You are on page 1of 47

K E LU R A H A N M A L A K A SA R I

LATAR BELAKANG PROGRAM KPLDH


Dasar :
- PERGUB DKI JAKARTA NO. 115 TAHUN 2016
Tentang Ketuk Pinti Layani Dengan Hati
- Surat Edaran Kepala Dinas Kesehatan Nomor:
83/SE/2015 tanggal 20 Oktober 2015
PUSKESMAS
MALAKA SARI

VISI Dinas Kesehatan MISI DinKes DKI jakarta adalah


Propinsi DKI Jakarta Menyelenggarakan pelayanan kesehatan
masyarakat dan perorangan dengan
adalah JAKARTA SEHAT prinsip pelayanan kesehatan prima, dan
meningkatkan kemitraan lintas sektoral

Tim Ketuk Pintu Layani Dengan Hati melakukan


pendataan di daerah prioritas dilanjutkan dengan
pemetaan dan analisa masalah yang didapat

Menindaklanjuti hal tersebut diperlukan adanya


pertemuan dengan lintas sektoral berupa
Musyawarah Masyarakat Rukun Warga (MMRW)
Apa Itu Musyawarah Masyarakat
Rukun Warga?

Suatu kegiatan Membahas masalah – Merencanakan


musyawarah yang berkaitan dengan penanggulangn
kemungkinan KLB, masalah yang
yang dihadiri didapat dari
Kegawatdaruratan dan
oleh perwakilan hasil pendataan
Rencana yang ada di
masyarakat RW tim KPLDH
Tujuan
Masyarakat Masyakat
mengenal Menyusun
masalah rencana
kesehatannya tindak lanjut
dari
masalahnya

Masyarakat
Menanggulangi
masalah
kesehatannya
PESERTA
Petugas Puskesmas
Perwakilan
Kecamatan dan
Warga Kelurahan

Lurah
RW dan RT
PKK dan KADER
Tokoh Agama
Tokoh Masyarakat
Pendataan dilakukan kepada warga yang
menetap selama 6 bulan kedepan.
TEMPAT DAN WAKTU
PELAKSANAAN

Tempat : Waktu : Kamis


RPTRA MALAKA 23 November
SARI 2017
GEOGRAFIS KELURAHAN MALAKA SARI
Batas wilayah kelurahan Malaka Sari :
Batas Utara : Rel Kereta Api Kel.Penggilingan
Batas Selatan : Jl. Taman Malaka Sel. Kelurahan Pondok
Kelapa
Batas Timur : Kelurahan Malaka Jaya
Batas Barat : Kali Buaran Kelurahan Duren Sawit dan
Kelurahan Klender

Luas Wilayah : 138, 23 HA.


Terdiri dari 10 RW dan 140 RT
DEMOGRAFIS

JUMLAH PENDUDUK KELURAHAN : 20.162 JIWA

LAKI-LAKI : 9785 JIWA


PEREMPUAN : 10377 JIWA

JUMLAH PENDUDUK RW 05 : 4251 JIWA

LAKI-LAKI : 2299 JIWA


PEREMPUAN : 1952 JIWA
CAPAIAN HASIL
PENDATAAN

Jumlah
KK • 782

Jumlah
Jiwa • 2362
SARANA DAN PRASARANA YANG ADA DI RW 05

SARANA IBADAH ADA KESEHATAN ADA

MASJID & MUSHOLA YA RUMAH SAKIT TIDAK


POSYANDU YA
GEREJA PROTESTAN TIDAK
BIDAN YA
GEREJA KATOLIK TIDAK
APOTIK YA
PURA TIDAK
PRAKTIK TIDAK
VIHARA TIDAK DOKTER
KLINIK TIDAK
PENDIDIKAN ADA
PAUD YA
TK YA
SD YA
SLTP TIDAK
SLTA YA
UNIVERSITAS TIDAK
JENIS ATAP RUMAH
MALAKA SARI
Jenis Atap Rumah Jumlah Prosentase
Daun 0 0%
11.51%
Seng/Asbes 272 11.51 %
Genteng/Sirap 2090 88.49 %
Total 2362 100 %

