You are on page 1of 11

Insentif dan pembagian

keuntungan
Insentif individu

Drs. M.Kosasih Zen,Msi

Januari 2013
Kompensasi Insentif
• Kompensasi yang berbentuk insentif
merupakan kompensasi langsung yang
didasarkan pada kinerja baik secara individu
maupun kelompok.
• Dari sudut pandang perusahaan , insentif
dilakukan untuk meningkatkan produktivitas.
• Dari sudut pandang karyawan insentif adalah
untuk mengkompensasi usaha yang lebih
keras yang diberikan oleh perusahaan.
Pengertian kompensasi insentif
• Kompensasi insentif adalah program-program
kompensasi yang mengaitkan bayaran (pay)
dengan produktivitas.
• Kompensasi dalam bentuk insentif dimaksud
untuk memberikan upah yang berbeda, bukan
didasarkan evaluasi jabatan, namun karena
adanya perbedaan prestasi kerja.
Pengertian insentif
• Insentif merupakan bentuk pembayaran langsung
yang dikaitkan langsung dengan kinerja dan gain
shering
• yang dikaitkan dengan kinerja dimaksudkan
sebagai pembagian keuntungan bagi pegawai
akibat peningkatan produktivitas atau
penghematan biaya.
• Kedua bentuk diatas pada umumnya dilakukan
sebagai strategi untuk meningkatkan
produktivitas dan evisiensi
Insentif individu dan insentif kelompok
• Terdapat dua jenis insntif, yaitu insentif
individu yang diterima kepada pegawai
sebagai individu serta insentif kelompok yang
diberikan kepada kelompok pegawai.
• Insentif individu atau insentif yang
diterimakan kepada pegawai sebagai individu
secara umum terdapat tiga macam.
Insentif individu
• Insentif individu atau insentif yang diterimakan
kepada pegawai sebagai individu secara umum
terdapat tiga macam.
• A. Fiecework, adalah insentif yang diberikan
sebagai imbalan pada setiap uni produk yang
mampu dihasilkan oleh pegawai secara
perorangan.
• Sebelum diterimakan kepada perorangan
pegawai, insentif ini pada umumnya
diperhitungkan dulu secara kelompok.
Insentif individu
• Rumusan dasar formula hitung insentif
berdasarkan fiecework adalah jumlah unit
produksi yang dihasilkan (Np) dikalikan dengan
besaran tarif (T) insentif perunit produksi.
• Formula hitungnya secara matematis adalah :
• Ipw = Np x T,
• Dimana Ipw, insentif berdasarkan piecework (Rp)
• Np Jumlah produksi (unit)
• T, tarif perunit produkdi
Insentif individu
• B. Production bonus, adalah insentif yang diberikan oleh
perusahaan bila tingkat produksi yang dihasilkan pegawai
telah melebihi standar produksi yang telah ditetapkan .
• Pola pemberian insentif jenis ini biasanya digunakan
sebagai suplemen gaji atau upay yang telah diberikan .
• Implikasinya bahwa gaji merupakan imbalan jasa bagi
pegawai karena telah menghasilkan produksi sampai
dengan jumlah serta mutu standar yang telah ditetapkan.
Sedangkan untuk mendapatkan insentif dibutuhkan suatun
usaha ekstra.

……………………………………………….. Cara perhitungan


Insentif individu
• Cara perhitungannya adalah dengan mengalikan
jumlah unit produksi yang berada diatas standar atau
target (Nps) dengan satuan tarif (T) untuk setiap unit
produksi lebih.
• Formula hitungnya berbentuk :

• Ipb = Nps x T
• Dimana
• Ipb = Insentif berdasarkan production bomus (Rp)
• Nps= Jumlah produksi diatas standar/target (unit)
• T = Tarif perunit produksi (Rp)
Insentif individu
• C. Pay for knowledge compensation jenis ini adalah
untuk lebih merangsang pegawai agar terpacu belajar
demi meningkatkan kualifikasi dirinya. Kegiatan belajar
dimaksud haruslah selaras dengan pola pendidikan dan
latihan perusahaan, sehingga kedua belah pihak
karyawan dan perusahaan sama-sama memetik
manfaat dari hasil belajarnya karyawan. Tambahan
kemampuan, keterampilan atau kualifikasi pegawai
akan menambah penghasilannya, pada saat yang sama
perusahaan juga memiliki pegawai yang berkualitas,
yang pengaruh lanjutannya dapat meningkatkan kinerja
pegawai.
Sekian terima kasih

• Drs.M.Kosasih Zen,Msi

• Januari 2013

You might also like