You are on page 1of 6

Sietematika Pengaturan Ion

dalam Tubuh
+ Laju Filtrasi Pengaruh
Pengaturan Ion Na Glomerulus Hormon
(GFR) Aldosteron

Penurunan tekanan darah Saat konsentrasi Na  ,


Renin + angiotensinogen
 angiotensin I
angiotensin II

reflex vasokonstriksi
arteriol
Angiotensin II stimulasi
aldosterone di korteks
adrenal
 GFR

 ekskresi Na+ Aldosteron stimulasi


reabsorpsi ion Na+ dari
tubulus pengumpul dan
saluran distal ginjal
(Vander et al, 2001).
• Ketika kalium dalam
Pengaturan ion K+ tubuh meningkat,
konsentrasi kalium
ekstraseluler meningkat.
• Peningkatan ini bekerja
langsung pada saluran
pengumpul kortikal
untuk meningkatkan
sekresi kalium dan juga
merangsang sekresi
aldosterone.
• Peningkatan aldosteron
plasma kemudian juga
merangsang sekresi
kalium.

Kalium secara bebas disaring dalam sel-sel ginjal.


Tubulus menyerap kembali sebagian besar kalium yang
disaring ini sehingga sangat sedikit kalium muncul
dalam urin. Namun, saluran pengumpul kortikal dapat
mensekresi kalium, dan perubahan ekskresi kalium
disebabkan oleh perubahan sekresi kalium oleh segmen
tubular ini.
(Vander et al, 2001).
Pengaturan Ion Ca2+
dan Fosfat
• Sekitar 60 persen kalsium plasma disaring
di sel ginjal (sisanya terikat dengan
protein plasma), dan sebagian besar
kalsium yang disaring ini diserap kembali.
• Pengaturan konsentrasi kalsium dalam
cairan ekstraseluler dan plasma dilakukan
oleh mekanisme hormonal.
• Seperti halnya natrium, kontrol ekskresi
kalsium dilakukan pada reabsorpsi; yaitu,
reabsorpsi menurun ketika konsentrasi
kalsium plasma naik, dan meningkat
ketika kalsium plasma turun.

(Sloane, 2003).
(Vander et al, 2001).
Ion lain
• Ion klorida dan bikarbonat diatur bersamaan dengan pengaturan ion
Na+ dan keseimbangan asam-basa tubuh.
• Ion Sulfat, nitrat, dan laktat memiliki maksimum transport yang jika
terlewati , ion yang berlebihan akan diekskresi.

(Sloane, 2003).
Daftar Pustaka
Sloane, Ethel. 2003. Anatomi dan Fisiologi untuk Pemula. Jakarta : EGC.
Vander et al. 2001. Human Physiology: The Mechanism of Body
Function, Eighth Edition. USA : The McGraw−Hill Companies.

You might also like