88.49%

Daun Seng/Abses Genteng/Sirap

Sebesar 88.49% warga RW 05 memiliki jenis


atap rumah berjenis genteng/sirap
JENIS DINDING RUMAH
Jenis Dinding Rumah Jumlah Prosentase
Tembok 2248 95.17 %
Kayu/Seng 114 4.82 %
Bambu 0 0%
Total 2362 100 %

Sebesar 95.17% warga RW 05 memiliki


jenis dinding rumah tembok
JENIS LANTAI RUMAH
Jenis Lantai Jumlah Prosentase
Rumah
Ubin/Keramik/ 2349 99.45 %
Marmer
Semen/Papan 13 0.55 % 99.45%
Tanah 0 0%
Total 2362 100 %

Sebanyak 99.45 % warga RW 05 memiliki


lantai rumah jenis Ubin/Kramik/Marmer
DISTRIBUSI SUMBER AIR MINUM
Sumber Air Minum Jumlah Prosentase
Ledeng/Kemasan 2272 96.19 %
Sumur Terlindung/Pompa 90 3.81 %
Air Hujan/Sungai 0 0%
Total 2362 100 %

96.19%

Sebanyak 96.19 %, warga RW 05 mengkonsumsi air


minum yang bersumber dari Ledeng/Kemasan
DISTRIBUSI PENDUDUK BERDASARKAN
JENIS KELAMIN
JENIS KELAMIN JUMLAH PRESENTASI
LAKI-LAKI 1.135 48,05%
PEREMPUAN 1.227 51,95%
TOTAL 2.362 100%

Penduduk RW 05 terdiri dari 51.95% perempuan


dan 48.05% laki-laki.
DISTRIBUSI BERDASARKAN USIA

Kategori Usia Dewasa memiliki nilai tertinggi


sejumlah 928 dengan presentasi sebesar 39,31%.
Warga RW 05 didominasi oleh usia Produktif
DISTRIBUSI TINGKAT PENDIDIKAN TERAKHIR

Sebesar 944 jiwa atau 39.97% warga RW 05


memiliki tingkat pendidikan akhir SLTA atau
sederajat.
DISTRIBUSI PEKERJAAN

Dominasi pekerjaan warga RW 05 adalah karyawan swasta


yaitu sebesar 736 orang dengan persentasi 31.16%
JAMINAN KESEHATAN

Warga RW 05 yang tidak memiliki BPJS sebanyak 525 (22.14%)


KEBIASAAN MEROKOK
KEBIASAAN JUMLAH PRESENTASI
MEROKOK

YA 388 16.45 %

TIDAK 1971 83.55 %

TOTAL 2359 100 %

MASIH ADA WARGA YANG MEROKOK DI RW 05


SEBANYAK 388 JIWA (16.45%)
USIA MULAI MEROKOK
Usia Mulai Jumlah Presentasi
Merokok
< 13 Tahun 2 0.74 %
13 – 15 Tahun 1 0.37 %
16 – 18 Tahun 152 56.51 %
> 18 Tahun 114 42.38 %
Total 269 100 %

Rata-rata usia mulai merokok di mulai dari usia


16 – 18 Tahun dengan jumlah 152 jiwa (56.51 %)
KUNJUNGAN BALITA KE POSYANDU DI RW 05
NAMA POSYANDU D S D/S

KUNJUNGAN
TUNAS KASIH 71 90 79 % BALITA KE
POSYANDU
DENGAN
NILAI D/S
SENILAI 79 %
BERDASARKAN STATUS GIZI BALITA RW 05

Dari pendataan di RW 05, masih ada balita yang gizi kurang sejumlah
2 jiwa, dan normal sejumlah 42 jiwa (63.64 %)

Terdapat 2 balita di RW 05 yang berstatus GIZI BURUK. Saat ini sudah


dalam pantauan petugas Gizi Puskesmas Malaka Sari dan selalu
dilakukan follow up secara rutin.
BERDASARKAN STATUS GIZI PENDUDUK RW 05

