You are on page 1of 12

APLIKASI PROSES

KEPERAWATAN MENGACU
PADA NANDA, NOC DAN NIC

OLEH :
Siti Arifah
STANDARDIZED NURSING
LANGUAGE ( SNLs )
Sekumpulan karakter, ketentuan, atau
istilah yg umum digunakan oleh perawat
utk menympaikan hal-hal yg b.d Askep.
1. Standarisasi utk diagnosa : North
American Nursing Diagnosis
Association ( NANDA )
2. Tujuan dan kriteria hasil : Nursing
Outcomes Classification ( NOC )
3. Intervensi : Nursing Intervention
Classification ( NIC )
SEJARAH STANDARISASI
A. NANDA
1. 1973
Name and Classify Nursing Diagnoses
oleh Kristine G dan Marry Ann
Dibentuk National Conference Group
on the Classification of Nursing
Diagnoses NANDA
2. 1982
NANDA terbentuk dg ketua Dr. Marjory
Gordon
Lanjutan sejarah
3. 1986
Formal Guideline for Review and
Inclusion of Nussing Diagnoses in
Taxonomy I
4. 1994
NANDA Taxonomy I direvisi
5. 1997
Kerjasama NANDA, NOC dan NIC
6. 2000
Taxonomy I dirubah menjadi
Taxonomy II
7. 2001
Diterbitkan buku Nursing Diagnoses :
Definition and Classification 2001-2002
8. 2002
Penambahan 12 Diag. kep 172 Diag
9. 2003
Diterbitkan buku Nursing Diagnoses :
Definition and Classification 2003-2004
10. 2005
Diterbitkan buku Nursing Diagnoses :
Definition and Classification 2005-2006 dg
177 diag kep
B. NOC
1. 1960-an
Aydellote menggunakan kriteria utk
menilai kesejahteraan atau
keselamatan pasien
2. 1970-an
Pengklasifikasian ptient outcome
3. 1978
Horn dan Swain mengidentifikasi
300 indikator utk menilai kriteria
hasil
4. 1980-an
Lang dan Clinton mengidentifikasi
kategori outcome
5. 1991
Dikembangkan NOC
C. NIC
1. 1987
Standarisasi NIC mulai dikembangkan
2. 1992
Nic dikembangkan scr komprehensif
3. 2004
NIC Edisi ke-4
MANFAAT SNLs bagi perawat

Aktivitas yg dilakukan perawat njd


jelas
Mjd dasar pengembangan
dokumentasi Askep dg komputerisasi
Memudahkan komunikasi antar
perawat dan kontinuitas Askep
Memudahkan perhitungan jasa
perawat
MENGAPA NANDA ?
Lebih komunikatif dan menggunakan
bahas yg standar
Membantu perawat mengidentifikasi
tujuan dan perencanaan pasien
Lebih mudah membuat standar
praktek
Lebih mudah utk penilaian kualitas
pelayanan
Dasar penghitungan jasa perawat
MENGAPA NOC ?

Komprehensif
Berdasar hsl penelitian
Penggunaannya jelas
Dapat digunakan di berbagai disiplin
Mengoptimalkan evaluasi pelayanan
Sudah dihubungkan dg NANDA dan
NIC
MENGAPA NIC ?
Komprehensif
Berdasar hsl penelitian
Mrpkn refleksi praktek klinik terbaru
Mudah penggunaanya
Bahasanya jelas
Berdasar penelitian
Sdh dihubungkan dg NANDA dan
NOC
Aplikasi NANDA, NOC dan NIC

1. Jiwa
2. Komunitas
3. Kekritisan
4. Medikal bedah
5. Anak
6. Maternitas

You might also like