You are on page 1of 8

PANDANGAN HADIS MENGENAI SEJARAH

Disusun oleh:
Muhamad Ulun
Naela Safitri
Sejarah

Sejarah adalah riwayat tentang kejadian-


kejadian masa lampau yang benar-benar
terjadi (fakta), yang diceritakan atau tertulis
dan dapat dibuktikan kebenarannya. Sejarah
juga berarti asal-usul, tempat sebuah kejadian
itu bermula.
Hadis sebagai sumber sejarah Islam

Kita tahu bahwa sumber sejarah dibagi dalam dua


kelompok, primer dan sekunder.

Dikatakan sumber sejarah primer yaitu kesaksian


yang diperoleh dari pelaku sejarah secara langsung.

Dan dikatakan sumber sejarah skunder yaitu


keterangan-keterang yang didapat dari manuskrip-
manuskrip kuno seperti prasasti, kitab, dan sejenisnya.
Kontinue...

Sedangkan mengenai hadits dapat dijelaskan


sebagai perkataan, perbuatan, dan taqrir atau
persetujuan nabi akan suatu hal yang berkenaan
dengan syariat, hukum, muammalah, ibadah dan lain-
lain.

Dari pernyataan definisi hadits di atas, tampak


bahwa hadits lebih terspesifikasi dalam bidang
keagamaan. Namun begitu dalam suatu hadits dapat
kita temukan kesaksian sejarah.
Kontinue...

Terlebih hadits mempunyai asbabul wurud, sebab-sebab


terjadinya hadits yang mana di situ terkandung sebab-
sebab sosiologis masyarakat awal Islam. Terutama
tentang keadaan masyarakat Arab saat itu.

Hadits juga termasuk sumber sejarah, tepatnya sumber


sekunder. Karena meskipun hadits adalah perkataan
Nabi Muhammad saw, yang hanya dapat kita dengar
dan baca dari literartur terkait. Saat ini hadits telah
ditulis oleh para perawinya. Karena sifatnya yang
berubah jadi kebendaan berupa kitab maka hadits
termasuk sumber sejarah sekunder.
Kisah-kisah dalam Alqur’an dan hadist-hadist
yang shahih

Kisah-kisah sejarah para Nabi adalah termasuk


sebab utama untuk mengokohkan dan
menyempurnakan keimanan dalam hati orang-orang
yang beriman

Kisah-kisah sejarah para Nabi adalah termasuk


sebab utama untuk mengokohkan dan
menyempurnakan keimanan dalam hati orang-orang
yang beriman
Kontinue...

Allah Azza wa Jalla berfirman :


‫ُ ِب ِاه فُؤادكا َا وجاءكا فِاي‬ ‫ل ما انَُث ِبت ُا‬
‫س ِا‬ ‫ن أ ْنب ِا‬
ُ ‫اء الر‬ ‫َ ُك ً ا‬
‫ّل نقُصا عليْكا ِم ْا‬
‫َٰه ِذِاه ْالحقا وم ْو ِعظةا و ِذ ْكر َٰا‬
‫ى ِل ْل ُمؤْ ِم ِنينا‬
Dan semua kisah para rasul Kami ceritakan
kepadamu, ialah kisah-kisah yang dengannya Kami
teguhkan hatimu; dan dalam surat ini telah datang
kepadamu kebenaran serta pengajaran dan
peringatan bagi orang-orang yang beriman
[Hud/11:120]
Terimakasih...

You might also like