Dari pendataan di RW 05, masih ada Penduduk


yang gizi kurang sejumlah 10 jiwa
STATUS IMUNISASI BALITA RW 05
Status imunisasi Jumlah Presentasi
balita
Lengkap 63 96.93 %
Tidak Lengkap 2 3.07 %
Total 65 100 %

Sebanyak 96.93 % warga RW 05 di


Malaka Sari sudah mendapatkan
Imunisasi Lengkap
DISTRIBUSI PENDUDUK BERDASARKAN STATUS KAWIN

1077
(45.40%)

Sebanyak 1125 jiwa (47.43%) warga RW 05 berstatus


sudah menikah
DISTRIBUSI KEIKUTSERTAAN KB
Keikutsertaan KB Jumlah Presentasi
Ya 380 67.38 %
Tidak 184 32.62 %
Total 564 100 %

Berdasarkan pendataan di RW 05 dari 564 pasangan


usia subur(PUS) masih ada warga yang belum mengikuti
program KB yaitu sebesar 32.62%
ALASAN TIDAK MENGIKUTI KB
74 (40.22%)
80
70 56 (30.34%)
60
50
40 36 (19.57%)
30
20 2 14 (7.61%) 0 0
10 (1.09%) 2 (1.09%)
0
MALAKA SARI
Hamil Infertil Tidak Menyetujui KB
Tidak Tahu KB Takut Efek Samping Pel. KB yang jauh
Mahal/ Tidak Mampu Lain-lain

Alasan utama warga RW 05 tidak mengikuti KB


dikarenakan takut efek samping KB yakni sebesar
40.22%
BERDASARKAN METODE KONTRASEPSI
154
140
(41.85%)
(38.04%)

41
16 (11.14%)
(4.34%) 3 10
0
(0.81%) (2.72%)

Metode Kontrasepsi terbanyak di RW 05 adalah


metode suntik yakni sebesar 154 jiwa (41.85%)
DISTRIBUSI KEIKUTSERTAAN IVA/PAP SMEAR
762
(79.29%)

199 IYA TIDAK


(20.7%)

MALAKA SARI

Sebanyak 79.29% Wanita di wilayah RW 05 belum pernah


melakukan pemeriksaan deteksi dini kanker leher rahim (IVA
atau PAP SMEAR)

Yang pernah mengikuti IVA TEST sebesar 95 jiwa dan


yang pernah mengikuti PAP SMEAR sebesar 104 jiwa.
DISTRIBUSI PENDUDUK BERDASARKAN PENYAKIT HIPERTENSI

25 Jiwa

Berdasarkan pendataan, didapatkan


penduduk Rw 05 yang memiliki 95 Jiwa
penyakit hipertensi sebanyak 120
jiwa (5.08%) dan yang
mengkonsumsi obat secara rutin
sebanyak 95 jiwa.
DISTRIBUSI PENDUDUK BERDASARKAN
PENYAKIT KANKER
Jenis Kanker Jumlah
Ca. Cervix 1
Ca. Mammae 1
Ca. Colorectal 1
Ca. Nasopharyng 1
99.79 %
Ca. Intra Abdomen 1
Total 5

Berdasarkan pendaatan di RW 05, didapatkan 5


warga yang memiliki penyakit kanker
DISTRIBUSI PENDUDUK BERDASARKAN
PENYAKIT DIABETES MILITUS
2312
(97.88%)
50
(2.12 %)

Penduduk RW 05 yang memiliki


penyakit DM sebanyak 50 jiwa
(2.12%) dan yang
mengkonsumsi obat secara rutin
sebanyak 48 jiwa.
DISTRIBUSI PENDUDUK BERDASARKAN
PENYAKIT TB PARU
2346
(99.33%)

Ya Tidak

13
(0.55%)

TB Paru

Berdasarkan pendaatan di RW 05, didapatkan 13 warga


yang memiliki penyakit TB Paru. Seluruh penderita sudah
kontak dengan petugas kesehatan dan melakukan
pengobatan.
DISTRIBUSI PENDUDUK
BERDASARKAN PENYAKIT STROKE

Berdasarkan pendaatan di RW 05, didapatkan 19


warga yang memiliki penyakit Stroke dan sudah
melakukan pengobatan rutin ke RS.
DISTRIBUSI PENDUDUK BERDASARKAN
PENYAKIT JANTUNG
2344
(99.24%)

