You are on page 1of 9

KONSEP EPIDEMIOLOGI

DEFINISI EPIDEMIOLOGI

Epidemiologi berasal dari bahasa Yunani yaitu secara


harfiah terdiri dari Epi (pada/tentang), Demos
(penduduk) dan Logos (Ilmu). Jadi Epidemiologi
dapat diartikan sebagai suatu ilmu tentang
penduduk.
Menurut WHO Epidemiologi adalah ilmu yang mempelajari
epidemiologi dan determinan dari peristiwa kesehatan dan
peristiwa lainnya yang berhubungan dengan kesehatan yang
menimpa sekelompok masyarakat serta menerapkan ilmu
tersebut untuk memecahkan masalah-masalah tersebut.
RUANG LINGKUP EPIDEMIOLOGI
Ruang lingkup epidemiologi meliputi :
• Epidiomolgi Penyakit Menular
• Epidiomologi Penyakit Tidak Menular
• Epidemiologi Klinik
• Epidemiologi Kependudukan
• Epidemiologi Gizi
• Epidemiologi Pelayanan Kesehatan
• Epidemiologi Lingkungan dan Kesehatan Kerja
• Epidemiologi Kesehatan Jiwa
MACAM-MACAM METODE
EPIDEMIOLOGI
Dasar metode epidemiologi dibagi 3 :
a. Deskriptif
b. Analitik
c. Eksperimental
KEGUNAAN ATAU PERANAN
EPIDEMIOLOGI
• Mengidentifikasi
• Menyiapkan data
• Membantu menilai
• Mencari dan mengembangkan
PRINSIP-PRINSIP EPIDEMIOLOGI
Adapun prinsip-prinsip epidemiologi adalah :
• Mempelajari sekelompok manusia
• Menunjuk kepada banyaknya masalah
• Merupakan kegiatan tertentu yang dilakukan
untuk mengkaji masalah
UKURAN-UKURAN EPIDEMIOLOGI

 Ukuran Yang Dipakai Untuk Menghitung


Angka Kesakitan Atau Morbiditas
terhadap pelayanan kesehatan.
 Ukuran Yang Dipakai Untuk Menghitung
Angka Kematian
 Ukuran Yang Dipakai Untuk Menghitung
Angka Kesuburan Atau Fertilitas
Kesimpulan
Dari pembahasan di atas Epidemiologi adalah ilmu yang
mempelajari hal-hal yang berhubungan dengan masyarakat. Di
dalam kesehatan ilmu Epidemiologi sangatlah dalam terdapat
peran dan tindakan yang harus di lakukan untuk mencegah
masalah kesehatan tersebut.
TERIMA KASIH…….

You might also like