on page 1of 17

DIARE

Dilanny Puspita Sari


Apa itu Diare?
Diare ialah keadaan frekuensi buang
air besar LEBIH DARI 3 KALI
PADA ANAK dengan
KONSISTENSI ENCER, dan dapat
bercampur LENDIR dan DARAH
Penyebab Diare???

INFEKSI
KEBIASAAN  DIARE
DEHIDRASI???
Cairan keluar
lebih banyak
daripada cairan
yang
masuk/diminum
APA YANG HARUS DILAKUKAN BILA
ANAK DIARE?
1. GANTI CAIRAN KELUAR:
• Larutan Gula Garam/Oralit
• Cairan dari bahan makanan
(air sop, air tajin)
• Air putih masak
• teruskan pemberian ASI
2. Pemberian Makanan untuk anak diare
• < 6 bulan • ≥6 bulan :
• Bubur nasi + kacang-kacangan,
• ASI, atau susu yang sayuran rendah serat, potongan
biasa diminum daging atau ikan,
• Sari buah segar atau pisang yang
dihaluskan
!!!!!
• Dorong anak untuk makan, minimal
6x/hari, sedikit-sedikit tapi sering
• Anak diberi makan lebih banyak setiap
hari selama 2 minggu setelah diare
berhenti
• Bila tidak diberikan oleh petugas
kesehatan, jangan berikan obat-obatan
CARA MEMBUAT LARUTAN GULA GARAM
• Gula 1 sendok teh penuh

• Garam ¼ sendok teh

• Air masak 200cc/±1 gelas (atau air teh 1 gelas)


PEMBERIAN LARUTAN GULA GARAM

LGG diberikan LGG sediakan


Usia
tiap BAB dirumah
<1 tahun 50 – 100 ml 2 bungkus
1 - 4 tahun 100 – 200 ml 3 – 4 bks
>5 tahun 200 – 300 ml 4 – 5 bks
Cara pemberian oralit :

• Berikan 1 sendok teh tiap 1-2 menit untuk anak dibawah 2 tahun
• Untuk anak yang lebih besar berikan beberapa teguk
• Bila anak muntah, tunggu 10 menit dan berikan lagi oralit
perlahan-lahan
INGAT!!!
BAWA KE DOKTER BILA....
• Tidak membaik dalam 3 hari
• Mencret sering sekali
• Muntah berulang-ulang
• Sangat haus atau makan / minum sedikit
• Tinja berdarah
• Demam
YUK CEGAH DIARE ANAK 
• ASI eksklusif
• Makanan begizi lengkap
• Air bersih dan dimasak untuk minum
• Jaga kebersihan alat makan
• Cuci tangan sebelum makan dan setelah BAB
• Jaga kebersihan jamban
• Vaksin rotavirus
• `

Hatur Nuhun 

You might also like