You are on page 1of 11

I S P A

INFEKSI SALURAN PERNAPASAN


AKUT

OLEH:
RUANG ICCU RSUD DR.SOEDARSO
 ISPA adalah infeksi saluran napas akut yg
meliputi saluran napas atas dan bawah.
 ISPA salah satu penyebab kematisn tertinggi
pada bayi dan balita.
 Sebanyak 40-60% penyakit dipukesmas
adalah karena ISPA.
 Dan 20-30% kematian oleh karena ISPA>
 Tingginya kematian berkaitan denga infeksi
jaringan paru, keterlambatan pengobatan
dan gizi buruk.

APA ITU ISPA?


 Bakteri
 Virus
 Jamur
 Aspirasi/tersedak

Penyebab ISPA??
 Kabut asap/Pencemaran udara
 Asap rokok
 Tersedak benda asing
 Gizi kurang
 Berat badan lahir rendah
 Pemberian ASI yg kurang
 IMUNISASI tidak lengkap

Faktor Resiko???
 Batuk/sakit tenggorokan
 Demam dan suhu tubuh tinggi
 Flu
 Sesak napas

Gejala ISPA:
 Napas cepat dan tidak teratur
 Napas disertai tarikan dinding dada
 Napas cuping hidung
 Kebiruan pada wajah,bibir dan tangan
 Merintih atau mengi
 Anak gelisah, sakit kepala,kejang

Tanda Bahaya???
 Pemeriksaan: Darah lengkap,
Kultur/biakan umum, foto rongen.
 Pengobatan: Tidak selalu diberikan
antibiotik pada ISPA. Antibiotik diberikan
jika gejala memburuk, terdapat
komplikasi atau radang yg disebabkan
oleh bakteri. Obat lain yg diberikan sesuai
gejala seperti obat demam, batuk dan
pelega pernapasan.

Tatalaksana ISPA???
 Demam dengan kompres hangat di leher.
 Berikan makanan yg bergizi lanjutkan
pemberian ASI.
 Jaga kebersihan tubuh dan lingkungan
rumah.
 Memakai masker jika lingkungan berasap.
 Jauhkan anak dari asap rokok.

Perawatan Di Rumah
Ya, ISPA dapat menular melalui:
 Air Ludah
 Darah
 Bersin
 Udara yg mengandung kuman penyebab
ISPA.

Apakah ISPA dapat Menular???


 Menjaga keadaan gizi supaya tetap baik.
 Imunisasi.
 Menjaga kebersihan perorangan dan
lingkungan.
 Menjauhkan anak dari orang yg menderita
ISPA.
 Jauhkan anak dari asap rokok.
 Jika sedang batuk memakai masker,menutup
mulut dengan tangan saat bersin/batuk dan
mencuci tangan sampai bersih.

Pencegahannya???
 TERIMAKASIH!!!!!!!!!!!!

You might also like