You are on page 1of 20

P3K BAHAN

KIMIA
AQMALIA (17-024)
H A D I S S H YA F I T R I R A M A D H A N I ( 1 7 - 2 8
H E N D R I F I R FA U S ( 1 7 - 0 3 8 )
NOOR HALIZA IRHAMNI (17-030)
I WAYA N S U D E YA S E ( 1 7 - 0 3 6 )
PENGERTIAN P3K
Upaya pertolongan dan perawatan sementara terhadap
korban kecelakaan sebelum mendapat pertolongan
yang lebih sempurna dari dokter atau paramedik
PENGERTIAN BAHAN KIMIA
BAHAN-BAHAN YANG TERDIRI
DARI ZAT KIMIA
Bahan Kimia
Korosif Cair
Bahan Kimia
Bahan Kimia
Korosif Padat
1. BAHAN KIMIA KOROSIF
CAIR

Jika terkena bahan ini dapat menimbulkan


iritasi setempat sebagai akibat reaksi langsung
dengan kulit, proses pelarutan atau denaturasi
protein pada kulit atau akibat gangguan
kesetimbangan membrane dan tekanan osmosa
pada kulit.
2. BAHAN KIMIA KOROSIF
PADAT

Iritasi yang ditimbulkan oleh zat korosif


padat amat bergantung pada kelarutan zat pada
kulit yang lembab
PENGERTIAN P3K BAHAN
KIMIA
Upaya pertolongan pertama terhadap
korban yang terkena bahan kimia
berbahaya sebelum mendapat pertolongan
dari dokter
TUJUAN P3K BAHAN KIMIA

Mencegah bertambah paranya luka serta


komplikasi seperti kecacatan atau infeksi
penyerta akibat terkena bahan kimia yang
berbahaya.
P3K KARENA ASAM

H2SO4

HNO3 HCL

Contoh
Asam
HNO3

Asam nitrat murni 100% berupa caira tak berwarna, NO2 yang larut
dalam asam nitrat membuatnya berwrna kuning bahkan merah dalam suhu
tinggi dan mengeluarkan asap saat Asam nitrat bersifat mengoksidasi, dan
biasanya digunakan untuk memproduksi bahan-bahan peledak
H2SO4

Asam sulfat berupa cairan bening, tak berwarna dan tak


berbau. Asam Sulfat bereaksi eksotermik dengan air dan
bersifat irritant bahan korosif
HCL

Asam Klorida pekat (asam klorida berasap) akan membentuk kabut asam.
Baik kabut dan larutan tersebut bersifat korosif terhadap jaringan tubuh,
dengan potensi kerusakan pada organ pernapasan, mata,kulit, dan usus
Kulit yang Kulit yang
terkena HNO3 terkena H2SO4
P3K

Terkena Mata Terhirup

Asam

Terkena Kulit Tertelan


Bila terkena mata

Cuci mata dengan air hangat


selama kurang lebih 20 menit
Terkena kulit Terkena Mata
• Bersihkan Dengan
• Cuci dengan air
air sebanyak
secukupnya dan
banyaknya , bilas
netralkan dengan
dengan boorwater
larutan asam borat
( Asam Borat
atau asam asetat
H3BO3)
P3K UNTUK MATA • Bilas dengan air dan buka mata
lebar lebar selama 15 menit.
Apabila memakai lensa kontak,
ALKALI BURN segera lepas. Kemudian
dinetralkan dengan larutan
• PUPUK BUATAN, EX; AMMONIAK Natrium Bikarbonat 5%
dengan sebuah mangkok mata
ACID BURNS ( eye cup)
• CUKA , CAIRAN PEMBERSIH CAT
KUKU
IRRITANT SEGERA
• DETERGEN
CONTOH BAHAN BAHAN P3K

• Alkohol 70% dan 90% • Pembalut steril


• Air kapur • Perban gulung dan segitiga
• Asam asetat `1% dan 5% • Kain kasa
• Bubur magnesia • Pinset
• Salep butesin • Gunting
• Mineral dan olive oil • Peniti
• Na Bikarbonat bubuk dan cair 5% • Obat luka
• Asam borat 4% • Minyak penghangat
• Iodium tincur 2% • Obat sakit kepala
• Plester • Peniti
• Pembalut berperekat • Dll
PENANGANAN YANG LAMBAT
BERAKIBATKAN
• Luka bakar dikarenakan adanya kerusakn • Menghirup H2S dapat menyebabkan pingsan,
jaringan akibat Asam Sulfat. Atau jenis asam gangguan pernafasan, bahkan kematian
pekat dapat berbaya untuk saluran • Dapat merusak jaringan tubuh dan merusak
pernapasan dan berpotensi merusak paur kulit dengan cairan NaOH. Yang bersifat
paru higroskopis dan menyerap Co2
• Dapat menyebabkan kulit melepuh dan luka • Bila termakan HCN dalam jumlah tertetu
bakar karena AgNo3. gas atau uapnya bias menyebabkan pusing / mabuk
berbahaya untuk saluran pernapasan
• HNO3 dapat menyebabkan luka bakar ,
• HCL pekat dapat berpotensi untuk apabila menghirup uapnya bias menyebabkan
menimbulkan kerusakan pada organ kematian
pernapasan, mata, kulit dan usus
LANJUT….

• Initatif terhadap jaringan kulit, merusak • NH3 berkonsentrasi tinggi dapat


paru paru dan menimbukan penyakit menyeybakan kerusakan pada paru paru,
pneumonia ( hanguan saluran pernafasan) amnia jika terhirup dengan konsentrasi
bila terkena HF rendah dapat membuat sesak nafas. Apabila
terkena ammonia pada kosentrasi 0,5%
selama 30 menit dapat menyebabkan
kebutaan

You might also like