You are on page 1of 13

Program Kesehatan

Reproduksi Remaja
Remaja….
• Usia 10-19 tahun (WHO)
• Usia 10-18 tahun (Permenkes RI No. 25 tahun
2014)
• Usia 10-24 tahun dan belum menikah (BKKBN)
Kesehatan Reproduksi…
Tujuan program kespro remaja
Mencegah dan melindungi remaja dari:
• Perilaku seksual beresiko:
• Seks di luar nikah
• Kehamilan yang tidak diingikan
• Aborsi
• Pernikahan dini
• Perilaku seksual berganti2 pasangan  STD
• Perilaku beresiko lain yg berdampak pada
kesehatan reproduksi:
• NAPZA
• Gizi buruk  anemia
Program Kesehatan Reproduksi
Remaja
• Pelayanan Kesehatan Peduli Remaja (PKPR)
• Bentuk kegiatan:
• Konseling
• Pendidikan Keterampilan Hidup Sehat (PKHS)
• Perlu jejaring (lintas program, lintas sektor, swasta, NGO)
• Pelaksana :
• Di Puskesmas diutamakan promotif & preventif (penjaring khusus,
konseling, laboratorium, gizi, imunisasi TT, dll)
• Di RS lebih diutamakan pada kuratif & rehabilitatif
• Tugas tenaga kesehatan dalam PKPR:
• Memperoleh data dasar kespro remaja di wilayah kerjanya
• Konseling & pelayanan kesehatan dgn memperhatikan etika,
empati, menjaga privasi, tdk menghakimi, menghormati pendapat
& mendorong klien mengambil keputusan sendiri stlh diberi
informasi yg benar.
Program Kesehatan Reproduksi
Remaja
• Karakteristik kebijakan PKPR:
• Adil & kesetaraan gender dlm penyediaan pelayanan
• Tdk mensyaratkan persetujuan orang tua
• Tdk menghalangi pemberian pelayanan & produk
kesehatan u/ remaja
• Tdk membatasi sasaran plynn berkaitan dgn status.
Program Kesehatan Reproduksi
Remaja
• Karakteristik Petugas kesehatan PKPR:
• Petugas yg memiliki kompetensi dlm m’berikan plynn
kesehatan remaja
• Peduli, memahami & tertarik pd mslh remaja
• M’hormati privasi & kerahasiaan klien
• Memiliki waktu yg cukup u/ berinteraksi sec. baik dgn
klien dpt dihubungi sewaktu2
• Tersedianya konselor sebaya
Program Kesehatan Reproduksi
Remaja
• Karakteristik prosedur pelayanan:
• Klien dapat berkunjung sewaktu2 tanpa perjanjian
• Waktu tunggu harus sesingkat mungkin
• Biaya pelayanan terjangkau
• Ada kaitan dengan pelayanan sosial lainnya
Program Kesehatan Reproduksi
Remaja
• Karakteristik parisipasi remaja:
• Remaja terpapar informasi mengenai keberadaan
pelayanan dan memanfaatkannya
• Aktif berpartisipasi dalam perencanaan, pelaksanaan
dan evaluasi dari pelayanan
Program Kesehatan Reproduksi
Remaja
• Karakteristik lingkungan pelayanan
• Tidak ada stigma
• Lokasi terjangkau dan nyaman
• Waktu pelayanan sesuai
• Material KIE cukup
• Privasi ruang periksa, ruang konseling dijamin
Program Kesehatan Reproduksi
Remaja
Program Kesehatan Reproduksi
Remaja
• Program Generasi Berencana (GenRe) BKKBN
• Pendekatan :
• remaja  PIK R/M (Pusat Informasi Konseling
Remaja/Mahasiswa)
• keluarga dengan remaja  Bina Ketahanan Remaja (BKR)
• Bentuk kegiatan: pemilihan duta mahasiswa, seminar
remaja, poster, jambore kreativitas remaja, temu kader
BKR

You might also like