Ya Tidak

18
(0.08%)

Jantung

Berdasarkan pendaatan di RW 05, didapatkan 18 warga


yang memiliki penyakit Jantung dan sudah melakukan
pengobatan rutin ke RS.
DISTRIBUSI PENDUDUK BERDASARKAN
PENYAKIT GINJAL

Berdasarkan pendaatan di RW 05, didapatkan 6 warga


yang memiliki penyakit Ginjal
10 PENYAKIT TERBANYAK
140
120 HT DM
120
DISLIPIDEMIA ASMA
100 STROKE JANTUNG
80 ASAM URAT TB PARU
OSTEOARTHRITIS GINJAL
60 50
40 25 22 19 18
20 14 13 11 6
0
Penyakit
MASALAH KESEHATAN
Tinggi nya angka Penyakit Tidak Menular
seperti Hipertensi, DM dan dislipidemia

Masih banyak wanita usia subur yang belum


tahu dan belum pernah melakukan iva test
maupun papsmear.

Rendahnya angka kunjungan balita ke


posyandu
METODE PEMECAHAN MASALAH DENGAN
USG (URGENCY, SERIOUSNESS, GROWTH)

• Seberapa mendesak suatu masalah harus


URGENCY dibahas dikaitkan dengan waktu yang
tersedia

• Seberapa serius isu tersebut perlu dibahas


SERIOUSNESS dikaitkan dengan akibat yang timbul bila
pemecahan masalah ditunda.

• Seberapa cepat suatu masalah akan


GROWTH berkembang jika tidak segera diselesaikan.
URUTAN PRIORITAS MASALAH
BERDASARKAN USG
Matriks pemecahan masalah dengan metode USG (Urgency, Seriousness, Growth)

Prioritas
No Masalah U S G Total
Masalah
1 Penyakit Tidak Menular: seperti
Hipertensi, DM, Kolesterol, Asam Urat,
Asma, Stroke, Jantung
2 Kurangnya partisipasi WUS untuk
melakukan deteksi dini kanker mulut
Rahim (IVA/Papsmear)
3 Rendahnya angka kunjungan posyandu
balita

4 Masih ada warga yang merokok

Skala 1-5 = 1 (Sangat Kecil), 2 (Kecil), 3 (Sedang), 4 (Besar), 5 (Sangat Besar)


URUTAN PRIORITAS MASALAH
BERDASARKAN USG
Matriks pemecahan masalah dengan metode USG (Urgency, Seriousness, Growth)

Prioritas
No Masalah U S G Total
Masalah
5 Masih ada warga yang belum memiliki
BPJS

6 Usia mulai merokok pada warga yang


merokok tergolong usia dini

7 Masih ada wanita usia subur yang belum


menggunakan KB

Skala 1-5 = 1 (Sangat Kecil), 2 (Kecil), 3 (Sedang), 4 (Besar), 5 (Sangat Besar)


RENCANA TINDAK LANJUT
NO PRIORITAS TINDAK SASARAN WAKTU PENANGGU KET
.
MASALAH LANJUT NG JAWAB
1. Kurangnya partisipasi
wanita usia subur
untuk melakukan
deteksi dini kanker
mulut Rahim (IVA
Test)
2. Banyak Penderita
penyakit PTM
seperti hipertensi,
kolesterol tinggi,
asam urat, Asma
dan DM
RENCANA TINDAK LANJUT
NO PRIORITAS TINDAK SASARAN WAKTU PENANGGUNG KET
MASALAH LANJUT JAWAB

3. Rendahnya
angka
kunjungan
balita ke
Posyandu
4 Masih ada
warga yang
merokok

5 Masih ada
warga yang
belum memiliki
BPJS
RENCANA TINDAK LANJUT
NO PRIORITAS TINDAK SASARAN WAKTU PENANGGUNG KET
MASALAH LANJUT JAWAB

6 Usia mulai
merokok pada
warga yang
merokok
tergolong usia
dini
7 Masih ada
wanita usia
subur yang
belum
menggunakan
KB
TERIMA KASIH

You might also like